Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

umarsaadAvatar border
TS
umarsaad
sajadah Karya Anak Bangsa yang memenangkan Juara 1 Wirausaha Tingkat Nasioonal
TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Siapa bilang bisnis tak dapat disandingkan dengan misi sosial.
Paradigma bisnis tersebut, kata Umar Saad, dapat berjalan bila pola usaha menggunakan suluh ‘bisnis-rahmatan lil’alamiin.
“Bisnis dan masyarakat (sosial) mempunyai hubungan mutual. Kemanfaatan (rahmat) adalah yang menjadi rumus dan patokan bisnis yang saya jalankan,” ujar pemilik usaha ‘Jeans Moslem’ ini, saat disambangi wartawan di sentra bisnisnya di Jl. Raya Condet, Balekambang Kramat Jati, Jakarta Timur, Sabtu(20/11/2015).
Dengan dukungan kapital enam juta rupiah, usahawan muda binaan Asisten Deputi Kewirausahaan Pemuda Deputi Bidang Pengembangan Pemuda Kemenpora RI ini, sejak tahun lalu merintis usaha membuat Sajadah dan Sarung. Kedua produk ini diberinya label ‘Jeans Moslem'.
Sajadah Jeans atau Sajjada (Janamaz), adalah perangkat ibadah shalat (musalla). Perangkat ini untuk menjaga kesucian dan kebersihan ketika melaksanakan shalat.
Demikian pula, menurut Umar, sarung juga merupakan produk khas masyarakat Indonesia dan Asia, yang sering digunakan untuk ibadah shalat.
“Islam itu kan agama dunia. Tiap pemeluknya punya budaya berbeda. Agar punya ciri khas dibanding dengan produk sajadah dan sarung lain, saya memasukkan unsur yang lebih memperlihatkan ciri-ciri Indonesia pada kedua produk Jeans Moslem ini, yaitu corak Batik,” ujar Juara 1 Kategori Perdagangan Lomba Wirausaha Muda Pemula Berprestasi Tingkat Nasional Tahun 2015, yang diselenggarakan Asisten Deputi Kewirausahaan Pemuda Deputi Bidang Pengembangan Pemuda Kementerian Pemuda Dan Olahraga Republik Indonesia ini.

http://www.tribunnews.com/bisnis/201...dan-kebangsaan
Diubah oleh umarsaad 21-12-2015 07:07
4iinch
4iinch memberi reputasi
1
1.7K
4
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Lounge Pictures
Lounge PicturesKASKUS Official
69KThread11.1KAnggota
Urutkan
Terlama
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.