Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

citrakamil23Avatar border
TS
citrakamil23
Resep Seblak Basah Pedas yang Maknyus dan Bikin Kamu Ketagihan



Bahan Seblak Basah:
125 gr kerupuk aci kuning / putih
50 ml air
1 butir telur, kocok lepas
1/2 batang sosis, potong sesuai selera
1 butir bakso, potong sesuai selera
1/2 sdt kaldu ayam bubuk
1/2 batang daun bawang, iris halus
2 sdm minyak untuk menumis bumbu halus
Air panas secukupnya untuk merendam kerupuk aci


Bumbu Halus
1/2 sdm asam Jawa
8 buah cabai rawit merah
1/2 buah tomat merah
2 siung bawang merah dan 1 siung bawang putih
1/4 kencur
1/4 sdt gula pasir
Garam secukupnya


Cara Membuat Seblak Basah
Rebus air dan masukkan kerupuk
Tunggu hingga mendidih, saring dan tiriskan
Masukkan kerupuk ke dalam air dingin
Haluskan cabai, bawang dan kecur. Tumis hingga harum
Tambahkan air setengah gelas
Tambahkan gula pasir, air asam Jawa, garam, sosis dan bakso
Masukkan kerupuk dan aduk rata
Masak hingga bumbu meresap
Tambahkan kocokan telur
Aduk hingga rata dan sajikan


SUMBER


Bikin Kue Lebaran Unik dari Koko Crunch

Mau Buka Usaha Makanan? Ini Dia Jajanan Populer yang Paling Laris!
0
7.7K
10
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Cooking & Resto Guide
Cooking & Resto GuideKASKUS Official
8.8KThread12.7KAnggota
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.