Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

hadaronAvatar border
TS
hadaron
Ada yang tau "Tamago kake gohan" gak gan ???
Nih gan info lagi buat agan-agan yang suka hal-hal tentang Jepang.

Agan yang suka atau pernah nonton film / kartun Jepang pasti tahu kan kalau di Jepang ada nasi yang diatas / didalam nya di letakan telor mentah?

Nah, makanan ini disebut ”Tamago kake gohan ”, gohan berarti beras atau makanan dan kake berarti ,tamago sendiri berarti telur. Mungkin bagi kita orang Indonesia telur mentah yang dimakan dengan nasi terdengar menggelikan ya. emoticon-Takut

Spoiler for Tamago kake gohan:


Makanan ini cocok dimakan saat badan merasa tidak enak atau masuk angin. Memang di negara lain kebiasaan makan telur mentah ini jarang ada seperti di negara Jepang, dan bahkan hanya orang Jepang saja yang memiliki keunikan budaya memakan telur mentah seperti ini. Untuk cara makan nya sendiri setiap orang memiliki cara yang berbeda-beda untuk menyantap telur mentah ini dengan nasi.

Ada orang yang menyukai cara memakan nya dengan memecahkan telur lalu dicokok terlebih dahulu baru dituang diatas nasi , dan juga yang menyukai telur yang tidak dikocok dan langsung begitu saja ditaruh di atas nasi setelah dipecahkan. Sebagai varian rasa biasanya kebanyakan orang menambahkan kecap shuoyu ( kecap asin jepang ).

Contoh cara menghidangkan Tamago kake gohan :

Spoiler for 1. Taruh telor mentah dalam sebuah mangkok kecil:


Spoiler for 2. Tuangkan shuoyu (kecap asin) sesuai selera:


Spoiler for 3. Aduk telor dan shuoyu:


Spoiler for 4. Bikin lubangan di tengah-tengah tumpukan nasi:


Spoiler for 5. Tuangkan Telor dan soy sauce yang telah diaduk:


Spoiler for 6. Aduk kembali hingga rata:


Anda berniat mencoba nya dirumah?? tapi agan harus hati-hati ya.
Karena kualitas telur di negara kita mungkin tidak sebagus negara Jepang, bakteri yang terkandung di dalam telur tersebut tidak dapat kita lihat. emoticon-Takut
Source
Source


Maaf kalau emoticon-Repost emoticon-Repost
Tapi gak nolak kalau mau dikasih emoticon-Blue Guy Cendol (L) emoticon-Blue Guy Cendol (L)
0
23.5K
17
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
The Lounge
The LoungeKASKUS Official
923.3KThread84.1KAnggota
Urutkan
Terlama
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.