Tips trik Cara membuat Komputer Pc aman dan perlengkapan tambahannya
TS
imamarlias
Tips trik Cara membuat Komputer Pc aman dan perlengkapan tambahannya
Bagaimana agar komputer kita aman dari serangan cyber? kita tahu dunia cyber itu dunia yang sangat kejam,blackhat(kracking) maupun greyhat(hacking) akan mencari celah atau blind spot.
PERHATIAN : * tidak ada keamanan yang 100 persen full,segala kemungkinan bisa terjadi di dunia maya,tergantung para wizard/elite yang membuat sistem didunia maya.lebih baik ada pengaman daripada tidak sama sekali.
* hati hati memilih pelindung komputer kita,jangan termakan oleh iklan atau aturan yang dibuat oleh perusahaan antivirus/is jago jual produk tapi tanpa pengujian yang membuktikan.
* kenapa saya katakan tidak aman 100%? karena setiap menit,setiap jam,setiap hari selalu akan ada program baru yang dijalankan sebelum pihak perusahaan keamanan cyber menemukan celah ini,biasanya akan mendapat perhatian dari keamanan cyber ketika terjadi korban yang bercerita di forum,baru mendapat perhatian khusus untuk menutup celah.
oleh karena itu sangat disarankan rajin rajinlah "UPDATE" data keamanan.
* Sambil menunggu Antivirus A3/Triple A Virus(Anti Hacker) yang nanti akan dijual untuk umum *"Double Agent Zero-Day Code Injection and Persistence Technique"
Cybellum Technology LTD :untuk semua windows version xp sampai 10, x86 x64,win user.(Sangat efektif melindungi anda 0 day attack)
Code Injection
DoubleAgent gives the attacker the ability to inject any DLL into any process. The code injection occurs extremely early during the victim’s process boot, giving the attacker full control over the process and no way for the process to protect itself. The code injection technique is so unique that it’s not detected or blocked by any antivirus.
Persistency
DoubleAgent can continue injecting code even after reboot making it a perfect persistence technique to “survive” reboots/updates/reinstalls/patches/etc. Once the attacker decides to inject a DLL into a process, they are forcefully bounded forever. Even if the victim would completely uninstall and reinstall its program, the attacker’s DLL would still be injected every time the process executes.
Attack Vectors
Attacking Antivirus & Next Generation Antivirus – Taking full control of any antivirus by injecting code into it while bypassing all of its self-protection mechanism. The attack has been verified and works on all the major antiviruses including but not limited to: Avast, AVG, Avira, Bitdefender, Comodo, ESET, F-Secure, Kaspersky, Malwarebytes, McAfee, Norton, Panda, Quick Heal and Trend Micro.
Installing Persistent Malware – Installing malware that can “survive” reboots and are automatically executed once the operating system boots.
Hijacking Permissions – Hijacking the permissions of an existing trusted process to perform malicious operations in disguise of the trusted process. e.g. Exfiltrating data, C&C communication, lateral movement, stealing and encrypting sensitive data.
Altering Process Behavior – Modifying the behavior of the process. e.g. Installing backdoors, weakening encryption algorithms, etc.
Attacking Other Users/Sessions – Injecting code to processes of other users/sessions (SYSTEM/Admin/etc.).
Spoiler for Antivirus+ Firewall:
Zaman sekarang sudah cukup menggunakan antivirus saja?
belum cukup. harus gunakan internet security akan lebih baik total internet security.
inipun belum cukup dijamin keamanan 100persen,jadi perlu wawasan tambahan.
kelas bisnis tentu pengamanan super extra yang disedikan oleh perusahaan cyber security.
total intenet pengaman tingkat teratas dan lengkap dengan semua fiturnya.
internet security pengamanan tingkat atas dan sangat membantu menjaga privacy.
antivirus pengamanan cegah berbagai serangan virus,dll secara akurat dan akan membasminya atau memperbaiki tanpa merusak sistem yang terjangkit.
semua ini berguna untuk menghindari phising,malware,ransomware,adware,junkware,virus,mailcious,spam,spim,firmware,rootkit,dll.
semua ini berguna untuk melindungi dari serangan tcp/ip,port,httpd,exploit,ddos,ftp,sql inject,password attack,spoofing,selective program insert,sniffing,keylogger,dns bind vunerability,proxy,remote,deface,backdoor,fragment packet attack,xss,bruteforce,flooding/broadcasting,tools program krack dan seterusnya termasuk deepweb/darkweb(dapat dideteksi oleh software khusus).
