Rinka17Avatar border
TS
Rinka17
Kenapa Nobita Bodoh ?


Aku menonton Doraemon sejak usia 3 tahun, tepatnya tahun 1993 setiap hari minggu jam 8 pagi di RCTI. Waktu itu kenal dengan Doraemon sesudah pulang lari pagi atau bermain di depan rumah, karena dulu tinggal di rumah yang terletak di jalan buntu. Jadi amanlah, tanpa ada kendaraan lalu lalang. 

Lama-lama aku merasa Nobita itu bodoh. Tetapi, sebaiknya kita membahas apa yang mebuat Nobita jadi bodoh. Meskipun demikian, Nobita tidak sebodoh seperti kelihatannya. Kita mulai saja ketika Nobita baru masuk SD. 


Spoiler for Tertindas sejak dini:


Spoiler for Terlalu banyak memikul harapan orang tua:


Spoiler for Rasa sedih karena neneknya sudah tiada:


Spoiler for Sudah keturunan:


Karena kebodohannya, Nobita tidak bisa menggunakan Doraemon dengan baik dan benar. Nobita pun tidak pernah sadar bahwa dirinya jauh lebih kaya dari Suneo. Nobita masih sering iri melihat kekayaan keluarga Suneo. Bagaimana kalau sadar ? Nobita pasti jadi orang kaya, membanggakan keluarga, dan bisa menjaga hartanya dengan baik. Barang dari Abad ke-22 harganya telalu mahal menurut ukutan tahun 1970. Dan bisa dibilang terlalu canggih untuk ukuran masa itu.

Rinka

Diubah oleh Rinka17 03-04-2021 11:39
marikemana
bromocool
sunshii32
sunshii32 dan 3 lainnya memberi reputasi
4
3.3K
27
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Anime & Manga Haven
Anime & Manga HavenKASKUS Official
6.5KThread8.6KAnggota
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.