Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

  • Beranda
  • ...
  • Militer
  • Mengenal Lebih Dekat Tentang US SOCOM (Special Operation Command Amerika) US Special

odiefAvatar border
TS
odief
Mengenal Lebih Dekat Tentang US SOCOM (Special Operation Command Amerika) US Special
Mengenal Lebih Dekat Tentang US SOCOM (Special Operation Command Amerika)

Mengenal Lebih Dekat Tentang US SOCOM (Special Operation Command Amerika) US Special

US Special Operation Command (SOCOM) adalah satuan gugus tugas yang menjalankan misi-misi rahasia paling mematikan dan paling rahasia di dunia. Mereka terdiri dari pasukan khusus berbagai satuan yang telah dinyatakan mampu dan kompeten setelah melalui pelatihan yang keras dan berat.

Mengenal Lebih Dekat Tentang US SOCOM (Special Operation Command Amerika) US Special

Demi keberhasilan misi yang mereka jalankan, SOCOM menggabungkan keahlian dari masing-masing pasukan yang ada untuk menyelesaikan misi, dgn cara menyusup ke wilayah musuh melalui darat, laut , dan udara. Mereka bahkan telah merekrut, mengawasi dan mengendalikan kurang lebih 70.000 operator perang, unit pendukung, dan masyarakat sipil dari masing2 sayap militer mereka.

Mengenal Lebih Dekat Tentang US SOCOM (Special Operation Command Amerika) US Special
Mengenal Lebih Dekat Tentang US SOCOM (Special Operation Command Amerika) US Special
Mengenal Lebih Dekat Tentang US SOCOM (Special Operation Command Amerika) US Special

Salah satu hal yang identik dengan para Pasukan Elite ini adalah, mereka selalu menjalankan misi dengan dengan cepat dan akurat serta tingkat presisi yang tinggi. Mereka bekerja di 80 negara di dunia, dan kadang-kadang perintah tugas yang mereka terima bahkan kurang dari 48 jam. Tentu saja dalam waktu tersbut mereka sudah harus berada di lokasi yang menjadi sasaran, baik itu misi kontra teroris, menangkap atau membunuh target, sabotase, serta misi-misi khusus yang lain.

Mengenal Lebih Dekat Tentang US SOCOM (Special Operation Command Amerika) US Special
Mengenal Lebih Dekat Tentang US SOCOM (Special Operation Command Amerika) US Special
Mengenal Lebih Dekat Tentang US SOCOM (Special Operation Command Amerika) US Special

Pasukan-pasukan dari kesatuan yan dilibatkan dalam misi2 SOCOM adalah sebagai berikut :

DARAT

GREEN BERETS (Army Special Forces)

Mengenal Lebih Dekat Tentang US SOCOM (Special Operation Command Amerika) US Special
Prajurit-prajurit Green Berets dilatih dalam berbagai macam iklim dan berbagai wilayah dgn perbedaan dataran. Sehingga mereka ahli dalam pertempuran dengan cuaca dan kondisi apapun. Skill mereka semakin solid karena mereka juga menguasai berbagai bahasa populer di dunia.
Mengenal Lebih Dekat Tentang US SOCOM (Special Operation Command Amerika) US Special
Kekuatan : 13,000 personel

ARMY RANGERS(75th Ranger Regiment)

Mengenal Lebih Dekat Tentang US SOCOM (Special Operation Command Amerika) US Special
Motto yang terkenal dikalangan mereka adalah "Rangers Lead the Way" yang berarti adalah Rangers selalu melakukan yang terbaik. Kompi-kompi Rangers telah melakukan berbagai misi khusus dan berbahaya. Mereka lah yang diterjunkan pertama kali untuk membuka jalan bagi pasukan di belakangnya. Salah satu yang istimewa dari mereka adalah, mampu diterjunkan di bagian belahan dunia manapun dalam 18 jam. Wow !
Mengenal Lebih Dekat Tentang US SOCOM (Special Operation Command Amerika) US Special
Kekuatan : 3,000 personel

DELTA FORCE (1st Special Forces Operasional Detachment-Delta)

Mengenal Lebih Dekat Tentang US SOCOM (Special Operation Command Amerika) US Special
Unit pasukan khusus paling klandestin di dunia adalah Delta Force alias 'The Unit'. Hal ini karena mereka memiliki kemampuan khusus dalam setiap operasi rahasia berisiko tinggi, mau lewat darat, laut, atau udara sama sekali bukan masalah buat mereka. Hebatnya lagi tiap anggotanya mempunyai kemampuan khusus menjalankan misi secara sendiri karena mereka ahli dalam hal survival dan CQC (Close Quarter Combat).. ingat skillnya Snake dalam game Metal Gear Solid gan !
Mengenal Lebih Dekat Tentang US SOCOM (Special Operation Command Amerika) US Special
Mengenal Lebih Dekat Tentang US SOCOM (Special Operation Command Amerika) US Special
Kekuatan : 1,200 personel