Nama Brand apa yang keamanannya cukup terjamin? tidak semua produk memiliki jaminan 0/zero day. maka itu perlu perlengkapan tambahan agar komputer kita bisa mencapai jaminan 95%-99,9% ,dan menutup kemungkinan serangan berbahaya lainnya
Kaspersky
memiliki daya tahan yang luar biasa,dengan fitur barunya estabilishing secure connection disertai vpn anonymous,ip+isp kita yang sebenarnya disembunyikan,saat memasuki website yang kurang aman-berbahaya fitur ini dengan otomatis akan memprotek kita dari berbagai serangan,lalu data-data peristiwa yang terjadi semua bisa di send trace ke pusat lab kaspersky.
antivirus keamanan ini seperti forensiknya keamanan,akan di karantina dan dipelajari dulu kemungkinannnya lebih kearah baik atau jahat,bila jahat nantinya akan dieksekusi.
anti ransomewarenya bagus punya proteksi sangat baik terhadap berbagai serangan versi baru.
BitDefender
memiliki pertahanan dari seluruh sistem yang terbukti jamin kehandalan sistemnya,bisa dikatakan pertahanan paling solid yang pernah ada didunia white hat dan diuji oleh grey hat untuk mengatasi blackhat.
antivirus keamanan ini adalah polisinya dunia dan siap mengeksekusi program jahat dengan menghancurkannya secara langsung.
Avira
memiliki pengamanan browsing sangat baik terutama browsernya, fitur addon atau ektensinya,mampu mendeteksi web web phising,mailcious,dll.
kemampuan mendeteksinya pun sangat baik dan mampu melindungi komputer anda dengan segala kemungkinan.
Avast
memiliki free antivirus deteksi yang sangat akurat,rekomendasi untuk mengunakan antivirus gratisan.
versi gratisnya gak beda jauh dengan premium,dan ini alternatif yang sangat bagus untuk yang penyuka gratisan,kemampuan deteksinya mampu diandalkan sebagai versi gratis terbaik.
masih banyak fitur keamanan internet sekurity lainnya yang punya produk yang punya kelebihan lain seperti diatas, comodo sandbox+firewall(pemakai produk ini bukan untuk orang awam/newbie)
- Voodoo Shield setting ke always on/autopilot(dpt dijalankan bersama antivirus utama)
produk keamanan lokal antivirus smadav,pcmav,kompas av,dll.
tips keamanan ganda: mau dikombinasi anvir luar dan anvir dalam,itu pilihan yang cukup baik,untuk memberantas virus luar dan lokal.
Spoiler for Security tambahan mendukung Security utama:
Pelengkap tambahan antivirus/internet sekuriti/total IS (semua program dibawah ini tidak bentrok dengan sistem keamanan utama)
Malwarebytes
- Mbam malwarebytes antimalware + malwarebytes anti exploit+ malwarebytes adwcleaner+ junkware+ anti-rootkit+malwarebytes anti ransomware.
versi barunya sedang dipersiapkan malwarebytes premium v3 beta,semua fitur diatas digabungkan jadi 1 dan kinerjanya lebih baik mampu mendeteksi perangkat lunak jahat dari berbagai teknik serangan.
Hitman Pro Alert 3
- hitman pro + hitman pro alert3 (setiap aplikasi yang dibuka akan diprotect secara menyeluruh,web browsing,dll yang tidak jelas semua akan didelete,karantina)
Zemana Antilogger
- Zemana antilogger + antimalware (program anti keyloger,antimalware, sangat akurat pendeteksiannya termasuk game onlinepun yang ada program jahat,repair maupun delete)
Ccleaner Piriform
- Ccleaner piriform (membersihkan semua sistem,sampah,aplikasi tak terpakai secara menyeluruh dan sangat privasi menjamin keamanan data)
software ini semuanya akan membantu antivirus/internet sekuruti premier/pokok/utama yang menjadikan firewall tambahan dan sistem keamanan berlapis
dan menjadikannya keamanan zero day/0 day secure/99,9% aman.
Microsoft Windows Mailcious RT
- Menggunakan microsoft windows mailcious remove tool versi terbaru yang disediakan microsoft,bila ada data berbahaya langsung didelete oleh tools baik ini.
F Secure Dns Check
- Bisa menggunakan fitur yang punya F secure untuk mencheck dns router,siapa saja yang memakai koneksi kita akan terdeteksi bila jaringan tidak aman dan memberi laporan.
Farbar Recovery Scan Tools
- Bisa ditambahkan farbar recovery scan bisa mendeteksi adware dan mampu membersihkannya
Spybot search&destroy
- Bisa ditambakan lagi spybot search&destroy dengan versi terbarunya, memiliki antimalware,spyware,dan antivirus.
pelindung tambahan ini yang membuat komputer menjadi zero days,punya pertahanan maksimum.
