Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

helmcatok15Avatar border
TS
helmcatok15
Mengapa Penis Seringkali Berbau Tak Sedap?


Liputan6.com, Jakarta Penis yang berbau adalah salah satu hal yang jarang dibicarakan dengan pasangan. Anda mungkin tidak begitu yakin, apakah itu bisa dibilang berbau busuk atau tampak normal.

Ahli urologi Dr R Vania menjelaskan, aroma bau pada penis lebih berkaitan dengan kebiasaan kebersihan pribadi. Bau penis, ditulis The Health Site , Selasa (18/7/2017), biasanya berhubungan dengan apa yang dimakan.

Seperti jika Anda makan bawang putih, maka akan tercium bau bawang putih pada keringat. Selain itu, seharian memakai jeans dapat membuat area kelamin berkeringat sehingga segala sesuatunya bisa menjadi sangat bau.

Keringat dan kelembaban bercampur dengan bakteri pada kulit. Ini termasuk penyebab semua bau badan, tak hanya pada penis saja.
Pangkal paha berisi beberapa kelenjar apokrin (kelenjar yang berkaitan dengan keringat), yang bila tercampur keringat bisa menyebabkan aroma yang tak sedap.

Penis yang berbau kemungkinan besar tidak akan menimbulkan risiko kesehatan yang buruk pada Anda. Penis yang berbau juga tidak akan membuat pasangan berisiko terkena infeksi saluran kelamih (ISK) atau infeksi lainnya.

Namun, ketika penis menguarkan bau menyengat yang berbeda dari biasanya, pastikan Anda berkonsultasi ke dokter.

penis

Siapa dimari yg penisnya bau?emoticon-Busa

Quote:
Diubah oleh helmcatok15 20-07-2017 11:11
0
10.7K
38
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Berita dan Politik
Berita dan PolitikKASKUS Official
671.3KThread41.1KAnggota
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.