Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

  • Beranda
  • ...
  • The Lounge
  • Begini 7 Perubahan Logo Perusahaan Dunia Terkenal, Nomor 5 Paling Rumit!

nicolasctAvatar border
TS
nicolasct
Begini 7 Perubahan Logo Perusahaan Dunia Terkenal, Nomor 5 Paling Rumit!
Begini 7 Perubahan Logo Perusahaan Dunia Terkenal, Nomor 5 Paling Rumit!

Semuanya berubah seiring dengan berjalannya waktu. Perubahan menunjukkan hal yang dinamis. Meskipun perubahan bisa menjadi baik tapi kadang juga sebaliknya. Banyak orang menilai sebuah perubahan itu tidak diperlukan karena enggan untuk mengikuti perkembangan.

Namun masyarakat yang terus maju membutuhkan perubahan di setiap aspeknya. Begitu juga dengan perusahaan dunia yang telah terkenal. Perusahaan dunia juga kerap melakukan perubahan. Misalnya saja terlihat dalam logo perusahaan yang sudah mendunia.

Hal ini menunjukkan bagaimana mereka peduli pada pelanggannya. Mereka tidak hanya menjaga produknya tetap up to date. Tetapi juga dengan memodifikasi logo dari waktu ke waktu. Berikut 7 perubahan logo perusahaan terkenal dunia :


1. Burger King

Begini 7 Perubahan Logo Perusahaan Dunia Terkenal, Nomor 5 Paling Rumit!

Sepintas kayak gambar anak kecil tuh gan!
Ternyata logo lama Burger King kurang elegan ya gan?


2. Lay’s

Begini 7 Perubahan Logo Perusahaan Dunia Terkenal, Nomor 5 Paling Rumit!

Dulu logo perusahaan spesialis bikin keripik kentang ini punya logo satu warna.
Tapi sekarang Lay’s sudah menambahkan unsur keripik kentang di logonya.


3. Instagram

Begini 7 Perubahan Logo Perusahaan Dunia Terkenal, Nomor 5 Paling Rumit!

Dengan berkembang pesatnya media sosial Instagram, perusahaan-nya memutuskan untuk merubah logo.

Mereka membuat logo Instagram menjadi lebih berwarna. Karena mereka ingin memberikan yang warna-warni dalam kehidupan manusia setiap harinya.


4. Coca-Cola

Begini 7 Perubahan Logo Perusahaan Dunia Terkenal, Nomor 5 Paling Rumit!

Logo perusahaan soft drink ini dulunya sederhana sekali, font-nya belum belok-belok seperti sekarang.


5. Apple

Begini 7 Perubahan Logo Perusahaan Dunia Terkenal, Nomor 5 Paling Rumit!

Tahukah agan kalau logo Apple yang dulu itu sangat rumit dan kompleks sekali.
Gak nyangka ya gan? emoticon-Big Grin


6. McDonald’s

Begini 7 Perubahan Logo Perusahaan Dunia Terkenal, Nomor 5 Paling Rumit!

Kok McDonald’s dulu logonya tertulis 'Barbecue'?
Jadi dia dulunya gak jualan ayam goreng ya?


7. Starbucks

Begini 7 Perubahan Logo Perusahaan Dunia Terkenal, Nomor 5 Paling Rumit!

Sebelum terkenal dengan logo hijaunya, Starbucks punya logo yang cukup rumit juga gan.


Itulah 7 Perubahan Logo Perusahaan Dunia Terkenal, semoga bermanfaat bagi agan semua.

Tambahan gan..

Pertamina

Begini 7 Perubahan Logo Perusahaan Dunia Terkenal, Nomor 5 Paling Rumit!


Telkom Indonesia

Begini 7 Perubahan Logo Perusahaan Dunia Terkenal, Nomor 5 Paling Rumit!


Garuda Indonesia

Begini 7 Perubahan Logo Perusahaan Dunia Terkenal, Nomor 5 Paling Rumit!
Diubah oleh nicolasct 26-03-2017 07:11
0
11.8K
35
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
The Lounge
The LoungeKASKUS Official
923.5KThread84.7KAnggota
Urutkan
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.