Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

  • Beranda
  • ...
  • Travellers
  • Maen Ke Semarang Pengen Berenang ? Mampir Yuk Di 6 Destinasi Wisata Ini

kenzie16465Avatar border
TS
kenzie16465
Maen Ke Semarang Pengen Berenang ? Mampir Yuk Di 6 Destinasi Wisata Ini
SELAMAT DATANG
Di Thread Ane Yang Sederhana Ini

emoticon-Haiemoticon-Hai emoticon-Hai emoticon-Hai

Quote:

Maen Ke Semarang Pengen Berenang ? Mampir Yuk Di 6 Destinasi Wisata Ini
Maen Ke Semarang Pengen Berenang ? Mampir Yuk Di 6 Destinasi Wisata Ini
Agan/sista pasti tau Semarang kan ?
Iya itu tuh ibukota dari provinsi Jawa Tengah.
Ya memang sih Semarang itu Kondisinya cukup panas khususnya di bagian kotanya. Terlepas dari itu, Semarang merupakan kota yang menarik untuk di singgahi kok gan.


Banyak lho tempat-tempat wisata di Semarang yang layak untuk dikunjungi. Bahkan, saking banyaknya terkadang malah membuat bingung mau berwisata dimana. Hehehe emoticon-Blue Guy Peace

Yap, Semarang memang bisa dikatakan sebagai kota wisata. Berbagai destinasi wisata tersedia disana seperti wisata kuliner, wisata alam, wisata religi, sampai wisata sejarah juga tersedia di kota Semarang.

Destinasi wisata yang memiliki wahana permainan air meskipun itu hanya kolam renang tetap menjadi destinasi wisata favorit keluarga hingga saat ini, khususnya mereka yang membawa anak-anak.

Jika agan/sista berkunjung ke Semarang bersama keluarga dan ingin berwisata yang cocok untuk keluarga gan/sist, kalian bisa coba nih beberapa destinasi wisata air berikut ini.

Maen Ke Semarang Pengen Berenang ? Mampir Yuk Di 6 Destinasi Wisata Ini

1. Water Blaster Candi Golf Semarang

Maen Ke Semarang Pengen Berenang ? Mampir Yuk Di 6 Destinasi Wisata Ini

Dari namanya saja sudah cukup meyakinkan ya gan ?
Yap, Water Blaster Candi Golf Semarang ini merupakan tempat wisata kolam renang yang memiliki banyak wahana permainan air yang siap membuat liburanmu bersama keluarga semakin seru.


Maen Ke Semarang Pengen Berenang ? Mampir Yuk Di 6 Destinasi Wisata Ini

Disana agan/sista bisa menikmati berbagai wahana seperti Water Slider, Slide Race, Beach (Lazy River), Family Slide, Kolam Ombak, Bandulan, Paintball, Cross Over, Flying Fox, Wavepool, Boomerang, Anacondadan masih banyak lagi. Selain itu, di Water Blaster Semarang ini juga tersedia food court sebagai wisata kuliner nya.
Tempat wisata ini berada di kompleks perumahan mewah yang ada di Jangli yang tepatnya di Jl. Candi Golf No. 1, Jangli, Tembalang, Kota Semarang, Jawa Tengah.

Info Lengkap Klik
Disini

Maen Ke Semarang Pengen Berenang ? Mampir Yuk Di 6 Destinasi Wisata Ini

2. Jungle Toon Waterpark

Maen Ke Semarang Pengen Berenang ? Mampir Yuk Di 6 Destinasi Wisata Ini

Jungle Toon Waterpark adalah tempat wisata yang mengusung konsep taman air atau waterpark dengan ukuran yang tidak terlalu besar. Meskipun ukurannya tidak terlalu besar, namun bukan berarti Jungle Toon Waterpark tidak menarik ya gan/sist.

Maen Ke Semarang Pengen Berenang ? Mampir Yuk Di 6 Destinasi Wisata Ini

Yaaa memang sih fasilitas dan wahana yang ditawarkan tidak sebanyak Water Blaster Semarang, namun desain wisata dan jumlah kolam renang yang dimiliki Jungle Toon Waterpark ini sudah memadai dan sesuai tujuan dari waterpark (taman air).
Si sana agan/sista bisa menikmati berbagai wahana seperti perosotan, whirpool, waterboom, play ground, fitnes centre, kolam renang anak dan dewasa,dll.
Tempat wisata ini juga berada di dalam kompleks perumahan, tepatnya di Jl. Bukit Wahid Boulevard, Gedongsongo, Manyaran, Semarang Barat, Kota Semarang, Jawa Tengah.

Info Lengkap Klik
Disini

Maen Ke Semarang Pengen Berenang ? Mampir Yuk Di 6 Destinasi Wisata Ini

3. Gonoharjo Hot Spring Water

Maen Ke Semarang Pengen Berenang ? Mampir Yuk Di 6 Destinasi Wisata Ini

Masyarakat Semarang lebih akrab menyebut tempat wisata ini dengan sebutan Nglimut. Tempat wisata ini dari dulu tak pernah sepi pengunjung karena memiliki daya tarik tersendiri yaitu terdapatnya sebuah kolam pemandian air panas dengan air yang mengandung belerang.

Maen Ke Semarang Pengen Berenang ? Mampir Yuk Di 6 Destinasi Wisata Ini

Air belerang sendiri dipercaya memiliki khasiat yang dapat menyembuhkan penyakit kulit, dan membuat relaksasi. Bagi agan sista yang suka dengan suasana alam, kalian bisa nih mampir di objek wisata ini.
Alamat Gonoharjo Hot Spring Water berada di Nglimut, Desa Gonoharjo, Kecamatan Limbangan, Kab. Kendal, Jawa Tengah.

