Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

praichy.Avatar border
TS
praichy.
Fitur Tersembunyi di Google Maps
Spoiler for No Repsol:


Fitur Tersembunyi di Google Maps


Google Maps merupakan salah satu platform yang sangat penting dalam kehidupan manusia saat ini. Peta digital tersebut bisa menampilkan keadaan lalu lintas secara real-time dan juga memberikan petunjuk jalan akurat.

Sejak pertama kali hadir sebagai layanan pemetaan web pada 2004 silam, Google Maps berkembang menjadi aplikasi yang tak hanya menunjukkan arah, tapi juga informasi seputar lokasi-lokasi yang dilihat.

Tapi, tahukah kamu kalau ada beberapa fitur dari Google Maps yang mungkin belum kamu ketahui. Fitur-fitur ini bisa dikatakan dapat membantu dan memudahkan kegiatan para penggunanya.

Ada 8 fitur tersembunyi dari Google Maps yang bisa kamu manfaatkan nantinya. Berikut daftarnya.

Spoiler for #1 Menyimpan dan Membagikan Tempat Favorit:


Fitur Tersembunyi di Google Maps


Kini pengguna Google Maps bisa menyimpan daftar tempat favorit dan kemudian membagikannya ke teman. Dengan fitur ini, pengguna bisa menandai tempat-tempat tertentu yang dirasa ingin dikunjungi lagi atau ingin memberikan rekomendasi kepada teman.

Ketika pengguna membagikan daftar ini kepada temannya, maka si penerima bisa melihat lokasi-lokasi dari daftar lokasi yang dikirimkan.


Spoiler for #2 Memesan Layanan Transportasi Online Lewat Google Maps:


Fitur Tersembunyi di Google Maps


Untuk memudahkan pengguna dalam menentukan lokasi penjemputan ketika memesan transportasi online, Google Maps kini terintegrasi dengan layanan Uber dan Go-Jek di Indonesia.

Untuk melakukan pemesanan Uber atau Go-Jek, pengguna cukup membuka Google Maps dan kemudian pilih lokasi tujuan perjalanan. Setelah itu, klik 'Directions' dan lihat informasi transportasi online di tab paling kanan.

Dari daftar itu, kamu bisa melihat ada informasi waktu tempuh dan tarif Uber dan Go-Jek ke lokasi tujuan. Pengguna bisa memesan kedua layanan tersebut tanpa harus keluar dari Google Maps.


Spoiler for #3 Informasi Jadwal Transit Bus Secara Real-Time:


Fitur Tersembunyi di Google Maps


Apabila kamu tidak menggunakan transportasi online dan lebih memilih transportasi umum seperti bus, Google Maps turut menyediakan informasi yang sangat membantu.

Di dalam platform-nya, Google Maps menyediakan informasi jadwal transit bus secara real-time, sehingga membuat perjalananmu menjadi lebih terencana dan teratur.

Selain itu, Google Maps juga akan memberikan rekomendasi rute dan biaya yang harus dikeluarkan ketika naik bus. Untuk menggunakan fitur ini, langkahnya sama dengan ketika melakukan pemesanan layanan transportasi online di Google Maps, bedanya di sini kamu memilih tab dengan simbol kereta api.


Spoiler for #4 Informasi Titik Keramaian di Google Maps:


Spoiler for #5 Pencarian Sesuai Kategori pada Peta Offline:


Spoiler for #6 Peta dalam Ruangan:


Spoiler for #7 Kurasi Tempat Makan dan Kafe (Khusus ponsel Android):


Spoiler for #8 Informasi Sehari-hari di Halaman Muka (Khusus ponsel Android):


Setelahnya, kamu bisa menjelajahi berbagai informasi yang dibutuhkan dan menjawab semua pertanyaanmu.

Ayo gan di obok obok Google Maps nya emoticon-Ngakak

Di rate yah gan emoticon-Rate 5 Star

SUMUR
Diubah oleh praichy. 17-07-2017 07:26
0
3.5K
34
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
The Lounge
The LoungeKASKUS Official
923.4KThread84.4KAnggota
Urutkan
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.