Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

jobsmartidAvatar border
TS
jobsmartid
5 Cara Memulai Pekerjaan Baru Dengan Keren
5 Cara Memulai Pekerjaan Baru Dengan Keren
5 Cara Memulai Pekerjaan Baru Dengan Keren
Bekerja di perusahaan baru berarti harus melakukan adaptasi terhadap lingkungan yang baru juga. Berikut cara memulai pekerjaan baru dengan cara yang keren :

1. Datang pagi
5 Cara Memulai Pekerjaan Baru Dengan Keren
Karena ini adalah hari pertamamu, jangan sampai datang terlambat. Hal itu akan membuatmu terlihat tidak profesional. Datang tepat waktu juga tidak disarankan, tepatnya datanglah satu jam lebih awal dari jam masuk kantormu.

2. Jangan lupa senyum
5 Cara Memulai Pekerjaan Baru Dengan Keren
Senyum bisa membuatmu terlihat lebih menarik, dan juga ramah. Dengan menunjukan sikap seperti itu, orang lain tidak akan ragu untuk mengajakmu berkenalan dan menerimamu dikantor. Selain itu, tersenyum juga bisa membuat mood orang lain menjadi lebih baik loh.

3. Siap untuk kerja
5 Cara Memulai Pekerjaan Baru Dengan Keren
Tunjukan performa terbaikmu pada hari pertamamu bekerja. Meski kadang pada hari pertamamu bekerja, kamu akan diajak untuk berkeliling dan berkenalan dengan rekan kerja, serta diberikan waktu untuk pengenalan pekerjaanmu, tapi jangan sia-siakan waktu untuk memulai pekerjaan.

4. Berani bertanya
5 Cara Memulai Pekerjaan Baru Dengan Keren
Karena ini adalah hari pertamamu, tentu banyak hal yang belum tentu kamu mengerti. Jadi, jangan malu untuk bertanya. Justru jika kamu malu untuk bertanya akan memperlambatmu dalam bekerja nanti. Selain itu dengan berani bertanya kamu juga menunjukan bahwa kamu adalah orang yang aktif.

5. Jangan bawa bekal
5 Cara Memulai Pekerjaan Baru Dengan Keren
Pada saat makan siang, usahakan untuk makan siang bersama dengan rekan kerjamu, Biasanya bos atau rekan kerjamu akan mengajakmu keluar untuk makan, manfaatkanlah kesempatan itu dengan baik untuk dapat mengenal lingkungan barumu.

Memasuki lingkungan yang baru tidaklah sulit, namun juga tidak mudah. Lakukanlah hal itu dengan hati yang gembira, hal itu akan membuatmu nyaman. (BV)

emoticon-Salam Kenal
Sumber: Link
0
1.6K
18
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
The Lounge
The LoungeKASKUS Official
923.3KThread84.3KAnggota
Urutkan
Terlama
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.