lokapolisAvatar border
TS
lokapolis
Ada apa dengan Kaskus?
Entah kenapa popularitas Kaskus terus turun, ane cek di Alexa sekarang peringkat ke-16 Nasional. Beberapa tahun lalu ada di 10 besar (kalau ngak 7, 8, 9).



Kalah dari sosmed? Kaskus buat desain ala sosmed.
Kalah dari  toko hijau dan merah? Kaskus buat FJB ala marketplace.
Kalah dari kemudahan pake? Kaskus hilangkan Captcha dan Quick-reply for All (dulu buat Kaskus Plus only)
Kalah dari UGC lain (ex: IDN Times, Hipwee?) Kaskus buat "Kaskus Creator".

Lalu apa lagi kelemahan Kaskus?
Menurut hemat saya, Kaskus terlalu ketat soal thread yang isinya "Promosi Berkelas", (bukan promosi alat pembesar, obat, dan sejenis itu). Akhirnya informasi di Kaskus monoton, akhirnya user NGAK BISA DAPET informasi yang "aneh-aneh" yang ngak di beritakan media. Zaman dulu informasi apa aja ada di Kaskus.

Ada yang mau nambahin kelemahan dari Kaskus?
Reply!
0
1.2K
18
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
The Lounge
The LoungeKASKUS Official
922.8KThread82.3KAnggota
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.