Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

pcjamesAvatar border
TS
pcjames
5 Negara Dengan Resiko Terkena Bencana Alam Tertinggi
5 Negara Dengan Resiko Terkena Bencana Alam Tertinggi


Hai agan agan ! Kembali lagi bersama ane PCJAMES disini. Kali ini ane kembali menulis tentang negara negara di segmen Top 5. Di thread ini ane akan membahas tentang bencana alam,tepatnya 5 Negara Dengan Resiko Terkena Bencana Alam Tertinggi.Survey ini dilakukan oleh United Nations University Institute for Environment and Human Security (UNU-EHS) and featured in the 2016 World Risk Report (WRR 2016) published by the Alliance Development Works/Bündnis Entwicklung Hilft (BEH)

5 Negara Dengan Resiko Terkena Bencana Alam Tertinggi

Apa itu bencana alam? Bencana alam, adalah suatu peristiwa alam yang mengakibatkan dampak besar bagi populasi manusia. Peristiwa alam dapat berupa banjir, letusan gunung berapi, gempa bumi, tsunami, tanah longsor, badai ,dll. Kelima negara dalam list ini memiliki resiko terkena bencana alam yang cukup tinggi. Karena itu juga banyak bencana alam yang terjadi di negara negara ini. Oke,mari kita mulai !

1. Vanuatu
5 Negara Dengan Resiko Terkena Bencana Alam Tertinggi


Negara pertama dalam list ini adalah Vanuatu. Vanuatu adalah negara kepulauan kecil yang terletak di Samudera Pasifik. Negara kecil yang cukup indah ini hanya memiliki 270 Ribu Penduduk. Karena ukuran wilayahnya yang kecil dan juga terletak di tengah tengah samudera yang sangat luas,negara ini memiliki resiko yang sangat tinggi untuk terkena bencana alam. Kemungkinan terjadinya bencana alam di negara ini adalah sebesar 36%. Beberapa bencana alam yang paling sering terjadi di negara ini adalah Tropical Cyclone dan Tsunami.

2. Tonga
5 Negara Dengan Resiko Terkena Bencana Alam Tertinggi


Selanjutnya ada negara Tonga. Tonga adalah negara kepulauan kecil yang terletak di Samudera Pasifik,sama seperti Vanuatu. Negara ini juga hanya memiliki sekitar 107 Ribu Penduduk. Karena ukuran wilayahnya yang kecil dan juga terletak di tengah tengah samudera yang sangat luas,negara ini memiliki resiko yang sangat tinggi untuk terkena bencana alam. Kemungkinan terjadinya bencana alam di negara ini adalah sebesar 29%. Beberapa bencana alam yang paling sering terjadi di negara ini adalah Gempa Bumi dan Tsunami.

3. Filipina
5 Negara Dengan Resiko Terkena Bencana Alam Tertinggi


Di nomor tiga ada negara tetangga kita. Filipina adalah sebuah negara kepulauan yang terletak di Asia Tenggara. Berbeda dengan dua negara di atas,Filipina adalah negara yang cukup besar dan banyak penduduk. Sama seperti Indonesia,Filipina juga terletak di Ring Of Fire sehingga kemungkinan terkena bencana alam cukup besar di negara ini. Kemungkinan terjadinya bencana alam di negara ini adalah sebesar 26,7%. Beberapa bencana alam yang paling sering terjadi di negara ini adalah Topan dan Gempa Bumi.

4. Guatemala
5 Negara Dengan Resiko Terkena Bencana Alam Tertinggi


Pada posisi ke empat kita beralih ke belahan bumi barat. Guatemala adalah sebuah negara yang terletak di Benua Amerika Tengah. Negara ini juga dikenal dengan banyaknya gunung berapi yang ada di sana. Kemungkinan terjadinya bencana alam di negara ini adalah sebesar 19,8%. Beberapa bencana alam yang paling sering terjadi di negara ini adalah Letusan Gunung Berapi dan Tanah Longsor.

5. Bangladesh
5 Negara Dengan Resiko Terkena Bencana Alam Tertinggi


Dan negara terakhir di list ini adalah Bangladesh. Kembali lagi ke belahan bumi Timur,Bangladesh adalah sebuah negara yang terletak di Asia Selatan. Negara ini juga dikenal sebagai negara kecil yang sangat padat dan memiliki banyak penduduk.Kemungkinan terjadinya bencana alam di negara ini adalah sebesar 19%. Beberapa bencana alam yang paling sering terjadi di negara ini adalah Banjir dan Badai

Sumur : List of countries by natural disaster risk - Wikipedia

Sekian tulisan dari ane,semoga dapat menambah wawasan dan pengetahuan agan agan.Jangan lupa bagi bagi cendol dan bintang lima ya gan.Thanks for reading and have a nice day !
 
Kenalan Sama TS :

This Is Me (Perkenalan TS)
 
Some Of My Opinions And Arguments :

Apakah Amerika Serikat Negara Bebas/Liberal?
Amerika Negara Seks Bebas?
Menjadi Minoritas Di Indonesia
Ganja,Apakah Buruk?Atau Perlu Dilegalkan?
Budaya Barat Itu Biadab Dan Tak Bermoral,They Said

Some Of My Best Listicle Threads :

5 Hal Yang Gue Benci Dari Indonesia
5 Negara Paling Creationist Di Dunia
5 Hal Negatif Yang Sudah Normal Dilakukan Oleh Remaja Indonesia Jaman Now
5 Negara Bagian Amerika Serikat Yang Melarang Ateis Menjadi PNS
5 Negara Yang Sepenuhnya Melegalkan Ganja (Bukan Decriminalized)
5 Perbedaan Besar Amerika Serikat Dan Kanada
 
 
My Threads About United States Of America:
 
Apakah Amerika Serikat Negara Bebas/Liberal?
Amerika Negara Seks Bebas?
Apakah Amerika Serikat Negara Yang Religius/Beragama
Membandngkan Religiusitas Amerika Serikat Dan Indonesia
15 Bible Belt States Di Amerika Serikat
5 Negara Bagian Paling Anti Ateis Di Amerika Serikat
5 Negara Bagian Amerika Serikat Yang Melarang Ateis Menjadi PNS
5 Negara Bagian Amerika Serikat Dimana Kumpul Kebo Itu Illegal
5 Negara Bagian Amerika Serikat Dimana LGBT Masih Illegal
5 Negara Bagian Paling Konservatif Di Amerika Serikat
5 Negara Bagian Paling Liberal Di Amerika Serikat (Versi Gallup)
5 Kota Besar Paling Konservatif Di Amerika Serikat (Versi Forbes) - Fresh
5 Kota Besar Paling Liberal Di Amerika Serikat
5 Perbedaan Besar Amerika Serikat Dan Kanada

5 Negara Dengan Resiko Terkena Bencana Alam Tertinggi

0
9.8K
14
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
The Lounge
The LoungeKASKUS Official
923.4KThread84.5KAnggota
Urutkan
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.