Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

dragonroarAvatar border
TS
dragonroar
Mendapat Dukungan China dan Australia Untuk Merdeka, Mampukah Bougainville Bersaing
Mendapat Dukungan China dan Australia Untuk Merdeka, Mampukah Bougainville Bersaing Dengan Bali? 
- 3 Januari 2022, 12:50 WIB
Mendapat Dukungan China dan Australia Untuk Merdeka, Mampukah Bougainville Bersaing Pulau Bougainville. /Rivaldi Nurfikri Alghifari/Google maps

JURNAL SOREANG – Bougainville merupakan pulau di wilayah paling timur Papua Nugini yang menginginkan kemerdekaan.
Masyarakat disana memperkirakan akan bisa merdeka sepenuhnya pada tahun 2027. Keinginan mereka untuk berpisah dari Papua Nugini telah mendapat kejelasan setelah referendum yang dilakukan disana.
Ada sekitar 98,1 persen warga yang mendukung kemerdekaan Bougainville dari Papu Nugini.

Para pengamat Internasional telah mendukung Bougainville untuk menjadi negara yang mandiri, karena perekonomian mereka akan terbantu dari kekayaan alam yang melimpah serta indah.
Bougainville juga mendapat dukungan dari Australia dan China unruk kemerdekaannya dari Papua Nugini.
Australia dan Selandia Baru telah banyak berinvestasi dalam proses kemerdekaan Bougainville.
Tidak hanya Australia dan Selandia baru, China juga memiliki kepentingan, setelah menawarkan proyek infrastruktur besar dengan imbalan akses ke kekayaan mineral Bougainville yang kaya.

Bougainville memiliki kekayaan sumber alam yang melimpah, karena di tempat itu terdapat tambang tembangga dengan sumber terbesar.
Selain itu, negara ini juga memiliki keindahan alam yang belum terlalu terjamah oleh manusia dan merupakan pesaing bagi objek wisata di Bali.
Tetapi masih disayangkan, Infrastruktur di pulau Bougainville masih kalah jauh dengan apa yang di tawarkan pulau Bali dan Fiji.
Selain itu, bagi yang berminat datang ke sana harus mempersiapkan rencana yang sangat matang, karena masih menjadi daerah yang rawan, serta minimnya kurangnya fasilitas yang ditawarkan.***

https://jurnalsoreang.pikiran-rakyat...an-bali?page=2


Diubah oleh dragonroar 07-01-2022 04:58
jerryreality513
mod.modan
mod.modan dan jerryreality513 memberi reputasi
2
1.7K
18
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Berita Luar Negeri
Berita Luar NegeriKASKUS Official
79.3KThread11.3KAnggota
Urutkan
Terlama
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.