Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

hamzahnasution9Avatar border
TS
hamzahnasution9
TERAPKAN Wealth Style dan Health Style KENDALIKAN Life Style
TERAPKAN Wealth Style dan Health Style KENDALIKAN Life Style

Tak ada orang yang mau diremehkan. Hampir setiap manusia ingin ‘dianggap’. Eksistensi dan aktualisasi diri adalah perwujudannya. Baik di depan kawan maupun lawan.

Di era kekinian, wujud upaya memunculkan eksistensi diri menjadi budaya di sosial media. Segala hal mau dipamerkan.

Berkunjung ke tempat wisata, diumumkan ke seantero penduduk Facebook dengan update status sembari menggunakan geolocation. Lagi nongkrong di gerai kopi waralaba asal Amerika, foto makanan dan minuman wajib hukumnya diposting di Instagram.

Umat manusia terbuai bangga, ingin terlihat hidup kaya dan mewah. Maka tiap minggu selalu berwisata, tujuan utamanya bukan menikmati spot wisata yang indah. Tapi buat dipamerkan ke senatero jagad sosial media.

Tiap hari nongkorng di café ternama agar terlihat gaul. Padahal, ketika di café ia tidak berdialog dan bersosialisasi dengan siapa-siapa. Sibuk dengan dirinya sendiri yang tersedot layar smartphone.

TERAPKAN Wealth Style dan Health Style KENDALIKAN Life Style

Apa lacur, gaya hidup kadung membius. Wisata, traveling, nongkrong, shopping dan aktivitas konsumtif lainnya jadi candu. Tagihan kartu kredit kian menumpuk. Akhirnya hati tidak tenang dan kesehatan jiwa serta raga terganggu.

Begitulah, gaya hidup (life style) yang dituruti. Tidak ada habisnya. Ia bahkan menjadi penjajah yang jumawa.

TERAPKAN Wealth Style dan Health Style KENDALIKAN Life Style

Life style memang menggoda dan nampak indah memesona. Tapi yakinlah, ada yang lebih penting dari life style, yaitu wealth style dan health style. Kendalikan life style sekarang juga, dan mulailah menerepkan wealth style dan helath style untuk masa depanmu.



Quote:

TERAPKAN Wealth Style dan Health Style KENDALIKAN Life Style

Wealth style merupakan upaya untuk menerapkan habit atau kebiasaan hidup sesuai dengan kebutuhan sembari merencanakan masa depan. Meskipun belum sepopular life style, istilah wealth style sudah cukup lama dikenalkan oleh para perencana keuangan.
Spirit utama dari wealth style adalah perilaku konsumsi yang terukur dan terkontrol. Ada tiga langkah praktis menerapkan wealth style.


Quote:

 
Quote:


Quote:


Quote:

TERAPKAN Wealth Style dan Health Style KENDALIKAN Life Style

Oke, kita sudah membahas wealth style. Sekarang kita beralih ke health style, yaitu praktik gaya hidup sehat. Seperti kamu ketahui, kesehatan adalah salah satu kekayaan terbesar. Tanpa kesehatan, hal lain yang kamu miliki seolah tidak ada artinya. Karena itu, kamu harus merawat kesehatan dengan wealth style.


Quote:


Quote:


Quote:
Diubah oleh hamzahnasution9 13-10-2016 22:26
0
5.3K
59
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
The Lounge
The LoungeKASKUS Official
923.3KThread84KAnggota
Urutkan
Terlama
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.