yukepodotcomAvatar border
TS
yukepodotcom
KBBI Punya Kata-kata Baru, 10 Kata Ini Wajib Kamu Ketahui
WELCOME TO YUKEPO OFFICIAL THREAD
emoticon-Toastemoticon-Toast emoticon-Toast



Perkembangan zaman mau tidak mau pasti harus diikuti dengan perkembangan bahasa pula. Kata-kata seperti babysitter, selfie, dan gadget muncul dan jadi sering digunakan oleh kita sehari-hari karena zaman yang berkembang. Akan tetapi, kata-kata ini merupakan kata dalam Bahasa Inggris yang seringkali belum kita ketahui padanannya dalam Bahasa Indonesia. Oleh karena itu, kini Kamus Besar Bahasa Indonesia memasukkan kata-kata baru dalam bahasa Indonesia sebagai padanan dari kata-kata yang belakangan sering kita gunakan ini.

Penasaran? Cek 10 kata baru di KBBI ini yang dapat mempermudah komunikasimu dalam Bahasa Indonesia!

Spoiler for Gawai:


Spoiler for Pramusiwi:


Spoiler for Komedi Tunggal:



Spoiler for Sangkil:


Spoiler for Mangkus:


Spoiler for Narahubung:


Spoiler for Pelantang:


Spoiler for Portofon:


Spoiler for Swafoto:


Spoiler for Warganet:


Nah, sebagai warga negara Indonesia yang baik dan budiman, ada baiknya kita mulai berlatih menggunakan kata-kata baru di KBBI ini untuk menggantikan kata-kata serapan atau kata-kata bahasa Inggris dalam kehidupan sehari-hari.

Sumber: YuKepo

Rate, Comment and Cendol are Appreciated
emoticon-I Love Indonesiaemoticon-I Love Indonesia emoticon-I Love Indonesia
rotten7070
rotten7070 memberi reputasi
1
94.6K
562
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
The Lounge
The LoungeKASKUS Official
922.7KThread82.1KAnggota
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.