• Beranda
  • ...
  • Burung
  • [share] dongkrak produksi love bird dengan metode baru

cactusandturtleAvatar border
TS
cactusandturtle
[share] dongkrak produksi love bird dengan metode baru
ga mungkin emoticon-Repost
karena pengalaman pribadi ane,,,

ane bikin ni trit cuma sekedar share aja ya gan,,,
jadi kalo ada yang ga berkenan ane jangan di emoticon-Blue Guy Bata (L)

tapi kalo ada yang suka bantu rate ya gan,,,
n lemparin ane dengan ijo2nya,,,
hehehehehehe

ane juga ga promosi,,,
niat ane tulus, cuma share.....

langsung aja ya...
sebelumnya...
ane kasi prolog dikit ya...

Belakangan, popularits dari burung cinta alias LOVE BIRD melesat sangat cepat...
Kebutuhan akan burung yang sangat romantis ini sangat tinggi, namun produksinya hingga saat ini masih belum mencukupi. Dan akibatnya harga melambung tinggi.

Alasan diatas yang memicu pedagang untuk mengimpor love bird, namun harga menjadi tidak terjangkau..

di sebuah kota kecil yang bernama MUNTILAN, ternyata ada seorang bapak berusia setengah abad bereksperimen dengan love bird.

nah,,, sekarang ane mau berbagi cerita keadaan di peternakan love bird yang diklaim sebagai peternakan love bird terbesar di kedu.

jadi...
rencananya ane mau liat2 love bird di pasar burung, trus.... ane di tunjukin rumah peternak itu...
namanya Bp Sonny.
dia peternak perkutut juga, di muntilan terkenal dengan nama Soni Kutut.

lanjut,,,,

sampe dirumah, ane ngeliat ratusan kandang yang ukurannya gede,,, model2 kandang umbaran gitu,,,,
setelah ketemu dengan peternaknya langsung, ane di ajarin pelihara love bird dengan cara konvensional, yang menurut dia sebagai metode kuno....

ya..
cara yang biasa, yaitu dengan membiarkan telur dierami oleh sang induk, kemudian di loloh oleh induk, dan dewasa bersama induk.

trus ane tanya,,,

emang ada metode baru yang beda???

dia jawab, ADA!!!

jadi selama 7 tahun terakhir beliau bereksperimen dengan love bird...
dengan biaya yang tidak sedikit, ditemukanlah metode yang dapat meningkatkan produksi dari love bird...
yaitu dengan MELOLOH PIYIK...

hebatnya, yang diloloh itu piyik yang baru aja menetas,,,,
emoticon-Belomatabelo

ntar deh ane kasi potonya, biar ga dianggap hoax...
ga ada namanya emoticon-Hoaxemoticon-Hoax

jadi, setelah love bird bertelur, langsung diambil telurnya, ditaruh di mesin tetas....
emoticon-Baby Boyemoticon-Baby Girl
ditunggu sampe menetas, trus di loloh pake tangan sampe si love bird besar...

menurut dia, ada banyak kelebihan dari metode barunya, antara lain:
1. jelas lebih jinak dibanding dengan yang diloloh induknya
2. produksi dari love bird sangat meningkat.
3. umur 5 bulan pasti sudah bisa produksi, padahal biasanya 9 bulan!
4. jumlah telur lebih banyak yaitu 5 atau 6 telur dan semua telur yang terbuahi menetas. bila dibandingkan cara kuno yang hanya bisa menetaskan antara 1 hingga 2 piyik cara ini sangat ampuh...
5. frekuensi produksi lebih singkat, yaitu hanya sekitar 20 hari sekali induk bertelur, sedangkan cara kuno setiap 70 hari sekali.

dari semua keuntungan yang ada bila dikalkulasi sendiri, peningkatannya sangat tajam..
semua ini akan mengurangi jumlah pengimporan love bird dan akan menyimpan devisa negara tercuinta kita...
hehehehehe
emoticon-I Love Indonesiaemoticon-I Love Indonesia

sekian dulu ya,,,
capek ngetiknya,, ntar kalo ada tambahan berita ane update...

yang punya inpo apapun bisa dishare disini, ntar ane taruh link di page one..

oia kalo mau taw lokasi dari peternakannya :
Spoiler for alamat:


Quote:


Quote:
0
164K
412
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Burung
BurungKASKUS Official
2.2KThread587Anggota
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.