Kaskus

Food & Travel

pranataandriAvatar border
TS
pranataandri
Cerita Perjalanan di Gorontalo, April 2017
Cerita Perjalanan di Gorontalo, April 2017
Cerita Perjalanan di Gorontalo, April 2017
SELAMAT PAGI!!!

Kemarin 23-April-2017 setelah dari pernikahan teman di Makassar, Saya beranjak menuju Gorontalo. Salah satu kota di Sulawesi Utara yang terkenal akan keindahan lautnya dan seafood-nya. Tulisan Saya kali ini mirip seperti tulisan Saya waktu ke Jogja kemarin, jadi lebih memberitahukan tempat-tempat yang bisa dikunjungi teman-teman ketika mengunjungi Gorontalo. Kemarin Saya ke Gorontalo bermodal nekat sendiri dari Makassar, bertemu teman-teman Jakarta yang dive trip di Gorontalo, diantaranya Dinna, Ndu, Cahyo, Hendra, Mba Yemi, dan Novrizal sharing costdengan mereka untuk penginapan dan kuliner makan-makan malam, dan juga bertemu dengan Rama, teman traveling asli Depok yang kebetulan kerjanya di Gorontalo. Ahh, sudah 2 tahun ternyata sejak long trip Jawa Bali Lombok waktu itu sama Bro Rama emoticon-Big Grin

Spoiler for Squad kali ini:


Okee langsung saja ke topik utama tulisan iniii!

Chapter 1: Seputar akses ke pusat Gorontalo

Chapter 2: Tempat yang bisa dikunjungi

Chapter 3: Makan khas Gorontalo

Chapter 4: Contact person

Dokumentasi di artikel ini menggunakan Gopro Hero 4 Silver, LG G5, dan beberapa dari kamera kece Cahyo.

Happy blogwalking dan Selamat membaca!

Spoiler for Chapter 1: Seputar akses ke pusat Gorontalo:

Spoiler for Chapter 2: Tempat yang bisa dikunjungi:

Spoiler for Chapter 3: Makan khas Gorontalo:

Spoiler for Chapter 4: Contact Person:


Sekian pengalaman Saya waktu traveling ke Gorontalo, semoga bisa menjadi referensi untuk teman-teman yang akan mencoba mampir ke sini juga. Indonesia terlalu indah untuk dinikmati di rumah saja emoticon-Big Grin

Mampir ke Youtube ane juga yak untuk lihat Olele dari dekat hehe


Apabila ada yang mau ditanyakan, monggo bisa ke :
Whatsapp : 08118-337-337
Line ID : pranataandri
Follow instagram Saya juga yaa buat liat2 hasil dokumentasi Saya selama perjalanan trip kemanapun.
Instagram : @pranataandrii
Mampir juga ke Blog ane untuk cerita yang lebih banyak : www.thenomaddict.wordpress.com

“Never Stop Exploring Indonesia”
Diubah oleh pranataandri 26-09-2017 11:19
0
3.1K
9
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Cerita Pejalan Domestik
Cerita Pejalan Domestik
KASKUS Official
2.1KThread3.1KAnggota
Urutkan
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Ikuti KASKUS di
© 2026 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.