Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

adestroAvatar border
TS
adestro
Nih gan artinya "red", biasanya ada di dalam kurung
Bingung!! Apa Arti “Red”

Saya terkadang pusing dan bertanya tanya sendiri tentang arti sebuah inisial atau juga akronim dalam sebuah tulisan. Contohnya saja hari ini, ditulisan seorang kompasianer saya temukan istilah “red” dalam kurung lagi.

Apa yah artinya ini? Apakah hanya sekedar gaya dalam menulis saja? Atau….. atau…bingung!

Rasa penasaran saya membawa saya pada sebuah pencarian yang berujung pada sebuah penemuan jawaban. Walau jawaban yang saya dapatkan tak komplit benar tapi setidaknya saya puas dan sudah mengerti perihal arti dari istilah itu. Ternyata ada benarnya juga, bahwa rasa penasaran dan keingin tahuan kita akan sesuatu hal membawa kita pada sebuah pencarian yang membuahkan hasil pengertian dan pengetahuan.

“red” pastinya sering kita temukan dalam berbagai artikel baik di dalam koran, majalah atau di kompasiana ini. Berdasarkan jawaban yang saya temukan di google, menerangkan bahwa “red” itu mengacu pada kata redaksi. Kemudian kata-kata atau kalimat yang tertera di dalam kurung setelah kata “red” itu adalah penjelasan tambahan tentang hal-hal yang disebutkan sebelumnya.

Contohnya kira kira seperti ini : Seorang anak yang bernama Sada (red: nama samaran).

Nama samaran diatas adalah penjelasan tambahan yang diberikan redaksi untuk menunjuk kepada si Sada.

sumur
Spoiler for sumur:
0
29.8K
12
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
The Lounge
The LoungeKASKUS Official
923.2KThread83.7KAnggota
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.