Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

  • Beranda
  • ...
  • The Lounge
  • 7 Alasan Kenapa Bulan Desember Adalah Bulan Istimewa Yang Wajib Kamu Tahu !

bebek3000Avatar border
TS
bebek3000
7 Alasan Kenapa Bulan Desember Adalah Bulan Istimewa Yang Wajib Kamu Tahu !
7 Alasan Kenapa Bulan Desember Adalah Bulan Istimewa Yang Wajib Kamu Tahu !

7 Alasan Kenapa Bulan Desember Adalah Bulan Istimewa Yang Wajib Kamu Tahu !



Bulan Desember adalah bulan yang spesial gan. Kenapa special?  ada 7 alasan kenapa bulan Desember adalah specisial

1. Bulan Desember adalah proses menuju tahun baru.
Tahun baru adalah momen penuh dengan harapan akan kehidupan yang lebih baik, biasanya saat bulan Desember ini lah, kita menyiapkan resolusi tahun depan. Desember adalah momen proses menuju tahun baru, proses inilah yang sebenarnya lebih  menyenangkan dibandingkan saat perayaannya.


2. Cuaca Bulan Desember
Bulan Desember identik dengan hujan di negara tropis, dan musim salju di negara sub tropis. Saat musim hujan tiba, biasanya udaranya dingin dan sejuk. Jauh dari suasana gerah penuh keringat. Suasana inilah yang bikin hati hangat dan damai, apalagi jika ditemani kopi atau teh panas.
7 Alasan Kenapa Bulan Desember Adalah Bulan Istimewa Yang Wajib Kamu Tahu !


3. Bulannya liburan
Biasanya bulan Desember para pegawai mendapatkan jatah libur panjang. Disamping banyak diskon di online shop. Saat Natal atau menjelang tahun baru, dan harpitnas (hari kejepit nasional) sudah jadi hal lumrah, sudah pasti liburan di bulan desember sangat menyenangkan, tempat tempat liburan pasti banyak dikunjungi orang yang membuat suasana lebih ceria
7 Alasan Kenapa Bulan Desember Adalah Bulan Istimewa Yang Wajib Kamu Tahu !

4. Lebih banyak waktu untuk diri sendiri
Coba agan bayangin, agan di tahun 2018 hampir setahun agan kerja keras. Inilah waktu yang tepat untuk memanjankan diri sendiri, dan mengevaluasi diri, apakah kita sudah lebih baik dari yang sebelumnya
7 Alasan Kenapa Bulan Desember Adalah Bulan Istimewa Yang Wajib Kamu Tahu !

5. Film baru yang bagus banyak di rilis bulan December
Yap biasanya produser film hollywood banyak merilis film bagus di bulan December, salah satunya adalah aquaman
7 Alasan Kenapa Bulan Desember Adalah Bulan Istimewa Yang Wajib Kamu Tahu !


6. Musik jazz dan bossa nova lebih enak didngar saat bulan Desember
Ya, karena desember musim hujan, saat hujan turun, putarlah musik bossa nova. Paling mantap dinikmati saat menyetir mobil, di tengah kemacetan menuju tempat liburan, dan diguyur hujan, jangan lupan kopi panas di tangan. Beuh mantap gan emoticon-Big Grin


7. Suasananya hangat dan romantis
Saat turun hujan di bulan desember, ajaklah si Dia, ke restoran atau cafe mahal, sekali kali gapapa gan. ini adalah waktu yang tepat untuk berbicra satu sama lain lebih mendalam. Atau jika agan boke, ajaklah dia nonton film romantis gan, jagan lupa teh hangat dan camilan



Itulah 7 keistimewaan bulan Desember dari sudut pandang ane.
Nyetir saat hujan di bulan desember, ditemani kopi dan bossa nova. Itulah salahsatu kenikmatan dunia yang ane rasakan emoticon-Big Grin
Diubah oleh bebek3000 16-12-2018 18:44
1
7.5K
79
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
The Lounge
The LoungeKASKUS Official
923.3KThread84KAnggota
Urutkan
Terlama
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.