- Beranda
- Berita dan Politik
[Kegembiraan Rakjat] Jokowi Jadi Sampul Majalah TIME 'A New Hope'
...
TS
Freihde
[Kegembiraan Rakjat] Jokowi Jadi Sampul Majalah TIME 'A New Hope'
Jakarta - Presiden terpilih Jokowi menjadi sampul majalah terkemuka di AS, TIME. Wajah Jokowi menghiasi halaman depan di edisi 27 Oktober ini. Sebuah tulisan besar terpampang jelas, 'A New Hope'.
Seperti dikutip dari TIME, Kamis (16/10/2014), Jokowi disebutkan sebagai presiden yang menjadi harapan baru bagi Indonesia. Kepada wartawan TIME Hannah Beech yang mewawancarainya, Widodo begitu TIME menulisnya, menyebut bahwa orang-orang khawatir dengan dia karena selalu blusukan.
"Saya selalu mengecek. Saya ingin orang takut karena ada sidak, dan kemudian mereka akan mendengar instruksi," jelas Jokowi.
"Ekspestasi orang-orang sangat tinggi. Itu berbahaya buat saya, jika saya tidak bisa mewujudkan apa yang mereka inginkan, apa yang saya janjikan," tutur Jokowi kepada wartawan TIME.
TIME menulis bahwa Jokowi akan memimpin Indonesia, negara nomor empat dengan jumlah penduduk terbanyak. Sebuah negara demokrasi yang memiliki kekayaan alam melimpah dan negara dengan populasi muslim terbanyak di planet bumi.
Sumber
Presidenmu memang luar biasa.
PR Pak Presiden :
November BBM naik, Seminggu lagi dollar naik, inflasi 8,8% dan pertumbuhan ekonomi di bawah 5% untuk 2015 - kuartal 3 2016.
Ugal"an. Wuuhh bener" a new hope. Badai ekonomi dan krisis segera datang kawan, siap ikat pinggang kenceng terus pegangan bersama harapan rakjat yang baru.
Buat yang ga ngerti ga perlu ngerti deh yang penting pegangan kuat" sama harapan dan jangan lupa pas pelantikan hadir, makan bersama ada makanan untuk rakjat dan Ingat dilarang bawa bambu, miras, sajam, dan hengpon resiko hilang nanti.
Diubah oleh Freihde 18-10-2014 05:12
0
4.3K
44
Komentar yang asik ya
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Berita dan Politik
677.9KThread•47.3KAnggota
Urutkan
Terlama
Komentar yang asik ya