Iobit Malware Fighter Protection
- Bisa gunakan iobit malware protection
Kaspersky TDSS Killer
- Tambahan tdsskiller kaspersky EMET Windows
- Emsisoft Emergency Kit(freeware)
Ssl Secure comunication Encrypt semua Server dan AntiMalware
- Bulk rename Utility
- Enchanted microsoft mitigation experience tool (EMET)kit juga sangat ampuh untuk berantas ransomware,Bitdefender AntiRansomware,dll.
- Freefix,roguekiller,king adware,norton power erase,dan masih banyak.
- Fitur software update otomatis seperti iolo system mechanic,app file hippo,dll masih banyak.
- Fitur penghapus atau pembersih bnyk yg bagus selain ccleaner piriform.
- Fitur recovery,untuk mengembalikan data yang hilang.
Spoiler for Pengetahuan User/Admin/Pengguna Komputer mengenai browsing,download,install,check file,etc:
Pengguna/pemakai komputer sendiri harus memahami seluk beluknya untuk mencegah program jahat masuk ke sistem kita.
pencegahanya:
- Jangan mendownload sembarangan program di sembarang tempat atau yang bukan website resminya,atau ber-url "https" ini menandakan website secure/aman,file yang kita download dari website url https tetap harus di cek virus total,karena ada beberapa yang terdeteksi sebagai celah dan virus.
- Pastikan program yang telah didownload kedalam partisi harddisk/tempat penyimpanan data pc kita di cek kembali sebelum dijalankan install dari ektensi .exe,dengan virus total.com.
virus total.com ini terdapat,69 varian internet security ternama yang telah bergabung sehingga bisa mengecek semua file download maupun url alamat website yang aman atau tidak aman,akan diketahui oleh pendeteksian mereka secara akurat.
- Jangan instal file yang publishernya "unknown",sekalipun dari website resmi,pastikan itu dari publisher yang terpecaya dimana kita memasukan data tersebut kedalam ruang kita.
- Sering sering membaca artikel teknologi untuk menambah wawasan informasi dan tetap waspada.
di windows10 home/pro(lebih lengkap,ada bitlocker,dll) itu banyak pengaturan keamanan mengenai privacy,bisa di setting langsung dan memberikan privacy penuh kepada pengguna windows,sehingga tidak mudah dilacak.
di windows tersebut sudah langsung tersedia system restore,backup,dll tanpa menggunakan cd lagi,jadi bisa langsung.
- Lakukan update Windows 7,8.1,10 home pro,dll secara berkala,dengan update file file anda terenkripsi oleh perlindungan microsoft.
- Bacalah artikel mengenai hacking,kracking dan carilah informasi av-test,av comparies,dll,company perusahaan apa yang teruji,sering memenangi penghargaan,punya pengalaman banyak di keamanan cyber dengan berbagai history perjalanannya bersama intelejen,pemerintah,perusahaan,swasta,dll.
- Perangkat keraspun misalnya seperti keyboard sebaiknya tidak gunakan yang wireless lebih baik port lebih aman,karena banyak cara/metode dilakukan kracker untuk mengkrack jarak jauh,gunakan on screen keyboard yang disediakan windows/produk av.
atau gunakan software pengamanan seperti zemana / hitman pro ,yang melindungi ketikan tombol kita dengan mengenkripsinya secara berkala setiap kali mengetik langsung diprotect,sehingga black hat tidak bisa membaca tulisan kita.
- Zaman sekarang tidak aman untuk memakai 1 proteksi apalagi osnya windows system active,untuk mengurangi resiko jahatnya dunia maya maka perlu penambahan pengamanan dan pengetahuan mengenai dunia teknologi,jenis jenis serangan baru seperti cryptolocker,decryptor,ransomware,locky,virus souron,dll bahkan operasi linux,mac os,Ubuntu,dll pun tidak selalu aman dan sama bahayanya,hanya windows lebih rentan.
