Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

HitMaN18Avatar border
TS
HitMaN18
Hati-hati saat Perawatan dan Perbaikan AC Mobil
Hati-hati saat Perawatan dan Perbaikan AC Mobil
Berikut tips perawatan dan perbaikan ac mobil
Jangan mengisi refrigeran dalam ruang tertutup atau dekat sumber api.
Selalu menggunakan penutup mata.
Hati-hati agar refrigeran cair jangan sampai mengenai kulit atau mata anda.
Tabung refrigeran tidak boleh kena panas. Simpan ditempat kering pada suhu kurang dari 40 0C.
Saat mengganti komponen AC mobil, kumpulkan refrigeran dengan menggunakan mesin pengumpul refrigeran (recovery).
Pasang penutup pada sambungan komponen yang terbuka untuk mencegah masuknya udara dandebu.
Jangan menggunakan api untuk membengkokkanatau memperpanjang pipa. Jika pipa dipanaskan dengan api, maka pada bagian dalam pipa akan terbentuk lapisan oksidasi yang dapat mengakibatkan penyumbatan pada sistem.
Saat mengencangkan sambungan, gunakan duabuah kunci agar pipa tidak terpilin.
Saat menghidupkan AC dan melakukan pengisian:
Pastikan jumlah oli kompresor cukup untuk mencegah kerusakan pada kompresor.
Dalam kondisi mesin mobil hidup, pastikan keran tekanan tinggi pada manifold gauge tertutup.
Pastikan untuk tidak mengisi terlalu banyak refrigeran karena dapat berakibat berkurangnya kinerja pendinginan.

Referensi: Service AC Jogja
MODUL PERAWATAN DAN PERBAIKAN AC MOBIL oleh Drs. Ricky Gunawan, MT.Ega T. Berman, S.Pd., M.Eng. Teknik Refrigerasi & Tata Udara JPTM-FPTK UPI
0
1.9K
7
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
The Lounge
The LoungeKASKUS Official
923.3KThread84KAnggota
Urutkan
Terlama
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.