TS
rend
Guinea Pigs Lover - Part 3
Selamat Datang di Guinea Pigs Lover (GPL)
Quote:
About GPL Forum on Kaskus
-Sepatah kata dari Fridzalone
(GPL Counselor Board Leader)
Guinea Pigs Lover adalah komunitas pecinta Guinea Pig di Kaskus. Didalamnya terkumpul banyak pecinta, pemelihara dan beberapa breeder Guinea Pig. Karena GPL seringn diskusi dan tukar pikiran mengenai GP dan pemeliharaannya,menjadi dekat satu sama lain.
Guinea Pig (GP) sendiri sebenarnya hewan yang telah lama ada dan diternakkan di Indonesia, hanya saja kemunculannya sebagai hewan peliharaan yang tidak kalah lucu dibandingkan dengan hewan-hewan peliharaan lainnya baru disadari oleh masyarakat. Krn itulah pemeliharaan dan perawatan guinea pig sebagai pet masih sedikit diketahui oleh masyarakat. Banyak yang mengira bahwa pemeliharaan GP sebagai pet disamakan dengan pemeliharaan GP sebagai hewan ternak. Untuk itu, kami selaku pecinta GP berusaha menggebrak sistem pemeliharaan konvensional masyarakat dan berusaha menggantinya dengan sistem pemeliharaan yang lebih baik bagi GP yang kami dapat dari berbagai sumber. Tujuannya tidak lain untuk mensejahterakan kehidupan guinea pig itu sendiri. Sistem perawatan yang berusaha kami share mengacu pada Aturan Umum di My Pets Kaskus :
Quote:
"Sesuai judul Forum My Pets ditujukan untuk binatang yang dikategorikan kedalam PETS. Definisi yang dipakai disini adalah binatang/hewan kecil (small animal) yang dipelihara manusia untuk disayang, dimanja, dielus elus dan dijadikan teman.
My Pets tidak mengijinkan thread/postingan yg memuat segala bentuk olah raga/aktivitas/hobby yang dapat membahayakan kesehatan/keselamatan hewan itu sendiri apalagi kalo dengan sadar mengadu, mempertarungkan binatang, baik itu hewan sejenis atao laen jenis. Termasuk perjudian yang dilatar belakangi oleh hal di atas tidak bisa ditolerir. Binatang buas yang belum di domestikasi tidak termasuk pets, misalnya : harimau sumatera, gajah, badak, buaya, komodo, serigala. etc.
Hewan ternak tidak masuk dalam kategori pets, yg termasuk disini: sapi perah, kerbau sawah, ayam potong, kambing kurban, sate kelinci, etc."
Jadi jelas bahwa sistem perawatan yang diharapkan untuk dishare di GPL adalah sistem perawatan GP sebagai pets, dan bukan sebagai hewan ternak.
Semoga blog dan forum ini bisa berguna untuk dunia per GPan indonesia
kalau ada masalah tentang GP anda silakan gabung di trit guinea pigs lover, atau email ke guineapigloverindonesia@gmail.com
salam nguik-nguik ^^
Quote:
Untuk info lengkap tentang GP, please visit our blog
[Author: GPL Conselour Board]
http://guineapigsloverindonesia.wordpress.com/
GPL FORUM RULES GUIDELINE
READ THIS BEFORE YOU POST!
Quote:
1.CINTAI DAN SAYANGI GUINEA PIG SEBAGAI MAKHLUK HIDUPdan sebagai teman kehidupan Anda. Bukan sebagai makhluk koleksi berbulu Anda atau penghias halaman rumah Anda atau pemenuh obsesi Anda untuk berdagang mencari uang atau untuk memenuhi obsesi Anda melihat anak GP.
Quote:
a.Tidak ada perawatan asal-asalan yang diberikan bagi sesuatu yang Anda tidak sayang, bukan?
dan tdk ada resiko buruk yang Anda inginkan untuk sesuatu yang Anda sayangi, bukan?
b. Tidak ada asal-asalan mencari dokter hewan dekat rumah (yang belum tentu cavy savy) hanya karena Anda malas keluar uang atau tenaga untuk sesuatu yang Anda sayangi, bukan?
dan tdk ada resiko buruk yang Anda inginkan untuk sesuatu yang Anda sayangi, bukan?
b. Tidak ada asal-asalan mencari dokter hewan dekat rumah (yang belum tentu cavy savy) hanya karena Anda malas keluar uang atau tenaga untuk sesuatu yang Anda sayangi, bukan?
Quote:
2.HORMATI thread GPL sebagai thread yang berusaha memberikan petunjuk perawatan yang benar akan Guinea Pig di Indonesia (berdasarkan referensi perawatan di luar negeri).