Spoiler for Browser yang sebaiknya dipakai untuk semua user yang sebagian besar pengguna Operasi Windows:
Keamanan browsing yang kita pakai,menggunakan browser apa yang cepat,aman,terpercaya dan sangat disarankan?
mozzia firefox versi 64bit v52.0+ (terbaru)
google chrome versi 64bit v55.0+(terbaru)
opera 12 beta versi 64bit (terbaru)
ketiga browser diatas jauh lebih aman daripada browser dibawah
Safari,microsoft edge jauh lebih baik daripada internet explore 11(apalagi dibawahnya ie10,dll banyak celah)
disarankan untuk selalu update browser automatic karena gunanya ini adalah untuk memperkecil celah keamanan dan memodifikasi sistem perangkat lunaknya ke sistem keamanan yang canggih agar tidak punya celah bagi para kracker jahat yang tidak bertanggung jawab
+ setting keamanan browser diatas ke "DO NOT TRACK/tidak terlacak"
Spoiler for Addon/Ekstension yang digunakan untuk keamanan user/admin:
Add-ons/ekstension didalam browsing perlu ditambahkan untuk menjaga anda tetap dalam koridor keamanan.
apa saja yang perlu ditambahkan pada layar browser google chrome dan mozilla firefox,dllnya? pilihannya selera anda mau pakai yang mana saja.
pastikan baca review pengguna dan bintang semakin besar semakin rekomendid. kalau positif jangan ragu ragu lagi,kalau negatif jadikan bahan pertimbangan untuk tidak menggunakannya.
gunakan addon atau ekstension yang digunakan oleh pengembang browser dan pilihlah yang ingin anda gunakan seperti adblock(blok iklan,antimalware)+click&clean(bersihkan histori)+https everywhere(web https)+blur(enkripsi username dan password+privasi)+scriptsafe(menolak skript+konfirmasi ke kita mana script yang bole dijalankan dan di blok),yang dimana ini semua punya fungsi yang berlainan dan saling mendukung ketika anda menjelajah dan memasuki zona web abal abal(gak jelas punya)
selain dari ekstensi/addon protection antivirus/internet security primer,ada tambahan baru bagi yang memerlukan privasi dan keamanan yg lebih.( cari dan pilih ekstension yang saling mendukung saat anda berselancar di dunia maya) Adblock(mencegah iklan,malware,dsbnya)
Adblock plus(mencegah iklan,malware,dsbnya)
Ghostery(menjaga privacy saat browsing,block iklan,double klik,dll)
Noscript(menolak script dan minta konfirmasi persetujuan)
Virustotal(mengecek keamanan file,url dengan file sebesar 64mb-128mb max)
Click&clean(menghilangkan history sehingga tidak diketahui apa saja yang kita lakukan)
Https everywhere(memastikan web yang kita kunjungi secure url dan memblok semua website abal-abal)
Netcraft,untuk mengetahui website yang kita masuki statusnya apa.
Ublock origin di firefox juga sangat membantu dan rekomended.
setting browser kita ke arah do not track,privacy di set no location,camera,dll terletak didalam settingan browser.
sekali kali perhatian browser addon yang ada di browser,adakah ekstensi asing yang tidak dikenal,tiba tiba terpasang?klo ada ,segera remove it/uninstall.
pastikan addon/ekstension selalu update untuk mendukung browser menyaring ancaman yang tidak dikehendaki.
(boleh memilih ekstension/add-on mana yang sesuai selera,boleh + Privacy Badger melindungi privasi anda)
Spoiler for Teknik untuk memantau/mengenali siapa saja yang ada di jaringan kita:
-Cek dengan dos di jendela+R ketikan cmd ,siapa yang menggunakan jaringan kita dengan cara ketikan netstat -a -n -o , lihat pid lalu lihat yang establishing, lalu buka task manager matikan semua penyusup yang tak diundang.
-Cek apakah pc kita sudah dalam kontrol orang lain apa gak? dengan cara jendela+R ,ketik cmd, lalu masukan system.ini ,jika tertulis timer=timer.drv aman,tapi bila user=user berarti pc anda dikendalikan seseorang.
-Bisa ketikan jendela+r ,lalu ketik msconfig, maka disitu ada tab service kita bisa lihat service,manufacture,status,dll. cek adakah yang mencurigakan? kalau ada program yang kita tidak merasa jalankan atau asing,boleh langsung di disable atau mematikan program tersebut dari orang yang berusaha menyadap atau menjalankan diam diam di pc kita.
- Bagi yang belum punya antivirus Delete/hapus virus dengan gunakan DOS,terdapat tanda v-b-s,s-h-r,dll.
- Salah satu tips atas kecurangan orang usil tekan ctrl+shift+alt+f8 atau ctrl+shift+alt+K,apa disusupi spyware di pc kita,biasanya dengan tombol key tersebut akan muncul/aktif dengan sendirinya spyware yang ada dalam tempat penyimpanan.
Diubah oleh imamarlias 06-04-2017 13:21
0
18.8K
Kutip
183
Balasan
Komentar yang asik ya
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!