Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

OneLastCryAvatar border
TS
OneLastCry
[CATPER] Gunung Rinjani 3.726 MDPL Sembalun - Senaru (15-18 April 2014)
Permisi agan2 penghuni OANC, newbie ingin berbagi catatan perjalanan GUNUNG RINJANI 3.726 MDPL ( 14-18 April 2014). TS hanya sekedar share. Tujuan catper ini tak lain berbagi pengalaman di forum OANC, semoga bisa bermanfaat.

Spoiler for My ULTRA LIGHT ITEM:


ITINERARY:
Hari Pertama
*14 April 2014
JAKARTA – Lombok Praya ( Via Jt 654 etd 05.00 – 07.30 )
Prepare Logistik di pasar Praya 12.00 16.00
Praya – SEMBALUN (3 Jam) 22.00 – 01.00 at Sembalun ( Rehat & Bermalam )

Hari Kedua
*15 April 2014
08.00 – Start pendakian dari Sembalun, via Bawanahu ( Ojek 15000)
10.00 – SAMPAI POS 1
11.20 – SAMPAI DI POS 2 ( isi air )
22.30 – SAMPAI DI POS 3 ---- ( 9 BUKIT PENYESALAN /PENYIKSAAN )
14.20 – SAMPAI DI POS 4 ----- ( 9 BUKIT PENYESALAN /PENYIKSAAN )
16.30 – SUNSEET DI PLAWANGAN SEMBALUN ( CAMP DI PL. SEMBALUN )

Hari Ketiga
*16 April 2014
01.00 – PREPARE PUNCAK
02.00 – START PENDAKIAN KE PUNCAK
05.00 – SUNRISE DI PUNCAK ANJANI ( 3.726 MDPL )
07.00 – TURUN KE PLAWANGAN SEMBALUN
09.00 – SAMPAI DI PLAWANGAN SEMBALUN
11.30 – TURUN KE DANAU SEGARA ANAK
15.30 – SAMPAI DI DANAU SEGARA ( CAMP DI SEGARA ANAK )

Hari Ke empat
*17 April 2014
06.00 – 12.00 ;SUNRISE, PACKING, SARAPAN, MANCING, MANDI, TERAPI AIR PANAS
12.00 – START DARI DANAU SEGARA ANAK KE PLAWANGAN SENARU
13.00 – SAMPAI DI BATU CEPER
14.00 – SAMPAI DI PLAWANGAN SENARU ( REHAT )
15.00 – SAMPAI POS 5 SENARU
15.30 – SAMPAI POS 4 SENARU ( MASUK HUTAN RIMBA/TROPIS)
17.30 – SAMPAI POS 2 SENARU ( TERDAPAT SUMBER AIR / NO CAMP; MISTIS/ANGKER )
18.30 – SAMPAI POS 1 SENARU
20.00 – SAMPAI GERBANG PENDAKIAN SENARU (ADA WARUNG KECIL )
20.30 - SAMPAI DI DESA SENARU / POS REGISTRASI SENARU.

Hari kelima
*18 April 2014
13.00 – PREPARE & START KE BANDARA / MLIPIR KAMPUNG SASAK
19.00 – START TO JAKARTA ( VIA JT 655 / LION AIR )
20.30 – LANDED JAKARTA
22.00 – TOUCHDOWN RUMAH

DESKRIPSI SINGKAT JALUR PENDAKIAN MT RINJANI START SEMBALUN & FINISH SENARU
15 APRIL – 17 APRIL 2014 3 DAY 2 NITE
Spoiler for SEMBALUN LAWANG ( 1.065 ) - POS I ( PEMANTAUAN ):

Spoiler for POS I ( PEMANTAUAN / 1.432 DPL ) - POS 2 ( TENGENGEAN ):

Spoiler for POS 2 ( TENGENGEAN / 1.523 DPL ) – POS 3 ( PADA BOLANG ):

Spoiler for POS 3 ( PADA BOLANG / 1.807 DPL ) - PLAWANGAN SEMBALUN:

Spoiler for PLAWANGAN SEMBALUN ( 2.708 DPL ) - PUNCAK RINJANI ( 3.726 ):

Spoiler for PUNCAK RINJANI - PLAWANGAN SEMBALUN:

Spoiler for PLAWANGAN SEMBALUN - DANAU SEGARA ANAK:

Spoiler for DANAU SEGARA ANAK - PLAWANGAN SENARU:

Spoiler for PLAWANGAN SENARU - SENARU:

ESTIMASI PERHITUNGAN WAKTU ( NAIK – TURUN )
START NAIK
SEMBALUN – POS 1 ============== 2 JAM
POS 1 – POS 2 ================== 1 JAM 30 MENIT
POS 2 – POS 3 ==================1 JAM
POS 3 - PLAWANGAN SEMBALUN==== 4 JAM
PLAWANGAN SEMBALUN – PUNCAK == 4-5 JAM
Estimated Time : 14 -15 jam

PUNCAK – PLAWANGAN SEMBALUN ===2 JAM ( TURUN )
PLAWANGAN SEMBALUN – DANAU ====3-4 JAM
DANAU – PLAWANGAN SENARU=======2 JAM
PLAWANGAN SENARU – POS 5========1 JAM
POS 5 SENARU – POS 4 SENARU=======30 MENIT ( TURUN )
POS 4 SENARU – POS 3 SENARU=======30 MENIT
POS 3 SENARU – POS 2 SENARU=======1 JAM 30 MENIT
POS 2 SENARU – POS 1 SENARU=======1 JAM 30 MENIT
POS 1 SENARU – GERBANG SENARU====1 JAM
GERBANG SENARU – POS JAGA SENARU=30 - 45 MENIT
Estimated Time : 15 jam kira2, turun jalan santai :P

#BUDGET 1 PERSONIL#
*TIKET PESAWAT PP======RP. 1.500.000 ( VIA LION AIR )
*LOGISTIK ==============RP. 150.000
*TRANSPORT PP=========RP. 750.000
REGISTRASI ============RP. 15.000 ( 3 HARI )
*BIAYA TAK TERDUGA RP. 500.000 +
RP. 3.000.000 ( TOTAL BUDGET : 3.000.000 )
* Budget ini bisa di tekan lebih rendah kalo personil nya banyak, kemaren cm ber 3 soal nya
*Untuk biaya lebih murah bisa di tempuh dgn jalur kereta,bus, dll, info nya bisa agan cari di forum ini

Special Transport : sewa mobil di antar dari sembalun – di jemput di senaru Rp. 750.000
Special Home stay : warga local praya, more call info/CP 085718078146

More info : TRANSPORTASI UMUM 14-18 April 2014 :
Bandara Lombok Praya – desa sembalun : sewa mobil sekitar 750 – 1 juta tergantung nego
Pelabuhan lembar – terminal cakra/mandalika naik angkot carry : 35-50 ribu
Term cakra / mandalika – sembalun / senaru naik engkel / elf 30-40 ribu
Sembalun / senaru –term. Cakra sekitar 40 ribu ( elf )
Term. Cakra – pelabuhan lembar sekitar 50 ribu

Note : transport operasi hanya siang hari sekitar 12.00 / 14.00. angkot dari senaru / sembalun hanya sampai sore sekitar jam 15.00


Salam Lestari emoticon-Smilie
0
20.6K
79
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Catatan Perjalanan OANC
Catatan Perjalanan OANCKASKUS Official
1.9KThread1.5KAnggota
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.