Quote:
a.Segala bentuk petunjuk yang diberikan di GPL akan dibantu dan dipantau oleh para GPL COUNSELOR yang akan menjaga isi tanya jawab dari GPL.
Quote:
HORMATI GPL yg berusaha menolong Anda.GPL disini meluangkan waktu ditengah-tengah kesibukannya masing-masing hanya untuk mencari, mengumpulkan, menyortir, merangkum segala info di website-website maupun di buku-buku agar dapat memberikan jawaban yang terbaik bagi Anda dan melakukannya dengan sukarela. Jawaban yang akan kami berikan mungkin bukanlah jawaban yang anda ingin dengar. Tapi sadari bahwa jawaban itulah yang mungkin memang GP Anda butuhkan.
b.[Warning] Jika ada yang merasa bahwa perawatan atau saran yang diberikan di GPL itu kaku atau terlalu sulit dan memaksa membawa cara sendiri, semua RESIKO TIDAK DITANGGUNG GPL.
GPL hanya akan memberikan saran mengenai BASIC perawatan yang benar serta perawatan untuk GP yang sakit yang masih dalam pengetahuan GPL. Untuk sesuatu yang di luar pengetahuan GPL, silahkan cari cavy savy vet.
Quote:
3.BACALAH BLOG GPLsebelum menanyakan hal yang sudah dijawab berulang-ulang (Makanan wajib GP, Standar kandang, dsb).
Quote:
a.Karena blog tersebut sudah kami sortir isinya dan kami pertanggung jawabkan.
b.Tanpa membaca blog, Anda tidak akan pernah mengerti mengapa standar perawatan GPL terlihat seolah rumit dan ketat . Tak kenal maka tak sayang bukan?
b.Tanpa membaca blog, Anda tidak akan pernah mengerti mengapa standar perawatan GPL terlihat seolah rumit dan ketat . Tak kenal maka tak sayang bukan?
Quote:
4.WAJIB AKTIF & MEMBERIKAN SARANyang baik dan benar berdasarkan sumber-sumber yang dipercaya yang telah terbukti menjaga GP-nya dengan baik.
Quote:
a. Sumber yang baik bukanlah :
i.Diri Anda sendiri yang biasa memberi hal-hal terlarang untuk GP (misal:dikasi makan sayur Kangkung segaban) atau melakukan hal-hal terlarang dengan GP Anda (misal:diberi kandang beralas kawat) dan ngotot GP Anda baik-baik saja. Karena kita tahu GP Anda PASTI akan kenapa-kenapa (dalam waktu dekat atau sedikit lebih lama)
[WARNING]Jika Anda menginginkan melakukan hal tersebut dengan GP Anda, kami persilahkan karena GP tersebut adalah milik Anda dan hak Anda. But please kindly jangan meminta orang lain melakukan hal yang sama dengan Anda.
ii.Owner lain (dalam atau luar negeri) atau breeder yang memelihara banyak GP dalam waktu puluhan tahun tapi hingga sekarang kalian belum melihat GP-nya yang berumur 5 atau 7 tahun. Umur maksimal GP adl 8-12 thn (terbukti banyak yang pass away di tangan dia bahkan sebelum GP mencapai umur 5 tahun).
iii.Breeder yang tidak tahu bahkan GP-nya hamil atau cara perawatan GP yang benar (disuru mandiin GP tiap hari, boleh makan apapun yang dimakan manusia dll).
iv.Website-website yang memberi informasi simpang siur.
Quote:
[WARNING]Jika Anda menginginkan melakukan hal tersebut dengan GP Anda, kami persilahkan karena GP tersebut adalah milik Anda dan hak Anda. But please kindly jangan meminta orang lain melakukan hal yang sama dengan Anda.
ii.Owner lain (dalam atau luar negeri) atau breeder yang memelihara banyak GP dalam waktu puluhan tahun tapi hingga sekarang kalian belum melihat GP-nya yang berumur 5 atau 7 tahun. Umur maksimal GP adl 8-12 thn (terbukti banyak yang pass away di tangan dia bahkan sebelum GP mencapai umur 5 tahun).
iii.Breeder yang tidak tahu bahkan GP-nya hamil atau cara perawatan GP yang benar (disuru mandiin GP tiap hari, boleh makan apapun yang dimakan manusia dll).
iv.Website-website yang memberi informasi simpang siur.
