• Beranda
  • ...
  • The Lounge
  • Gak kalah jadul dibanding YM, 7 aplikasi chatting ini ada sampai sekarang

bilangiAvatar border
TS
bilangi
Gak kalah jadul dibanding YM, 7 aplikasi chatting ini ada sampai sekarang


Layanan Yahoo! Messenger (YM) akhirnya ditutup Selasa kemarin, 17 Juli, setelah 20 tahun beroperasi. Aplikasi chatting ini pernah booming pada masanya. Awal-awal internet mulai tersedia dan tersebar di seluruh Indonesia. Bahkan sampai dimanfaatkan sebagai channel belanja. Belum ada socmed dan sejenisnya. emoticon-Big Grin



Selain YM, memang sudah ada beberapa layanan chatting lain yg mengalami nasib serupa. Ada MSN Messenger yang kemudian sempat berganti nama menjadi Windows Live Messenger, dan kemudian ditutup pada 2013 agar para penggunanya yang tersisa berpindah ke aplikasi lain. Juga ada Meebo yang mengakhiri layanannya di tahun 2012, lalu seluruh stafnya direkrut menjadi tim Google.

Dari agan-agan sekalian, pasti ada yg punya kenangan dengan YM, tapi ada juga yg malah gak tau sama sekali dengan makhluk satu ini. Begitu kenal internet, sudah pake gadget, BBM, WA, dan seterusnya. Karena YM pertama kali diperkenalkan pada 1998.

Nah, padahal selain YM, ada juga aplikasi-aplikasi chatting lain yg gak kalah jadulnya, cuma masih bertahan sampai sekarang. Tetap bisa diakses, dan bisa diotak-atik sendiri.

KIK Messenger (2010)

Spoiler for KIK Messenger (2010):



ebuddy (2003)

Spoiler for e-Buddy:



Miranda (2000)

Spoiler for Miranda:



QQ Messenger (1999)

Spoiler for QQ Messenger:



Pidgin (1999)

Spoiler for Pidgin:



ICQ (1996)

Spoiler for ICQ:



mIRC (1995)

Spoiler for mIRC:


Klasik banget, kan? Ada yg pernah coba? Atau pengen cobain?

Sumber
Diubah oleh bilangi 18-07-2018 09:37
0
17.2K
166
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
The Lounge
The LoungeKASKUS Official
922.8KThread82.3KAnggota
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.