Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

jawwwwAvatar border
TS
jawwww
Ras Kucing Terbaik Untuk Peliharaan Anda
Ras Kucing Terbaik Untuk Peliharaan Anda

Asalamualikum wr.wb.

Kucing bagi sebagian orang adalah hewan peliharaan yang lucu,lalu sebagian lagi ada yang bilang bahwa kucing adalah hewan menjijikan karena suka berada di tong-tong sampah.

Mungkin bagi kalian pecinta hewan yang satu ini pastinya sudah tahu jenis-jenis kucing,tapi mungkin cuma sebagian pecinta kucing yang tahu.ada banyak sekali jenis-jenis kucing dari seluruh dunia.
Nah buat kalian yang tertarik untuk menjadikan kucing sebagai hewan peliharaan kalian,tapi kalian tidak tahu kucing jenis apa yang bagus.Tenang saja kali ini ane akan kasih daftar jenis kucing lucu untuk kalian jadikan peliharaan,langsung aja simak di bawah ini.

1.Persia.

Ras Kucing Terbaik Untuk Peliharaan Anda

Ya,kucing ras persia memang masih menjadi primadona bagi para pecinta kucing,jenis persia juga banyak di buru oleh pecinta kucing,karena kucing jenis ini sangat lucu dan menggemaskan di tambah kucing jenis ini sangat kalem dan cocok untu di jadikan teman santai ketika di rumah.

2.Angora.

Ras Kucing Terbaik Untuk Peliharaan Anda

Kucing selanjutnya yang cocok di jadikan peliharaan adalah ras Angora.Bukan tanpa sebab kucing ras Angora ini cocok dijadikan peliharaan,rambut yang menjulang panjang dan memiliki tubuh yang kuat menjadikan kucing jenis ini banyak di buru para pecinta kucing di Indonesia selain itu kucing jenis ini juga sangat lincah.

3.Munchkin.

Ras Kucing Terbaik Untuk Peliharaan Anda

Kucing ras munchkin sangat bagus untuk di jadikan peliharaan kucing ini juga memiliki kaki pendek yang membuatnya menjadi salah satu ras kucing terkecil yang ada di dunia.meskipun mempunyai kaki yang pendek namun kucing yang satu ini memiliki wajah yang imut sehingga cocok untuk menemani anda ketika sedang mumet di rumah.

4.Manx.

Ras Kucing Terbaik Untuk Peliharaan Anda

Kucing manx atau sering di sebut Rumpy adalah salah satu kucing yang tidak mempunyai ekor kalupun ada ukuranya akan sangat pendek.keunikan dari kucing rasmanx adalah sangat menyukai air.unik bukan bila kebanyakan kucing takut air,kucing ini justru sangat menyukai air.

5.Siberia.

Ras Kucing Terbaik Untuk Peliharaan Anda

Kucing ini berasal dari siberia,Rusia kucing ini juga sering di sebut dengan nama Moscow semi longhair.kucing jenis ini merupakan salah satu kucing yang memiliki tubuh pendek dengan bulu sedang dengan bermacam-macam warna.kucing yang satu ini sangat menggemaskan karena memiliki tubuh yang tidak terlalu tinggi.



Nah itulah tadi beberapa ras kucing yang bisa anda jadikan peliharaan,ane pengentau apa kalian punya salah satu jenis kung yang ada di atas kalau ane punya jenis Angora kalau kalian.

TERIMA KASIH
Diubah oleh jawwww 03-07-2018 08:29
0
5.2K
38
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
The Lounge
The LoungeKASKUS Official
923.5KThread84.8KAnggota
Urutkan
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.