Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

  • Beranda
  • ...
  • Travellers
  • Gunung Pabeasan Malati: Spot Wisata Di Naringgul, Cianjur Selatan Yang Instagramable

zatilmutieAvatar border
TS
zatilmutie
Gunung Pabeasan Malati: Spot Wisata Di Naringgul, Cianjur Selatan Yang Instagramable
Gunung Pabeasan Malati: Spot Wisata Di Naringgul, Cianjur Selatan Yang Instagramable

Cianjur selatan tak melulu terkenal dengan pesisir pantainya. Sebagian kecamatan di area selatan memiliki letak geografis yang berbukit-bukit bahkan dataran tinggi. Maka tak heran jika banyak air terjun dan spot wisata gunung yang menjadi unggulannya.


Salah satu spot yang kini mulai ramai dikunjungi adalah wisata alam gunung pabeasan. Namanya memang agak mirip dengan spot wisata di daerah kabupaten Bandung barat. Letaknya mudah dijangkau karena berada di pinggir jalan perlintasan menuju Bandung barat alias ciwidey. Dari daerah bandung kota sekitar 2 jam sedang dari arah pangandaran atau sukabumi sekitar 3 jam.

Gunung Pabeasan Malati: Spot Wisata Di Naringgul, Cianjur Selatan Yang Instagramable
Anak-anakku berfoto di gerbang gunung pabeasan: dokpri

Gunung Pabeasan Malati: Spot Wisata Di Naringgul, Cianjur Selatan Yang Instagramable
Gerbang utama: dokpri

Selamat datang di trit terbaruku Gansis.

Kali ini kita akan mengulas Wisata Alam Gunung Pabeasan Malati yang merupakan destinasi Wisata edukasi dan rekreasi yang ada di Desa Malati Kecamatan Naringgul Kabupate Cianjur, Jawa Barat.

Topografi kecamatan Naringgul yang berbukit membuat udara di sepanjang jalan terasa sejuk dan lembap.

Kini pemerintah daerah telah mengembangkan tempat yang awalnya lebih banyak dikunjungi para peziarah. Konon di puncak gunung pabeasan ini terdapat makam yang disakralkan. Arti pabeasan artinya tempat penyimpanan beras. Konon tempat ini dulu tempat orang yang mencari peruntungan dan perubahan nasib dengan cara semedi.

Quote:


Gunung Pabeasan Malati: Spot Wisata Di Naringgul, Cianjur Selatan Yang Instagramable
Tanjakan mala: dokpri

Gunung Pabeasan Malati: Spot Wisata Di Naringgul, Cianjur Selatan Yang Instagramable
Spot favorit: Dokpri

Banyak orang yang menyempatkan berfoto di tanjakan mala yang kini dipakaikan bronjong dan jaring hijau.

Spoiler for fasilitas:


Gunung Pabeasan Malati: Spot Wisata Di Naringgul, Cianjur Selatan Yang Instagramable
Camping ground

Gunung Pabeasan Malati: Spot Wisata Di Naringgul, Cianjur Selatan Yang Instagramable
Hammock

Gunung Pabeasan Malati: Spot Wisata Di Naringgul, Cianjur Selatan Yang Instagramable
Rumah pohon

Gunung Pabeasan Malati: Spot Wisata Di Naringgul, Cianjur Selatan Yang Instagramable
Pemandangan ke arah ciwidey

Gunung Pabeasan Malati: Spot Wisata Di Naringgul, Cianjur Selatan Yang Instagramable
Pemandangan ke arah Cidaun

Gunung Pabeasan Malati: Spot Wisata Di Naringgul, Cianjur Selatan Yang Instagramable
Flying fox

Gunung Pabeasan Malati: Spot Wisata Di Naringgul, Cianjur Selatan Yang Instagramable
Spot foto

Gunung Pabeasan Malati: Spot Wisata Di Naringgul, Cianjur Selatan Yang Instagramable
Bangku santai di bawah pohon

Gunung Pabeasan Malati: Spot Wisata Di Naringgul, Cianjur Selatan Yang Instagramable
Spot foto unik

Gunung Pabeasan Malati: Spot Wisata Di Naringgul, Cianjur Selatan Yang Instagramable
Spot foto


Siapkan energi anda saat menaiki tanjakan yang lumayan menguras tenaga ini. Namun jangan khawatir setelah sampai anda akan puas dengan pemandangan dan fasilitas yang tersedia.

Untuk anda penyuka adventure dan camping tempat ini recommended banget deh!

Opini pribadi
Gambar: instagram @gunungpabeasanmalati
Fanspage gunung pabeasan malati
Dokpri
Diubah oleh zatilmutie 11-05-2021 05:10
japarina
koi7
tank baja
tank baja dan 23 lainnya memberi reputasi
24
4K
68
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Travellers
TravellersKASKUS Official
23.2KThread12.1KAnggota
Urutkan
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.