- Beranda
- The Lounge
Ternyata di Jepang ada mie instant dengan kalori 2142kcal, berani coba?
...
TS
kripikir
Ternyata di Jepang ada mie instant dengan kalori 2142kcal, berani coba?
اَلسلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللهِ وَبَرَكَاتُه
Selamat datang di thread ane
Mie instant, makanan andalan di kala lapar menyerang, dengan kemudahan cara pengolahan dan rasanya yang terbilang enak, menjadikan mie instant disukai banyak orang, apalagi anak kost yang sudah mulai memasuki tanggal tua, setiap hari bisa hidup hanya dengan mie instant. Tapi memakan satu porsi mie instant kadang masih dirasa kurang kenyang, maka muncullah mie instant dengan iming-iming duo, tapi mie instant duo yang isinya langsung dua, ternyata tidak sebanyak yang di kira, masih kurang. Kalau sebagai tipe makan mie instant duo atau dua porsi masih kurang, cobalah mie instant dari Jepang ini, namanya Peyoung’s Super Super Super Big Portion GIGAMAX Yakisoba, produk dari sebuah produsen mie terkenal di Jepang, Nissin, mie instant ini sama seperti mie instant goreng di Indonesia, tapi yang beda dari mie ini adalah porsinya yang super duper besar, sampai-sampai mie instant Peyoung’s Super Super Super Big Portion GIGAMAX Yakisoba ini memiliki kalori sebesar 2142 kilo calorie, beratnya saja mencapai 439 gram, sedangkan mie instant yang sama pada umumnya hanya sekitar 120 gram, hampir 4 kali lipat dari ukuran mie instant pada umumnya. Penasaran seperti apa penampakan dari mie instant Peyoung’s Super Super Super Big Portion GIGAMAX Yakisoba ini, cek dibawah ini:
Spoiler for Segini gedenya:
Spoiler for Tambahan:
Spoiler for Sumber:
1
30.7K
263
Komentar yang asik ya
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
The Lounge
925.2KThread•91.1KAnggota
Urutkan
Terlama
Komentar yang asik ya