Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

rajabijaksanaAvatar border
TS
rajabijaksana
Demi Prestasi, Ayah Restui Martunis Pindah Kewarganegaraan

Di beberapa kompetesi sepak bola Eropa, ada regulasi mengenai pemain non-Uni Eropa.



Sebagai pesebakbola, bermain di Eropa tentu adalah cita-cita tertinggi. Ada banyak alasan. Kultur akademi, kompetisi yang ketat, dan juga gelimang kekayaan. Tak heran ribuan anak dari penjuru dunia bersaing untuk bisa mendapat tempat di mata penggemar bola di Eropa.

Begitu pula dengan anak korban tsunami Aceh, Martunis. Dia kini menjadi salah seorang anak Indonesia yang ingin meraih prestasi tertinggi di kasta sepak bola Eropa. Berhasil unjuk kemampuan, Martunis bukan tidak mungkin menjadi bagian dari pesebakbola Eropa.

Tetapi, satu kesulitan menghadang. Untuk bermain di level Eropa, ada persyaratan khusus. Salah satunya mengenai kewarganegaraan dan izin kerja (work permit).

Ketika pihak keluarga Martunis ditanyai seputar itu, mereka mengizinkan Martunis pindah kewarganegaraan. Mereka berdalih hal itu untuk peningkatan karir Martunis.

"Ayahnya merestui pindah warga negara. Itu usaha untuk menjadi pemain profesional,"kata Munawardi ketika dihubungi via telepon.

Sarbini, ayah Martunis, mengiyakan hal itu. Menurutnya, apapun dapat dilakukan untuk peningkatan karir Martinus. Saat diwawancarai Dream melalui sambungan telepon, menurutnya yang terpenting anaknya tetap bisa pulang ke Indonesia.

"Yang penting dia (Martunis) bisa pulang aja," katanya.

Sumber


Kalo dulu ada pepatah --> "biar hujan emas dinegeri orang, lebih baik hujan batu dinegeri sendiri." Artinya, saking cintanya pada negeri sendiri. Tapi nampaknya pepatah itu sekarang tidak berlaku lagi, Terbukti cinta belum tentu bisa memiliki, boro2 memiliki harta, cari kerja aja susah dinegeri sendiri. emoticon-Matabelo
Diubah oleh rajabijaksana 07-07-2015 14:49
0
8.4K
82
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Berita dan Politik
Berita dan PolitikKASKUS Official
671KThread40.9KAnggota
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.