Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

  • Beranda
  • ...
  • The Lounge
  • Wow, Batik Cirebon “Berdarah” ini tampil di Fashion Show Milan!

intouchxoxoAvatar border
TS
intouchxoxo
Wow, Batik Cirebon “Berdarah” ini tampil di Fashion Show Milan!
Ciao Agan/ Sista Kaskusers!
Benvenutoemoticon-Smilie! Selamat datang di Thread ini, semoga beritanya bermanfaat buat meningkatkan kecintaan kita semua terhadap budaya Indonesia ya! emoticon-Smilie 

Siapa yang tak kenal batik Megamendung asal Cirebon? Desember lalu, ALKHANSAS, desainer dan brand Modest Fashion asal Indonesia menampilkan desain terbarunya di BASE Milano, Milan, Italia. Sebagai salah satu kota fashion paling prestisius di dunia karena sejarah panjang dan kekayaan budayanya, tentu ini jadi momen membanggakan bagi anak Indonesia yang begitu mencintai kekayaan budaya bangsanya. Tidak hanya itu, batik Megamendung tersebut juga dipadupadankan dengan bentuk kesenian lain, yaitu seni lukis. Koleksi lengkap saat Fashion Show bisa kamu lihat di alkhansas.com.

Abstract Expressionism, itulah yang jadi inspirasi dan metode lukis ALKHANSAS. Sebuah aliran seni yang menekankan pada penciptaan yang spontan, otomatis, dalam alam bawah sadar.

Dara cantik Iran dibaluti Artistic Dress karya ALKHANSAS yang mengombinasikan Batik Megamendung asal Cirebon dengan seni lukis:

Spoiler for Batik:


Spoiler for "Batik Cirebon Megamendung di Milan Fashion Show":


Spoiler for "Batik Cirebon by ALKHANSAS":


Spoiler for "Model-model Cantik dari Turki, Iran, Afrika, dan Belanda":


Spoiler for "Desainer ALKHANSAS dan Team":


Spoiler for "Desainer ALKHANSAS dan Model dari Belanda":



Ikonik dan tidak ada yang menyerupai kekhasannya, motif Megamendung awalnya selalu memiliki unsur warna biru yang diselingi warna merah, yang menggambarkan suasana dinamis, sifat maskulin, dikarenakan ada peran laki-laki dalam pembuatannya. Kedua warna tersebut juga menggambarkan psikologi masyarakat daerah pesisir yang lugas, terbuka, juga egaliter.Namun dalam perkembangannya, motif batik Megamendung dikembangkan sesuai permintaan pasar.

Kalau Agan/ Sista, sudah punya batik Megamendung belum di koleksi pakaianmu? emoticon-Smilie

Nah kalo ini Videonya Gan/ Sis emoticon-Embarrassment


Mau liat Backstagenya? Cek video ini yuk!!


Sumber foto & berita: Dokumen Pribadi
Diubah oleh intouchxoxo 25-03-2018 05:54
0
3.2K
32
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
The Lounge
The LoungeKASKUS Official
923.4KThread84.6KAnggota
Urutkan
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.