Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

zhouxianAvatar border
TS
zhouxian
Setelah Myanmar, Lippo Bidik Nepal
Yangon- Setelah masuk ke Myanmar melalui bisnis rumah sakit, Lippo Grup berniat menjajaki pasar Nepal, Kamboja, dan Vietnam untuk bisnis yang sama.

Chief Executive Officer Lippo Group James T. Riady mengatakan, perseroan berminat lebih banyak merambah negara di ASEAN karena negara-negara ini mempunyai semangat persaudaraan yang kuat.

"Rumah sakit merupakan bagian yang penting dari pengembangan bisnis di luar negeri. Ada semangat brotherhood. Misalnya Myanmar itu seperti adik Indonesia, dan Indonesia dianggap seperti saudara tua," kata James di sela kunjungan ke Pun Hlaing Siloam Hospital di Yangon, Myanmar, Jumat (5/6)

Menurut James, dalam melakukan ekspansi, Lippo Grup selalu bergerak berdasarkan visi, bukan hanya sekadar komersial. Sehingga, ke depannya tidak menutup kemungkinan perseroan mengembangkan bisnis lain di Myanmar.

"Untuk tahap awal, kita belajar dahulu bagaimana sistem regulasi dan perizinan di Myanmar. Kalau nanti ada kesempatan, mungkin kita bisa bangun mall di sini," ujar dia.

Menurut James, untuk merambah negara Asia yang lain, pihaknya masih membutuhkan waktu guna mempelajari potensi pasar setempat. Bila berjalan mulus, perseroan akan masuk ke Nepal dalam waktu 12 hingga 18 bulan ke depan. "Srilangka juga salah satu pasar yang diminati, mungkin kami bisa jajaki dalam satu atau dua tahun ke depan," ujar James

http://www.beritasatu.com/emiten/280...dik-nepal.html

ekspansi terus gan
0
1.2K
5
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Berita Luar Negeri
Berita Luar NegeriKASKUS Official
79.3KThread11.1KAnggota
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.