Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

stomsaAvatar border
TS
stomsa
Produk Teknologi yang Paling Mahal Tahun 2018
Produk Teknologi yang Paling Mahal Tahun 2018

Produk Teknologi yang Paling Mahal Tahun 2018

emoticon-Nyepiemoticon-Nyepiemoticon-Nyepi

Haloha! Selamat pagi, siang, sore dan juga malam para kaskuser sekalian. Kembali lagi dengan TS "stomsa" di thread yang sederhana ini. Kali ini TS akan membahas seputar produk teknologi yang paling mahal di tahun 2018.

Produk Teknologi yang Paling Mahal Tahun 2018

Teknologi memang tidak pernah lepas dari kehidupan manusia. Tiap tahun pasti ada saja inovasi teknologi baru yang dibuat oleh orang-orang yang sangat inovatif. Penemuan-penemuan tersebut tentu saja tidak murah alias sangat mahal tetapi memiliki daya tarik tersendiri dan sangat menarik untuk dibahas. 

Yang perlu dicatat adalah bahwa "nilai" tidak ditentukan oleh harga saja. Sebuah teknologi mungkin berharga sampai jutaan dollar tetapi masih sangat tidak berguna bagi kehidupan kita. 

Nah! Apa saja teknologi paling mahal di tahun 2018 ini? 

Produk Teknologi yang Paling Mahal Tahun 2018

1. 8 Pack Orionx Gaming PC - $40.000

Produk Teknologi yang Paling Mahal Tahun 2018

Yang pertama TS tempatkan PC gaming biar gamer pada ngiler emoticon-Leh Uga. TS tidak akan bahas spek PC ini karena TS juga tidak tau emoticon-Big Grin. Yang pasti dengan harga sekitar $40.000 pastinya speknya juga bukan main-main. PC gaming ini mungkin saja masih mampu menjalankan game dengan lancar bahkan 15 tahun dari sekarang.

Produk Teknologi yang Paling Mahal Tahun 2018

2. Iphone 5 Black Diamond - $5juta

Produk Teknologi yang Paling Mahal Tahun 2018

Mungkin di zaman sekarang ini Iphone 5 sudah cukup ketinggalan zaman. Tetapi berbeda dengan iphone yang lain, Iphone 5 edisi ini memiliki sederet berlian dan batu mulia yang diletakkan disepanjang tepi ponsel dengan case yang terbuat dari emas. Dari dalemannya sih sama saja dengan iphone 5 pada umumnya, tetapi eksteriornya yang indah membuiat iphone ini di bandrol dengan harga $15juta. Hapenya sultan nih emoticon-Leh Uga

Produk Teknologi yang Paling Mahal Tahun 2018

3. Brikk Lux Watch Omni - $115.000

Produk Teknologi yang Paling Mahal Tahun 2018

Selanjutnya jam tangan super mewah bermerek Lux Watch Brikk Omni yang dibanderol sekitar $115.000. Menggunakan apple watch mungkin sudah sangat mewah apalagi dengan menggunakan jam tangan ini yang dilapisi emas 18 karat dan juga bertabur berlian.

Produk Teknologi yang Paling Mahal Tahun 2018

4. Harry Winston Opus 12 watch - $260.000

Produk Teknologi yang Paling Mahal Tahun 2018

Masih dari produk jam tangan, Harry Winston Opus 12 watch dibandrol sekitar $260.000. Produk ini memang bukan barang baru. Arloji ini sudah ada sejak tahun 2012. Yang menarik dari arloji ini adalah tidak menggunakan teknologi digital.

Produk Teknologi yang Paling Mahal Tahun 2018

5. Macbook Air Supreme Platinum Editon - $486.000

Produk Teknologi yang Paling Mahal Tahun 2018

Salah satu produk yang paling terkenal buatan apple adalah Mackbook Air. Mackbook Air edisi ini mungkin banyak orang yang tidak tau. Mungkin laptop ini merupakan laptop yang paling mahal di tahun 2018 dengan harga $486.000. 

Produk Teknologi yang Paling Mahal Tahun 2018

6. C Seed Blade 262 TV - $500.000

Produk Teknologi yang Paling Mahal Tahun 2018

TV tampaknya semakin besar setiap tahunnya dan tren ini sepertinya akan terus berlanjut. Contohnya: TV C seed blade 262 TV. TV ini memiliki panjang 22 kaki emoticon-Leh Uga. Dengan panjang segitu pasti ga bakalan muat diruang tamu. Harga TV ini sekitar $500.000. Lumayan tuh buat nonton dangdut nonstop emoticon-Leh Uga.

Produk Teknologi yang Paling Mahal Tahun 2018

7. Kohler Numi Toilet $7.500

Produk Teknologi yang Paling Mahal Tahun 2018

Salah satu penemuan warbiasyahh emoticon-Leh Uga. Itu adalah sebuah jamban eh maksud TS toilet. Toilet ini bukan sembarangan. Toilet ini memiliki banyak fitur keren diantaranya sistem pencahayaan khusus, bluetooth, kursi yang hangat dan masih banyak lagi. Toilet di seharga sekitar $7.5000

Produk Teknologi yang Paling Mahal Tahun 2018

Sekian dulu thread TS kali ini sampai jumpa di thread berikutnya. Jika berkenan silahkan di emoticon-Rate 5 Star

Spoiler for Bonus Teknologi:

Spoiler for Referensi:




0
24.2K
135
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
The Lounge
The LoungeKASKUS Official
923.3KThread84KAnggota
Urutkan
Terlama
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.