LAUT

NAVY SEAL

Mengenal Lebih Dekat Tentang US SOCOM (Special Operation Command Amerika) US Special
SEAL's adalah pasukan khususnya laut, seperti Green Beret apabila di darat. Mereka ahli dalam menggunakan berbagai jenis senjata, terjun bebas dari ketinggian maksimal (High Altitude Low Opening), pengeboman, sabotase, atau menangkap seseorang yang menjadi target operasi mereka. Navy Seal adalah pasukan andalan no #1 US Navy.
Mengenal Lebih Dekat Tentang US SOCOM (Special Operation Command Amerika) US Special

Mengenal Lebih Dekat Tentang US SOCOM (Special Operation Command Amerika) US Special
Kekuatan : 2,450 personel

SWCC (Special Warfare Combatant-Craft Crewman)

Mengenal Lebih Dekat Tentang US SOCOM (Special Operation Command Amerika) US Special
Mereka adalah tim kecil yang bertugas sebagai operator misi-misi yang sedang dijalankan. Mereka ahli mengendarai alat transportasi laut, mampu membawa pasukan dengan perahu cepat, termasuk mendukung pasukan dalam misi rahasia secara diam-diam (stealhty) yang biasa menggunakan perahu mesin karet baik saat mengantar maupun saat menjemput. Dan jangan lupa juga dukungan tembakan bantuan (biasa dilakukan saat penjemputan pasukan)
Mengenal Lebih Dekat Tentang US SOCOM (Special Operation Command Amerika) US Special
Mengenal Lebih Dekat Tentang US SOCOM (Special Operation Command Amerika) US Special
Mengenal Lebih Dekat Tentang US SOCOM (Special Operation Command Amerika) US Special
Mengenal Lebih Dekat Tentang US SOCOM (Special Operation Command Amerika) US Special
Kekuatan : 600 personel

MARSOC (Marine Special Operations Command)

Mengenal Lebih Dekat Tentang US SOCOM (Special Operation Command Amerika) US Special
Sebagai informasi MARSOC adalah pasukan khusus termuda dalam gugus tugas US SOCOM. Walaupun begitu kemampuan pasukan marinir sebagai pasukan khusus dalam menjalankan misi rahasia tak perlu diragukan lagi. Mereka ahli dalam menembak jitu, infiltrasi, contra teroris, menyadap informasi, dan operasi intelijen warfare.

Mengenal Lebih Dekat Tentang US SOCOM (Special Operation Command Amerika) US Special
Kekuatan : 3,000 personel

UDARA

AFSOC (Air Force Special Operations Command)

Mengenal Lebih Dekat Tentang US SOCOM (Special Operation Command Amerika) US Special
Mereka bertugas melakukan survei daerah yang akan dijadikan sasaran misi operasi. Selanjutnya mereka bertugas membawa pasukan yang ke daerah operasi, memberikan suplai bantuan terhadap pasukan yang sedang berada di daerah musuh, menyabotase alat komunikasi, bahkan mereka mampu nge-jam siaran televisi dan radio ketika misi sedang berlangsung dari udara.

Mengenal Lebih Dekat Tentang US SOCOM (Special Operation Command Amerika) US Special
Mengenal Lebih Dekat Tentang US SOCOM (Special Operation Command Amerika) US Special
Kekuatan: 18,000 personel

PJs (Pararescue)

Mengenal Lebih Dekat Tentang US SOCOM (Special Operation Command Amerika) US Special
Satu-satunya regu militer yang bertugas melakukan pertolongan dan pencarian terhadap pasukan yang terluka atau hilang dalam misi. PJs merupakan pasukan kecil terlatih untuk memberikan bantuan pengobatan terhadap pasukan khusus yang terluka saat terjadi pertempuran dengan pihak musuh.
Mengenal Lebih Dekat Tentang US SOCOM (Special Operation Command Amerika) US Special

Mengenal Lebih Dekat Tentang US SOCOM (Special Operation Command Amerika) US Special
Kekuatan : 500 personel

NIGHT STALKERS (160th Special Operations Aviation Regiment)

Mengenal Lebih Dekat Tentang US SOCOM (Special Operation Command Amerika) US Special
Mereka mendedikasikan kemampuannya untuk transportasi dan melindungi pasukan combatan mereka macam SEALs, MARSOC, dan Green Berets saat melakukan operasi siluman secara presisi baik sasaran,tempat,dan waktu. Mereka terkenal dengan nama Night Stalker karena kemampuan mereka melakukan penyusupan dan penyergapan di malam hari.

Mengenal Lebih Dekat Tentang US SOCOM (Special Operation Command Amerika) US Special
Kekuatan : 3,500

Itulah tim pasukan khusus yg tergabung dalam gugus tugas US SOCOM. Semoga thread ini bermanfaat ya bray.. Terimakasih dah nyimak

Sumber : https://www-yahoo-com.cdn.ampproject.org/c/s/www.yahoo.com/amphtml/finance/news/americas-secret-elite-warriors-explained-181700144.html
0
75.2K
320
Thread Digembok
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Militer
MiliterKASKUS Official
20KThread7.3KAnggota
Urutkan
Terlama
Thread Digembok
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.