Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

  • Beranda
  • ...
  • Jam
  • Jenis Jam di lihat dari Fungsi dan Kebutuhan

dhafaerAvatar border
TS
dhafaer
Jenis Jam di lihat dari Fungsi dan Kebutuhan
sebelumnya
1. Hargai kerja keras TS membuat thread bermutu dengan meninggalkan komen dan rate
2. Kaskuser yang sudah ISO boleh dong menimpuk emoticon-Blue Guy Cendol (L) jika berkenan
3. Dilarang nge-JUNK emoticon-No Sara Please jika tidak ingin di banned
4. Mohon maaf bila thread ane berbau "repost" emoticon-Blue Repost
5. TS Sangat Tidak Menerima emoticon-Blue Guy Bata (L) , klw ga setuju ngomong baik2
6. Selamat membaca dan semoga bermanfaat [/QUOTE]

Langsung aja deh gan..
ini dia jamnya

Chronograph Watches

Jam Chronograph adalah Jam tangan yang sering digunakan untuk mengukur waktu dalam acara perlombaan (Stopwatch) dan bisa juga berfungsi sebagai melihat kondisi malam atau siang hari, Moonphase. Â Jam jenis kebanyakan menggunakan battere masuk dalam jenis Jam elektronik. Umumnya jam tangan chorongraph mekanik memiliki tiga tombol di bagian samping kanan. Tombol paling atas digunakan untuk mengukur detik yang dapat mengukur kecepatan sampai 1/100 (seperseratus) detik. Kemudian tombol tengah berfungsi untuk menyetel jam dan menit, sama seperti fungsi pada jam tangan biasa. Sedangkan tombol paling bawah berfungsi untuk menghentikan detik yang dinyalakan oleh tombol atas dan mebailkkannya ke posisi semula, yaitu di angka 12.[/QUOTE]

Chronometer Watches

hronometer berasal dari bahasa Yunani chronos+metron yang artinya pengukuran waktu, swiss chronometer adalah jam (biasanya arloji mekanis), yang ketepatanya sudah di tes dan diverifikasi oleh lembaga resmi swiss, chronometer adalah simbol dan pengukuhan bahwa arloji tersebut memiliki kualitas yang baik.
Untuk mendapatkan sertifikat chronometer, arloji harus melewati beberapa tes rumit yang dilakukan selama 15 hari siang dan malam tanpa henti, keakuratan arloji tersebut akan diperiksa pada lima posisi dan temperatur yang berbeda dengan menggunakan kamera dan komputer yang akan menganalisa data, kegagalan dalam memenuhi standar minimum akan mengakibatkan mesin tersebut harus ditolak untuk mendapatkan sertifikat chronometer.
Tes ini dilakukan oleh COSC (Controle Officiel Suisse des Chronometeres).
Pabrikan arloji akan mengirimkan mesin-mesin terbaik mereka untuk mendapatkan sertifikat chronometer.
Saat dikirimkan kelembaga ini, arloji tersebut belum terpasang pada casingnya hanya mesin saja (jika dinyatakan lolos baru pabrikan jam akan memasangkan casingnya), ada 3 lokasi COSC yaitu di Geneva, Bienne dan Le Locle.
[/QUOTE]

Sport Watches

Jam tangan sport biasanya dirancang untuk keperluan berbeda-beda. Misalnya jenis diver yang dirancang khusus untuk digunakan oleh penyelam. Â Atau jam tangan untuk pilot yang memiliki penunjuk waktu untuk banyak negara.
Quote:

Scuba Watches
Quote:

Pilot WristWatches

Luxury Watches

Adalah Jam Tangan eksklusif yang dibuat dengan material berkualitas tinggi seperti emas, platinum, berlian, dan batu berharga lainnya. Untuk mengimbangi tampilan luar, biasanya jam tangan ini juga menggunakan mesin yang rumit dengan ratusan sparepart kecil (contohnya: mesin tourbillon) agar dapat memuaskan konsumennya yang merupakan golongan menengah ke atas.
Quote:


Analog-Digital Watches

Jam Analog-Digital (Ana-Dig) adalah jam tangan elektronik yang menggunakan 2 tampilan sekaligus yaitu menggunakan putaran jarum jam dan angka digital.
Quote:

Jam dengan GPS
Quote:

Jam dengan music player & recording
Quote:

Jam dengan Camera player & Recording
Quote:

Jam dengan fungsi penyimpanan data via USB Flash Disk storage

Jam dengan fungsi layar sentuh
Quote:

Jam Multimedia
Quote:

Jam Multimedia dan layar sentuh
Quote:

Jam dengan fungsi telepon
Quote:

Jam dengan fungsi handphone
Quote:

Jam dengan layar sentuh, multimedia, dan fungsi telpon.

Tips Merawat Jam Tangan

Quote:


Tips Beli Jam Tangan
[QUOTE]Bagi seorang pemula dalam mengoleksi arloji kuno biasanya masih emosional (lha wong yang lama juga kadang begitu) dan biasanya kalau dibarengi dengan keadaan finansial yang baik, semua jenis jam tangan akan dibeli asal kuno tanpa memperhitungkan hal-hal lain. Dan biasanya setelah membeli lama-kelamaan dia lihat bahwa jam rolex antik yang dibeli ternyata tidak sreg atau tidak bisa dinikmati. Untuk menghindari hal-hal semacam itu, 2 orang member milist arloji antik yaitu Bang Marga dan Wiyono memiliki beberapa tip yang mungkin bisa berguna.

1. Pertama-tama kita membeli yang kita suka. Selera adalah nomor satu. Apapun merknya, kalau sudah senang apa mau dikata? Tetapi jangan kaget kalau selera Anda berubah dari waktu ke waktu. Sekarang senang model A, besok bosan pengen model B, minggu depan pengen model A lagi, dst. Seorang rekan memiliki jam tangan antik ratusan dari berbagai merek dan rentang harga yang jauh karena memang dasar pembelian adalah rasa suka.

2. Kedua perhatikan kondisi. Usahakan beli yang seorisinil mungkin pada toko jam. Kalaupun ada yang tidak orisinil, hendaknya bagian-bagian yang masih bisa ditoleransi, misalnya kaca jam rolex dan putaran (crown). Ada orang yang mempermasalahkan plat grafir (redial atau refinish) ada yang tidak. Ada juga orang yang mengutamakan keotentikan sehingga plat kotorpun asal itu karena faktor usia akan lebih bagus bila dipertahankan.

3. Usahakan membeli yang seluruhnya masih berjalan normal. Perhatikan kondisi mesin, ketepatan, bunyi detik dsb. Dari bunyi saja kita bisa tahu kondisi mesin. Kalau masalah kelambatan atau kecepatan jarum jam berjalan juga harus bisa ditoleransi misalnya tidak boleh lebih dari 5 menit. carilah pada toko jam tangan antik yang sudah berpengalaman dan professional.

next di comment number 1
Diubah oleh dhafaer 26-03-2013 11:36
tata604
tata604 memberi reputasi
1
37.2K
10
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Jam
JamKASKUS Official
1.6KThread1.3KAnggota
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.