b.GPL COUNSELOR dapat dan mungkin merevisi isi post Anda bila Anda memberi saran pada GPL Lain yang dianggap tidak sesuai dengan perawatan yang baik dan benar untuk GP. Pen-DELETE-an post akan dilakukan bila Anda tidak mendengar peneguran
Quote:
5.GUNAKAN THREAD GPL sebagai sumber bertukar informasi PERAWATAN GP sebagai pet bukan untuk breeding
Quote:
a.Breeding dalam arti: MENGkimpoiKAN dua GP meski bukan untuk breeder atau peternak tapi hal tersebut sudah termasuk BREEDING.
b.Pembicaraan mengenai breeding (Ex: Mau liat cucu dari XXX , Sis, mau dong jadi YYY istri dari XXX, "Gimana ya cara biar GP saya mau dinikahin") akan segera kami DELETE. Karena pada dasarnya kembali lagi ke rule nomor 1 : GPL adalah thread untuk perawatan serta menyelamatkan GPdan bukan thread DUKUN NIKAH GP atau thread DUKUN BERANAK GP.
b.Pembicaraan mengenai breeding (Ex: Mau liat cucu dari XXX , Sis, mau dong jadi YYY istri dari XXX, "Gimana ya cara biar GP saya mau dinikahin") akan segera kami DELETE. Karena pada dasarnya kembali lagi ke rule nomor 1 : GPL adalah thread untuk perawatan serta menyelamatkan GPdan bukan thread DUKUN NIKAH GP atau thread DUKUN BERANAK GP.
Quote:
6.TIDAK ADA POSTING JUAL BELI GPatau titip link jual-beli yang ada di kaskus maupun di luar kaskus, baik yang berhubungan dengan Guinea Pigs (GP) maupun sama sekali tidak ada hubungan dengan GP dengan maksud untuk keuntungan pembuat posting.
Quote:
a. Diperkenankan menyebut lapak atau link yang bertujuan untuk meminta pendapat dan atau keperluan menambah informasi dan wawasan GPL tanpa ada unsur jual-beli yang menguntungkan pembuat posting.
b. Diperkenankan untuk hibah dan atau barter selama mempunyai itikad baik untuk memelihara hewan tersebut dengan baik dan bukan untuk diperjual-belikan kembali. Disarankan utk menghibah kpd anggota GPL yang aktif dan jelas (bukan yang ujug2 datang, trus bilang "hibahin ke saya aja sis"). Tujuannya agar si penghibah bisa ikut memantau juga perkembangan GPnya, dan bisa menilai calon adopter.
c. GP boleh dibarter dengan peralatan dan perlengkapan hewan (apapun itu), tapi tidak boleh dibarter dengan uang (dalam thread ini)
Quote:
7.GUNAKAN SPOILER DAN QUOTE untuk setiap reply dan content posting image atau video. Artikel yang dikutip dari luar juga sebaiknya diposting menggunakan spoiler.
Quote:
a. Apabila ada breeder/seller yang mau posting foto GP, sebaiknya posting foto GP milik pribadi, bukan GP yang nantinya akan dijual (takutnya diposting karena ada niat komersil.
Quote:
8.No JUNK, No SARA, No CENDOL, No FLAME, No DRAMA!
Quote:
a.Tukar menukar cendol hny dibahas melalui VM atau PM.
b.DRAMA yang dimaksud disini adalah: Tidak ada pembahasan atau tindak lanjut bagi perdebatan tentang perawatan GP yang saling menyerang secara tidak sehat di dalam thread.
b.DRAMA yang dimaksud disini adalah: Tidak ada pembahasan atau tindak lanjut bagi perdebatan tentang perawatan GP yang saling menyerang secara tidak sehat di dalam thread.
Quote:
Jika ada pihak-pihak yang kurang setuju terhadap suatu posting atau pendapat GPL, silahkan didebat lebih lanjut secara PM dan VM hingga mencapai kesepakatan, jangan bersikap tidak dewasa dengan bertengkar/berdebat di thread dan saling mengata-ngatai atau menyindir!
-> Karena Thread ini bertujuan untuk membangun bersama perawatan GPL, bukan untuk saling serang
-> Karena Thread ini bertujuan untuk membangun bersama perawatan GPL, bukan untuk saling serang
Quote:
Terimakasih untuk KEDEWASAAN dan RASA TANGGUNG JAWAB Anda terhadap makhluk hidup bernama Guinea Pig
Selamat bergabung and Happy Posting!
Salam NGUIK
Selamat bergabung and Happy Posting!
Salam NGUIK
tata604 memberi reputasi
1
286.8K
Kutip
5.1K
Balasan
Komentar yang asik ya
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Mamalia
3.2KThread•1.3KAnggota
Urutkan
Terlama
Komentar yang asik ya