Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

.nona.Avatar border
TS
.nona.
Pernikahan Waria! Dilema Di Negara Indonesia


Pernikahan Waria! Dilema Di Negara Indonesia

Pernikahan adalah hal yang sakral, menikah juga atas dasar suka sama suka antara dua insan yang berbeda jenis agar bisa mendapatkan keturunan di masa depan.

Walau nikah tak mudah karena pada dasarnya pernikahan adalah mempersatukan dua pikiran yang bisa saja bertolak belakang, namun nikah adalah salah satu tujuan manusia hidup di dunia bersama pasangannya.



Quote:


Namun bagaimana kalau ada pernikahan sesama jenis, seperti pernikahan waria! Di Indonesia sendiri sudah banyak waria yang berubah total karena operasi plastik, jadi onderdilnya sudah mirip dengan wanita hanya saja tak punya rahim.

Agak bingung juga sih kalau dah seperti ini di permak habis otomatis model laki-lakinya, hingga sifat laki-lakinya juga sudah hilang. Bayangin saja kalau waria seperti ini menikah tentu dengan laki-laki, nah disinilah terjadi kerancuan gender.

Pernikahan Waria! Dilema Di Negara Indonesia

Pernikahan Waria! Dilema Di Negara Indonesia

Lantas apakah mereka bisa mengubah identitasnya? Berkaca pada hukum yang dianut di Indonesia ternyata hal itu bisa terjadi, Iwan Robbyanto Iskandar menjadi yang pertama berganti kelamin dengan operasi di Singapura di tahun 1973, dan namanya berganti menjadi Vivian Rubianty. Hakim memutuskan identitasnya menjadi wanita.

Hal itu diikuti oleh Dorce Gamalama, yang awalnya bernama Dedi Yuliardi Ashadi, 3 Mei 1988 ia Mengganti kelaminnya di RS Soetomo Surabaya, kemudian 24 Oktober 1988 pengadilan menyatakan Dedi seorang wanita dan berganti nama menjadi Dorce Ashadi dengan nama panggung Dorce Gamalama.

Pernikahan Waria! Dilema Di Negara Indonesia

Ada juga Agus Widoyo, di tahun 2005 yang berganti kelamin hingga pengadilan pun memutuskan di tahun itu ia seorang wanita bernama Nadia Ilmira Arkadea.

Dan ada juga Avika Warisman yang melakukan hal serupa untuk perubahan jenis kelamin melalui pengadilan.

Pernikahan Waria! Dilema Di Negara Indonesia

Oke, sampai sini pasti sudah paham ya! Kalau identitas di KTP sudah berubah otomatis waria ini yang sudah berubah menjadi wanita tulen dan identitas yang baru juga sudah wanita otomatis bisa menikah dan disahkan negara. Kalau belum merubah identitas dapat dipastikan tidak bisa menikah secara sah oleh negara.

Pernikahan Waria! Dilema Di Negara Indonesia

Tapi untuk merubah identitas itu butuh perjuangan panjang dan rumit, tidak seperti yang kita kira. Karena ada beberapa orang yang lahir dengan kromosom yang berbeda.

Kalau menurut pandanganmu sendiri bagaimana nih gan? Karena bisa saja seperti Aprilia Manganang yang dipaksa menjadi wanita padahal ia adalah lelaki.

_________


Sampai disini reaksi dan pembahasan saya tentang pernikahan waria di Indonesia semoga ada manfaatnya dan terima kasih.

Nona,
Sumber klik



gepyan
jokoariyanto
MrJeffBezos
MrJeffBezos dan 4 lainnya memberi reputasi
5
6.5K
54
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
The Lounge
The LoungeKASKUS Official
923.4KThread84.4KAnggota
Urutkan
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.