Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

OdlevaAvatar border
TS
Odleva
Intip Motor Custom Paling Nyeleneh dan Unik di Indonesia

Hallo Agan-agannn… sebelum bahas motor costum, ane mau sambil ngudud dulu nih biar segeran. Buat yang sering baca thread ane belakangan lagi suka banget sama rokok esse.. hehehehe.

Yak tanpa berlama-lama lagi, yuk mulai bahas aja pengalaman ane saat datang ke ajang pameran motor yang sering jadi pelampiasan pemenuh nafsu para pecinta otomotif. Yap, ga cuma buat cuci mata, ajang ini juga bisa  menambah ilmu baru.

Dalam pertunjukkan kelas roda dua ini tentunya banyak menghadirkan lineup kendaraan-kendaraan unik, dari mulai produk baru sampai modifikasi ringan sampai kelas berat.

Di Indonesia sendiri pameran seperti ini acap kali diramaikan oleh para builder motor custom dengan berbagai genre untuk menunjukkan siapa paling terbaik.
Deretan kendaraan unik tersebutlah yang jadi salah satu alasan kenapa orang-orang memilih untuk datang dan menikmati pameran ini. Entah kenapa kalau lihat pameran otomotif seisinya itu bikin mata dan hati bikin adem.

Sayang banget selama pandemi ini aktivitas yang sifatnya dapat memicu keramaian seperti ajang pameran motor itu harus ditunda untuk beberapa waktu kedepan. Hingga semua kondisi dirasa sudah memungkinkan, barulah event pameran kembali digelar.

Untuk mengobati rasa kangen kamu mampir ke kontes acara motor, beberapa waktu lalu, mungkin lebih tepatnya dua tahun kemarin. Event tahunan kontes motor custom Motorland digelar di Bali dan Surabaya.

Disini banyak menghadirkan ratusan motor-motor keren, bahkan tidak hanya pameran motor saja, tetapi ada juga pertunjukan stunt rider, booth aksesoris, booth pakaian dan tentunya makanan.

Admin disini ingin bahas deretan motor unik yang terpanjang didalam acara dari beberapa kelas CC kecil sampai yang besar.

Honda Megrapro Ala Pesawat Tempur

Untuk kelas yang bisa dikatakan midd-high, ada satu lineup yang jadi perhatian untuk segmen tracker, yaitu motor Honda Megapro. Sesuai dengan konsepnya motor ini mengusung bentuk tracker, sentuhan yang simpel, ban dual purpose, lalu dibikin tema ala-ala bodi pesawat tempur.

Honda Bebek Street Cub

Jangan kaget kalau yang ada di foto tersebut adalah sosok motor Honda bebek yang sudah di custom menjadi streetcub. Kombinasi konsep yang sangat berani, memicu aura sangat pada motor ini. dan yang jadi keunggulan utamanya adalah suspensi depan, sebab sang builder telah memakai model girder.

Matic Chopper (Vario Mesin V8)

Buat yang demen modifikasi motor matic, ada satu hasil karya yang dipajang di sana dijamin bikin kamu pun melongo. Sepintas orang bakal lihat kalau ini adalah motor chopper yang menggunakan mesin V8. Sayangnya tidak sepenuhnya seperti itu, pertama motor custom berikut memakai basis dari Honda Vario, dan mesin V8 itu hanya sebuah replika untuk penambah aksen garang didalamnya.

Capek muter-muter booth, saatnya istirahat sambil menikmati suasana pameran. Beruntung disini banyak banget stand yang jual makanan dan minuman, admin putuskan buat beli soft drink dingin dan cemilan. 


Kurang komplit kalau nongkrong di sini gak sambil ngerokok. Waktu itu ane udah ngantongi sebungkus Esse Punch Pop. Varian baru Esse ini tuh seger banget karena punya rasa buah mangga. Aromanya juga manis dan ga pekat di hidung jadi ga gengges. Rokok ini juga punya bentuk yang slim kayak kebanyakan jenis esse lain. Emang gak salah panas-panas sambil sebat rokok ini.


KTM Duke Boardtracker Mesin Turbo

Penampakan motor yang kalian lihat tersebut menggunakan basis model dari Husqvarna. Mungkin masih jarang mendengar merk yang satu ini, tetapi yang terpenting adalah sentuhan custom ala-ala tracker bikin kombinasi motor buatan Eropa berikut jadi lebih macho. Bagian bodi full dicustom menggunakan bahan alumunium, perlengkapan part yang dipakai juga sudah full spec, seperti shock Ohlins dan rem Brembo. Lihat tuh ukuran bannya gede banget.

Husqvarna Full Bodi Metal

KTM Duke dikenal sebagai motor naked streetfighter yang garang, tapi siapa sangka kalau sosoknya tersebut bisa berubah menjadi custom bike berkonsep boardtracker seperti ini. Sebuah konsep yang berani tentunya, apalagi semua bodi telah dirombak menjadi full set aluminium. Gak sampai disitu saja, bisa diintip bagian mesinnya dimana sudah terpasang seperangkat komponen turbo yang hakikatnya komponen ini sangat awam diaplikasikan di dalam mesin motor.
key.99
akutenshi
tien212700
tien212700 dan 3 lainnya memberi reputasi
4
2.2K
4
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Otomotif
OtomotifKASKUS Official
27.7KThread15.5KAnggota
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.