Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

juliaintanrpAvatar border
TS
juliaintanrp
Kelebihan Mesin Cutting Sticker GCC i-Craft
Kelebihan Mesin Cutting Sticker GCC i-Craft



Good News ! Masih seputar mesin cutting sticker yang kian hari kian mengalami banyak progres dalam pengembangan fitur-fitur terbarunya. Oke, di artikel ini kami akan mengulas keunggulan atau kelebihan dari mesin cutting sticker terbaru buatan Taiwan ini, yaitu mesin cutting sticker i-craft yang sudah bisa contour cut. Pastinya hasilnya gak akan mengecewakan kok gan?
Langsung simak saja yuk …. 😀

Mesin cutting sticker GCC i-Craft?

Ya, itulah nama mesin cutting sticker terbaru buatan Taiwan ini. Mesin ini merupakan Portable Cutting Plotter dengan kecepatan dan akurasi potong yang tinggi, sangat cocok untuk usaha mikro, startups, sekolah, restoran, kantor dll.

Fitur apa saja yang ditawarkan?
1. Auto-adjust-blade: Guna dapat memotong desain dengan sempurna tanpa harus menyesuaikan prosedur pisau yang rumit.

2.Software and Driver: mesin cutting i-Craft ™ kompatibel dengan format file SVG, PDF, AI, EPS, PLT, PNG, dan WPC, menyediakan kompatibilitas yang optimal.

3. Large LCM Screen: Layar LCM besar dapat menunjukkan fungsi yang dipilih dan membuatnya mudah dioperasikan.

4. SD Card Slot: Dengan menggunakan kartu SD, pengguna dapat membuat desain mereka di mana pun mereka inginkan dan menyimpannya ke kartu SD untuk penggunaan nantinya. (Catatan: kartu SD adalah item opsional.)

5. Enhanced AAS II Contour Cutting System : Dapat mencetak gambar dan menggunakan i-Craft™ untuk memotong contour otomatis, dan menyelesaikan desai dengan cara mudah, termasuk sticker, dekorasi, kartu dan lain-lain.

6. 250 Grams of Cutting Force: memiliki max. 250g tekanan potong dapat memperluas penerapan dari i-Craft ™ yang dapat memotong berbagai bahan. seperti kertas cardstock, kertas heat transfer, dll. Dapat memotong 300 lbs kardus, kertas fotokopi umum, vinyl, transfer film, laminating film, polyflox, berlian imitasi template, dengan ketebalan 0.5mm

Bagaimana dengan spesifikasinya ?
i-Craft™
Operational Method Roller-Type
Max. Cutting Width 30.5 cm (12″)
Max. Cutting Length up to 1000mm
Max. Media Loading Width 330 mm (13″)
Number of Pinch Rollers 2
Acceptable Material Thickness 0.8 mm (0.03″)
Cutting Force 5~250 g
Max. Cutting Speed 300 mm/sec (12ips)
Over Cut Yes
Repeat and Copy Yes
Offset 0~1.0 mm (with an increase of 0.025 mm)
Memory Buffer 32 MB
Interfaces USB 2.0 (Full Speed), SD card
Mechanical Resolution 0.05 mm
Software Resolution 0.025 mm
Distance Accuracy ±0.254 mm or ±0.1% of move, whichever is greater
Repeatability ±0.1 mm
Control Panel LCD panel
Diameter of Blade 2.5 mm
Power Supply AC adapter, 24V DC (1.67A)
Power Consumption max 40 watts
Automatic-Aligning System Completely Automatic Contour Cutting System for print to cut solution



Kelebihan Mesin Cutting Sticker i-Craft ™ ?

GCC i-Craft Kompatibel dengan Windows 7 dan di atasnya & MAC OS X 10.6 dan di atasnya. (* Menggunakan “Sure Cuts A Lot” perangkat lunak untuk bekerja dengan Mac OS.)
GCC i-Craft bersertifikat di pelacakan adalah Avery MPI 3000.
GCC i-Craft Pisaunya lebih murah dibanding dengan pisau milik Silhouette Cameo.
GCC i-Craft miliki tekanan potong max.250g yang dapat memperluas penerapan dari i-Craft ™ yang dapat memotong berbagai bahan. seperti kertas cardstock, kertas heat transfer, dll.
GCC i-Craft memiliki Contour Cutting System guna memotong countur secara otomatis, dan dapt menyelesaikan dengan mudah, termasuk dekorasi,stiker dan lain-lain.
GCC i-Craft dapat memotongnya langsung dari software CorelDraw.

Bagimana ? Masih ragu ? Coba dibayangin dulu. Menguntungkan loh gan ☺ GCC i-Craft dilengkapi banyak fitur dan kelebihan juga. Wow banget…

Bagaimana dengan harganya ?

Bicara harga, mesin cutting sticker GCC i-Craft murah kok gan, meskipun mesin ini terbilang produk baru, kualitas dan harga tetap terjangkau. Anda minat? Langsung saja order di toko kami di Bengkel Print surabaya Jln. Gubeng Kertajaya V Raya no.31A Surabaya.

Itulah beberapa kelebihan GCC i-Craft yang dapat saya bagikan di artikel ini. Semoga bermanfaat, dan semoga bisnis aganku lancar dengan menggunakan mesin cutting kecil dengan sejuta kelebihannya ini. Thank you and good luck ☺
Untuk informasi mengenai Spesifikasi mesin cutting sticker dan harga
Mesin cutting sticker dapat menghubungi kami Bengkel Print di
081335093314 | 087851691057 | 085851500020
0
1.8K
1
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Entrepreneur Corner
Entrepreneur CornerKASKUS Official
22KThread4.5KAnggota
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.