Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

wawan.adieAvatar border
TS
wawan.adie
Solo Hikking Sindoro via Bansari 1 suro
25 Oktober 2014, tepat hari 1 suro. Solo Hikking ke MT. Sindoro 3153mdpl via jalur bansari sendirian tanpa ada pendaki lain yang naik lewat jalur ini, hanya beberapa pendaki turun lewat jalur ini. sunyi dan kabut santapan saya lewat jalur bansari agak serem memang karena dari pos 5 sampi lembah edelweis (pos 6) hanya kabut yang menemani dan jarak pandang hanya 5-10 meter emoticon-Frown akibanya perasaan merinding pun bermunculan untuk mengusir rasa takut saya ngomng sendiri meski ndak jelas apa yang saya omngkan, yang penting ngemeng sendiri emoticon-Smilie kalau ngemeng sendirian masih ndak ketulungan dengerin MP3 adalah solusi terbaik emoticon-Smilie.

Solo Hikking Sindoro via Bansari 1 suro

sebelumnya pendakian ke sindoro itu ada 3 jalur resmi.

+Jalur tambi, dari arah wonosobo (jalur dari barat gunung) juga jalur populer kedua setelah jalur Kledung.

+Jalur Kledung, jalur yang paling terkenal untuk pendakian ke Sindoro. jalur ini penuh dengan bonus dan php.


+Jalur Bansari,
jalur yang tidak begitu populer, jalur ini mempunyai tanjakan iblis karena tidak ada jalur landai sama sekali, disini hanya ada tanjakan dan tanjakan sampi puncak sana. bansari terkenal dengan jalur yang sangat sepi, ini terbukti ketika kita sampai di basecamp. di basecamp bansari hampir tiap hari itu tutup walhasil kita harus sms petuganya dulu nanti baru dibuka.

Quote:


Basecamp - POS 1
Solo Hikking Sindoro via Bansari 1 suro

Quote:


POS 1 - POS 2
Solo Hikking Sindoro via Bansari 1 suro

Quote:


POS 2 - POS 3
Solo Hikking Sindoro via Bansari 1 suro
Quote:


POS 3 - POS 4
Solo Hikking Sindoro via Bansari 1 suro
Quote:


POS 4 - POS Ojek - POS 5
Solo Hikking Sindoro via Bansari 1 suro
Quote:


POS 5 - POS 6 - Lembah Edelweis
Solo Hikking Sindoro via Bansari 1 suro
Quote:


Turun Gunung
Solo Hikking Sindoro via Bansari 1 suro
Quote:


TimeLapse ketika bangun tenda



Saran dan Catatan:

Ketika teman-teman ingin melakukan solo Hikking harap perhatikan dan bawa barang-barang berikut ini.

*Bawalah buah-buahan segar yang mengandung banyak air seperti jeruk, apel, peer dll.

*Bawalah Air setidaknya minimal 5liter untuk keperluan salama di gunung (masak, minim dll)

*Carilah reverensi tentang tempat yang akan kita kunjungi mulai dari lokasi trek, sumber air dan trasport.

*Jangan sekali-kali cari cerita mistisnya karena itu yang akan membuat kita ketakutan selama diatas sana.

*Bawalah barang yang penting saja tidak usah berlebihan. usahakan maksimal beban tas total tak lebih dari 12KG kalau diatas itu rasanya pengen banting ransel saja :v.


Sekian dan Trimakasih emoticon-Smilie

Diubah oleh wawan.adie 04-11-2014 08:58
0
7.5K
54
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Catatan Perjalanan OANC
Catatan Perjalanan OANCKASKUS Official
1.9KThread1.5KAnggota
Urutkan
Terlama
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.