Info Lengkap Klik
Disini

Maen Ke Semarang Pengen Berenang ? Mampir Yuk Di 6 Destinasi Wisata Ini

4. Tirto Argo Siwarak

Maen Ke Semarang Pengen Berenang ? Mampir Yuk Di 6 Destinasi Wisata Ini

Selanjutnya ada kolam Renang yang berada di Ungaran Kab. Semarang. Kelebihan dari kolam renang tirto argo siwarak ini adalah lokasinya yang berada di lereng gunung ungaran yang pastinya udara disana sangat sejuk dan segar.

Maen Ke Semarang Pengen Berenang ? Mampir Yuk Di 6 Destinasi Wisata Ini

Kolam renang ini sangat cocok untuk lari dari panasnya kota Semarang. Agan/sista bisa memanjakan tubuh dengan berendam di kolam renang tirto argo siwarak dengan air yang cukup dingin dan segar, karena sumber air kolam ini berasal dari mata air pegunungan Ungaran.
Alamat Tirto Argo Siwarak berada di Lerep, Jl. Tirto Argo RT 04 / RW 08, Brangkah, Nyatnyono, Ungaran Barat, Kab. Semarang, Jawa Tengah.

Info Lengkap Klik
Disini

Maen Ke Semarang Pengen Berenang ? Mampir Yuk Di 6 Destinasi Wisata Ini

5. Umbul Sidomukti

Maen Ke Semarang Pengen Berenang ? Mampir Yuk Di 6 Destinasi Wisata Ini

Tempat wisata yang satu ini memang sudah sangat terkenal dikalangan traveller lokal. Udaranya yang sejuk serta terdapat kolam renang yang memiliki air cukup dingin membuat tempat wisata Umbul Sidomukti tak pernah sepi dengan pengunjung.

Maen Ke Semarang Pengen Berenang ? Mampir Yuk Di 6 Destinasi Wisata Ini

Terlebih lagi, jika agan/sista berenang di kolam renang Umbul Sidomukti akan merasakan sensasi berenang diatas awan dengan pemandangannya yang sangat memukah. Bagi gan/sist yang menyukai kopi, di Umbul Sidomukti juga terdapat sebuah pondok kopi yang juga menawarkan sensasi ngopi diatas awan.
Lokasi Umbul Sidomukti berada di Desa Sidomukti, Kec. Bandungan, Kab. Semarang, Jawa Tengah.

Info Lengkap Klik
Disini

Maen Ke Semarang Pengen Berenang ? Mampir Yuk Di 6 Destinasi Wisata Ini

6. The Fountain Waterpark & Resto Ungaran

Maen Ke Semarang Pengen Berenang ? Mampir Yuk Di 6 Destinasi Wisata Ini

Di Ungaran Kab. Semarang juga terdapat sebuah tempat wisata yang mengusung konsep taman air atau waterpark. The Fountain Waterpark terdapat empat kolam renang dengan kedalaman yang berbeda, kedalamannya dimulai dari 30 cm sampai 1,5 meter.

Maen Ke Semarang Pengen Berenang ? Mampir Yuk Di 6 Destinasi Wisata Ini

Selain terdapat kolam renang, The Fountain Waterpark juga terdapat sebuah Resto dan area outbond untuk melatih anak-anak untuk bertumbuh dan berkembang.
The Fountain Waterpark & Resto berlokasi di Jl. Bima Sakti Raya No. 16A, Kel. Lerep, Kec. Ungaran, Kab. Semarang, Jawa Tengah.

Info Lengkap Klik
Disini

Maen Ke Semarang Pengen Berenang ? Mampir Yuk Di 6 Destinasi Wisata Ini

Itulah beberapa tempat wisata air yang dapat agan/sista kunjungi ketika singgah di Semarang. Keenam tempat wisata diatas tentunya sangat recomended ya gan.
Saya sendiri juga sudah pernah berkunjung kesana, karena ane warga Semarang
emoticon-Big Grin

Maen Ke Semarang Pengen Berenang ? Mampir Yuk Di 6 Destinasi Wisata Ini

Spoiler for TS:

Maen Ke Semarang Pengen Berenang ? Mampir Yuk Di 6 Destinasi Wisata Ini

Baca Juga


[TIPS] Mendapatkan Tiket Pesawat Murah

Maen Ke Semarang Pengen Berenang ? Mampir Yuk Di 6 Destinasi Wisata Ini




[TIPS] Solo Travelling Untuk Sista

Maen Ke Semarang Pengen Berenang ? Mampir Yuk Di 6 Destinasi Wisata Ini




[TIPS] Foto Travelling Keren Bermodalkan Smartphone

Maen Ke Semarang Pengen Berenang ? Mampir Yuk Di 6 Destinasi Wisata Ini
Maen Ke Semarang Pengen Berenang ? Mampir Yuk Di 6 Destinasi Wisata Ini


Maen Ke Semarang Pengen Berenang ? Mampir Yuk Di 6 Destinasi Wisata Ini
Maen Ke Semarang Pengen Berenang ? Mampir Yuk Di 6 Destinasi Wisata Ini
Diubah oleh kenzie16465 28-02-2020 15:35
5
5.8K
53
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Travellers
TravellersKASKUS Official
23.2KThread11.8KAnggota
Urutkan
Terlama
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.