- Beranda
- The Lounge
10 Batu Termahal dan Terlangka Di Dunia
...


TS
khnfi
10 Batu Termahal dan Terlangka Di Dunia
SELAMAT DATANG DI THREAD SAYA PARA PENGGEMAR BATU 

Quote:
Karena perbatuan di tahun ini sedang naik awan kinton alias booming 
saya mencoba menyalurkan hobi iseng-iseng yang hobi mengkoleksi batu sambil menulis ala kadarnya
Lumayan kan buat investasi dimasa mendatang,yang semakin lama semakin sulit didapatkan,apalagi kalo yang kualitas super dan langka
Langsung aja ya gan..
10. JEREMEJEVITE ~ $2,000 per carat

Jeremejevite adalah sebentuk senyawa mineral Aluminium Borate yang dipengaruhi oleh fluoride dan ion hydroxide dengan rumus kimia Al6B5O15(F,OH)3 tergolong mineral yang langka dan merupakan "Collector Item" karena bukan hanya langka melainkan juga mahal harganya, Jeremejevite pertama kali diketemukan di gunung Soktui, Siberia, Rusia, dan selanjutnya mineral ini juga diketemukan di wilayah Tajikistan, Namibia dan Jerman, nama Jeremejevite diadopsi dari nama ilmuwan penemunya yaitu Pavel Vladimirovitch Jeremejev (1830 - 1899).
Jeremejevite bisa berwarna kekuningan, biru muda dan sampai biru keunguan sedikit. Sekarang ditemukan juga tambang di sekitar Burma,tetapi kualitas supernya tentunya berada di Siberia.




saya mencoba menyalurkan hobi iseng-iseng yang hobi mengkoleksi batu sambil menulis ala kadarnya

Lumayan kan buat investasi dimasa mendatang,yang semakin lama semakin sulit didapatkan,apalagi kalo yang kualitas super dan langka

Langsung aja ya gan..
10 Batu Terlangka Dan Termahal Di Dunia
Quote:
Quote:
10. JEREMEJEVITE ~ $2,000 per carat
Spoiler for Jeremejevite:

Jeremejevite adalah sebentuk senyawa mineral Aluminium Borate yang dipengaruhi oleh fluoride dan ion hydroxide dengan rumus kimia Al6B5O15(F,OH)3 tergolong mineral yang langka dan merupakan "Collector Item" karena bukan hanya langka melainkan juga mahal harganya, Jeremejevite pertama kali diketemukan di gunung Soktui, Siberia, Rusia, dan selanjutnya mineral ini juga diketemukan di wilayah Tajikistan, Namibia dan Jerman, nama Jeremejevite diadopsi dari nama ilmuwan penemunya yaitu Pavel Vladimirovitch Jeremejev (1830 - 1899).
Jeremejevite bisa berwarna kekuningan, biru muda dan sampai biru keunguan sedikit. Sekarang ditemukan juga tambang di sekitar Burma,tetapi kualitas supernya tentunya berada di Siberia.
Spoiler for ROUGH:

Spoiler for SUDAH DIGOSPOL:



Quote:
Quote:
9. Black Opal ~$2,355 per carat
Spoiler for BO:

1.49ct Australian Black opal with green and blue play of color
Kalimaya adalah jenis batu permata (batu mulia) dari kelompok opal, yaitu mineral silika dengan formula SiO2.nH2O. Tidak berbentuk Kristal seperti kuarsa (amorf), mempunyai tingkat kekerasan 5.5 sd 6,5 pada skala Mohs. Batuan ini seperti bling-bling yang warna-warni, Di indonesia sendiri ada jenis batuan ini yaitu berasal dari daerah Banten. Tetapi Opal yang terbaik kabarnya terdapat di Australia.
Spoiler for BO Australi:

1.34 ct Australian Black Opal with Flagstone Pattern
Spoiler for VARIAN BO:


Spoiler for on ring:

Quote:
Quote:
8. Red Beryl ~ $10,000 per carat
Spoiler for Red Beryl:

Batu permata ini memiliki beberapa nama yang berbeda yaitu beryl merah, zamrud merah, atau bixbite. Awalnya, mineral itu bernama bixbite, tapi sekarang beryl merah. Sebutan yang paling Yang umumnya disebutkan beberapa pecinta batu. Red beryl diperkirakan bernilai 1.000 kali lebih dari emas dan sangat langka yaitu 1 beryl kristal merah hanya bisa ditemukan di setiap 150.000 berlian.
Spoiler for NGILER:
Spoiler for WAWWW:

Spoiler for IDAMAN:

Spoiler for EDUN HA!:

Exceptional cluster of gorgeous Red Beryl crystals in and atop Rhyolite matrix from Wah Wah Mountains, Utah
Quote:
Quote:
7. Musgravite ~ $35,000 per carat
Spoiler for ngerih:

Ini merupakan salah satu batu permata langka, dan ditemukan baru-baru ini. Ia pertama kali ditemukan di Musgrave, Australia, maka batu ini pun dinamakan Musgravite. Ia juga ditemukan di Greenland dan Madagaskar. Dua butir musgravite yang telah digosok pertama kali berasal dari Sri Lanka, yakni pada 1993
Spoiler for WOWW:

