zeropromosiAvatar border
TS
zeropromosi
Begini nih cara aman packing barang pecah belah
Sering mengalami kesulitan packing barang pecah belah? Padahal sudah pakai bubble, pakai plastik wrap, sudah berlapis-lapis packingnya tetapi tetap barang tersebut pecah. emoticon-Marah



Quote:


Nah kali ini kami akan berikan tips cara packing barang pecah belah dengan aman. Berikut alat-alat yang diperlukan, yaitu:

1. Box dari barang pecah belah yang akan dipacking
2. Gunting
3. Lakban
4. Isolatip
5. Cutter
6. Bubble
7. Dus bekas yang tebal dan kokoh (jangan yang lemes)

Berikut Langkah-langkah packing dengan aman sebagai berikut:
1. Masukkan barang pecah belah yang akan dipacking ke dalam boxnya dan isolatip boxnya.
Spoiler for spoiler:


2. Beri bubble di sekeliling box.
Spoiler for spoiler:


3. Bentuk box dari dus bekas ( dus harus yang tebal ya) dengan ukuran lebih besar dari box barang yang akan dipacking.
Spoiler for spoiler:


4. Setelah boxnya jadi kemudian masukkan box yang berisi barang pecah belah di dalamnya
Spoiler for spoiler:



Kenapa bisa aman :

Quote:



berikut videonya



Gimana? Mudahkan? Selamat berpraktek yah dan semoga info ini bermanfaat ya
jangan lupa share dan beri emoticon-Rate 5 Star


0
31.3K
109
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
The Lounge
The LoungeKASKUS Official
922.7KThread82.2KAnggota
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.