Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

kudulAvatar border
TS
kudul
Biar Nggak Takut Skripsi, Lakukan Hal-Hal Ini!




Kalau kamu mahasiswa, apa sih yang akan terlintas di pikiranmu jika mendengar kata “skripsi”? Bagi sebagian besar anak kuliah, skripsi adalah tugas akademik paling menyeramkan. Kalau boleh lebay dikit nih, skripsi itu kayak dementor yang bisa menyedot segala memori kebahagiaan seseorang. Sekalinya ketemu skripsi, kebahagiaanmu langsung tak berbekas. Yang tersisa hanya rasa takut dan tak percaya diri.

Tapi bagaimanapun juga, suka nggak suka, kamu harus tetep ngerjain skripsi kalau itu adalah syarat kelulusanmu! Nah, supaya kamu bisa cepet beresin skripsi, kamu harus punya mental “BERANI”. Tapi, gimana caranya supaya kamu nggak takut dan bisa lancar ngerjain skripsi? Simak disini!


Spoiler for 1. Carilah Topik Skripsi yang Bisa Membuatmu Tertarik:


Spoiler for 2. Pilihlah Metode Penelitian yang Paling Kamu Kuasai:

Spoiler for 3. Cari Narasumber dan Referensi yang Mudah Didapat:


Spoiler for 4. Pilih Dosen Pembimbing yang Peduli dengan Topik Skripsimu:


Spoiler for 5. Atau, Pilih Dosen Pembimbing yang Sudah Akrab Denganmu:


Kamu juga bisa memilih dosen pembimbing yang sudah akrab denganmu. Kalau dosennya sudah kenal dekat sama kamu, kamu juga bisa jadi lebih santai kalau lagi bimbingan skripsi sama dia. Dengan kemudahan seperti ini, nggak ada lagi yang namanya takut ngerjain skripsi. Dosen pembimbing baik, narasumber dan referensi mudah didapat — skripsi lancar deh!

Spoiler for 6. Cari Teman Sesama Pejuang Skripsi:


Spoiler for 7. Jalinlah Kedekatan dengan Dosen Pembimbing dan Narasumber:

Spoiler for 8. Percayalah, teman-temanmu pasti mau membantumu:


Spoiler for 9. Jangan Malu-malu Buat Sharing Sama Teman yang Udah Lulus:

Spoiler for 10. Buatlah Target Per Hari:


Spoiler for 11. Kerjakan Skripsi di Tempat-tempat yang Kamu Suka:


Kalau kamu bosan ngerjain skripsi di rumah atau di perpustakaan, kerjakanlah di luar. Kamu boleh kok ngerjain skripsi di manapun yang kamu suka. Kerjakan skripsimu di kafe, taman atau tempat-tempat yang bisa membuatmu merasa lebih rileks. Suasana yang baru bisa membuatmu jadi lebih produktif lagi, lho. Kalau kamu suka dengan suasananya, kamu jadi nggak jenuh melihat skripsimu sendiri.


Spoiler for 12. Ngerjain Skripsi Sambil Santai? Boleh Banget!:


Spoiler for 13. Bayangkan Hal-hal yang Ingin Kamu Lakukan Saat Kamu Lulus Nanti:

Spoiler for 14. Setiap Kali Mengerjakan Skripsi, Ingatlah Kedua Orang Tuamu:


Spoiler for 15. Percaya Diri, dan Yakin Kalau Kamu Itu Bisa!:




Itulah beberapa tips supaya agan nggak takut buat menghadapi skripsi. Skripsi itu bukan buat nakut-nakutin, melainkan ajang pembuktianmu sebagai seorang mahasiswa. Buktiin kalau agan bisa nyusun skripsi yang bagus. Dan skripsi yang bagus itu adalah skripsi yang jadi. Semangat dan pantang menyerah. Wisuda sedang menunggumu, guys!

sumber
0
7K
48
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
The Lounge
The LoungeKASKUS Official
923.2KThread83.6KAnggota
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.