widya poetraAvatar border
TS
widya poetra
Pincang habis ditabrak mobil, Mahasiswa ini tetap ikut demo di HI


Merdeka.com - Peringati Hari Kebangkitan Nasional, Aliansi Badan Eksekutif Mahasiswa menggelar aksi demonstrasi di Bundaran HI, Jakarta Pusat (20/5). "Hidup Mahasiswa! Hidup Rakyat Indonesia!" pekik para mahasiswa.

Di tengah kobaran semangat para mahasiswa saat meneriakkan aspirasinya, Presiden Mahasiswa Universitas Sriwijaya, Febri Walanda, terlihat datang dengan terpincang-pincang karena tepat seminggu sebelum agenda hari ini, dia mengalami kecelakaan.

"Habis kecelakaan, naik motor, terus ditabrak mobil, jadi dijahit," ujar Febri kepada wartawan.

Saat ditanya mengenai alasan dia datang meskipun dalam keadaan seperti itu, ia menegaskan bahwa ini semata-mata hanya untuk membela hak rakyat.

"Penderitaan saya ini enggak sebanding sama penderitaan masyarakat selama ini kan," pungkas mahasiswa asal Sumatera Selatan itu.
[rnd]

Mengharukan sekali emoticon-Turut Berduka
Cepet sembuh ya nak emoticon-Baby Boy 1

Nanti kalo udah jadi politisi jangan sembunyi di balik 'membela hak rakyat'. emoticon-Big Grin
Polling
0 suara
Apakah mahasiswa akan berhasil menggulingkan Joko?
0
6.3K
72
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Berita dan Politik
Berita dan PolitikKASKUS Official
670.7KThread40.8KAnggota
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.