Quote:
sumber foto yang sudah di ring susah sekali,apa karena bantu ini langka dan jarang ada yang punya ya gan 

Quote:
Quote:
6. Grandidierite – ~$50,000
Spoiler for MIRIP ZAMRUD YA:

Seperti halnya dengan semua jenis batu,tetapi berbeda dengan batu ini karena apa ? karena batu ini sangat langka, grandidierite itu dinamai untuk menghormati penemunya, naturalis Perancis dan penjelajah Alfred Grandidier. Batu ini Sebagian besar ditemukan di Madagaskar, batu hijau kebiruan ini trichroic, transmisi biru, hijau dan putih cahaya. Spesimen terbesar dan terbersih sampai saat ini hanya seberat 0,29 karat dan merupakan satu-satunya yang diketahui sampai saat ini. Wow !
Spoiler for KAYAK KACA:

Quote:
Quote:
5. Painite – $50,000 to $60,000 per carat
Spoiler for NGILER WARNANYA:

Painite adalah mineral borat yang sangat langka. Ini pertama kali ditemukan di Myanmar oleh mineralog Inggris dan permata agen Arthur CD Nyeri pada 1950-an. Ketika dikonfirmasi tentang hal ini, Arthur menjawab kalau ini sebagai spesies mineral baru.
Susunan kimiawi painite mengandung kalsium, zirkonium, boron, aluminium dan oksigen (CaZrAl9O15 (BO3)). Mineral ini juga mengandung sejumlah kromium dan vanadium. Painite memiliki warna oranye-merah dan kecoklatan-merah mirip dengan topaz karena komposisi mineral batu ini. Kristal alami heksagonal dalam bentuk. Sampai pada tahun 2004 hanya 2 painite yang dinyatakan perfect.
Spoiler for LAGI DAN LAGI:

Spoiler for NAIK RING:

Quote:
Quote:
4. Blue Garnet ~$1.5 million per carat
Spoiler for SEGER:

Garnet adalah kelompok mineral silikat yang telah digunakan sejak Zaman Perunggu sebagai batu permata dan abrasive.
Semua jenis garnet memiliki sifat fisik yang sama dan bentuk kristal, tetapi berbeda dalam komposisi kimia. Spesies yang berbeda pyrope, almandine, spessartine, grossular varietas yang Hessonite atau batu kayu manis,Tsavorite, uvarovite dan andradite. Para garnet membuat dua larutan padat seri: pyrope-almandine-spessartine dan uvarovite-grossular-andradite. Mungkin kalau blue garnet ada campuran mineral lagi yang ane kagak tau gan hahaa.
Spoiler for BLUE GARNET:


change colour gan wihh
Quote:
Quote:
3. Serendibite – $1.8 to $2 million per carat
Spoiler for SEGERNYAAA:

Selama hampir 100 tahun, hanya tiga yang dikenal spesimen yang “berwajah” serendibite dan batu ini pertama kali ditemukan di Gangapitiya, dekat Ambakotte, Sri Lanka pada tahun 1902. Kemudian, pada tahun 2005 di wilayah Mogok, yang kaya batu permata Myanmar, tambahan mineral dibatu ini amat jarang ditemukan. Cyan berwarna batu, yang namanya berasal dari nama Arab kuno, "Serendib," untuk Sri Lanka (Ceylon), dapat kombinasi yang tidak biasa yaitu kalsium, magnesium, aluminium, silikon, boron dan oksigen untuk yang paling terlangka. Kebanyakan batu ini berwarna hitam mirip black diamond,tetapi yang ijo-ijo ini yang sangat langka bahkan cuma hitungan biji didunia ini.
Spoiler for cendol eh:

kayak berwarna hitam tetapi transparanya tetep ijo
Spoiler for ROUGH:

Quote:
Quote:
2. Red Diamonds ~ $2 million per carat
Spoiler for BUSYETT:

Agan-agan pasti sudah pada tau kan apa diamond itu

Spoiler for MAKKK:

Spoiler for LAGI LAGI LAGI:

Spoiler for on ring:


Quote:
Quote:
1. Jadeite – $3 million + per caratt
Spoiler for IJO-IJO CENDOL:

Christie’s Images LTD. 2012
A jadeite bead necklace with optimal color, translucency, and texture is expected to fetch $3.2-4.5 million.
A jadeite bead necklace with optimal color, translucency, and texture is expected to fetch $3.2-4.5 million.
Spoiler for YAELAH:

Spoiler for YG MAU kimpoiAN EH:

Spoiler for ELEMENT OF JADEITE:

Quote:
Sekedar informasi saja buat para pembaca kaskus,sekiranya ada yang kurang/mau menambahkan sesuatu saya traktir bakwan kawi

semoga ada orang yang baik hati ngasih cendol atau batunya ke saya,aminnn

Quote:
Mampir juga ni di thread ane yang lain gan..
10. Gaya Tentang Gangster Di seluruh Dunia
ni yang thread ane yang kemaren HT gan..
10 gangster tersukses di dunia
Quote:


Zero memberi reputasi
1
136.4K
Kutip
1.2K
Balasan


Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!

The Lounge
925.9KThread•93.7KAnggota
Urutkan
Terlama


Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru