Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

otak.100ccAvatar border
TS
otak.100cc
Separator Jalan Dibuat Warna-warni, Bagaimana Aturannya?
Separator Jalan Dibuat Warna-warni, Bagaimana Aturannya?

JAKARTA, KOMPAS.com - Menyambut gelaran Asian Games 2018, pemerintah kota Jakarta menyemarakkan kota dengan menghias setiap sudut dengan warna-warni khas gelaran pesta olahraga tersebut. Salah satunya dilakukan dengan menghias separator jalur atau pemisah jalur jalan dengan cat warna-warni tidak seperti biasanya.

Meski terlihat ceria, namun apa sebenarnya diperbolehkan untuk memberi beragam warna kepada pemisah jalur tersebut.

Peraturan Menteri Perhubungan Republik Indonesia Nomor PM 34 tahun 2014 tentang marka jalan dijelaskan yang dimaksud dengan marka jalan adalah suatu tanda yang berada di permukaan jalan atau di atas permukaan jalan yang meliputi peralatan atau tanda yang membentuk garis membujur, garis melintang, garis serong, serta lambang yang berfungsi untuk mengarahkan arus lalu lintas dan membatasi daerah kepentingan lalu lintas.

Berdasarkan Peraturan Menteri tentang marka jalan dijelaskan dalam pasal 4 dibahas bahwa marka jalan terbagi dalam empat warna yakni putih, kuning, merah dan warna lain seperti hijau dan coklat. Masing-masing warna memiliki tugas dan fungsinya sendiri.

Lantas, apakah separator juga termasuk dalam marka jalan? Separator atau pembagi jalur dan lajur termasuk dalam marka jalan seperti pada keterangan pasal 5 peraturan ini selain paku jalan dan alat pengarah lalu lintas.

Berdasarkan pasal 11, pembagi lajur atau jalur berfungsi untuk mengatur lalu lintas dengan jangka waktu sementara dan membantu dan membantu untuk melindungi pengendara, pejalan kaki dan pekerja dari daerah yang berpotensi tinggi akan menimbulkan kecelakaan.



https://otomotif.kompas.com/read/201...mana-aturannya

Separator Jalan Dibuat Warna-warni, Bagaimana Aturannya?

#jakarta dilukis
#penyerapan Anggaran
Diubah oleh otak.100cc 29-07-2018 05:02
0
6.1K
71
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Berita dan Politik
Berita dan PolitikKASKUS Official
672.1KThread41.8KAnggota
Urutkan
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.