Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

hiimuraAvatar border
TS
hiimura
Ternyata unsur kimia Helium mendapatkan namanya dari matahari!!
Welcome!!!!

Selamat datang di thread pertama ane gan, biasanya jadi silent reader, sekarang udah nyoba bikin thread sendiri. Semoga bermanfaat gan


Quote:


Sekalian buat bantuin agan2 yang masih sekolah biar ngafal tabel periodiknya lebih enak gan. Semoga aja ya gan. haha

Gan, tau helium kan? unsur kimia yg punya nomor atom 2 dan berada pada golongan ke 8 di tabel periodik? disini ane bukan mau ngebahas pelajaran kimianya gan, cuman mau ngeshare darimana ni unsur kimia dapet namanya.

Ini nih ane share tabel periodik buat ngingetin siapa tau agan2 udah apda lupa



Nama helium sendiri berasal dari "Helios". Helios ini adalah dewa matahari di mitologi yunani. terus apa hubungan matahari sama helium?

sederhana aja, karena Helium adalah salah satu dari dua unsur yg ada di matahari. Makanya unsur yang satu ini diberi nama dari Helios sang dewa matahari.

Spoiler for ini nih:




dibawah akan ane bahas unsur kimia yang lain gan
(ane ga bikin berurutan gan, random aja)

Hydrogen

Spoiler for Hydrogen:


Aluminum
Spoiler for Alluminium:


Chromium
Spoiler for Chromium:


Bromine
Spoiler for Bromium:


Indium, Thallium, Rubidium, Cesium
Spoiler for Indium dkk:


Rhodium
Spoiler for Rhodium:


Elemen yang namanya beda sama simbolnya:
Quote:



Lithium
Spoiler for Lithium:


Neon
Spoiler for Neon:


Lanthanum
Spoiler for Lanthanum:


Astatine
Spoiler for Astatine:


Ununtrium, Ununpentium, Ununseptium
Spoiler for Ununtri, -pent, -sept:


Segitu dulu gan, dalam waktu dekat bakalan ane update lagi untuk unsur2 yang lain. Masih banyak unsur2 lain yang namanya berasal dari nama dewa-dewa yunani, nama planet, nama ilmuwan, nama kota dan ada unsur yang dinamai akrena kesalahpahaman


Quote:
Diubah oleh hiimura 29-05-2014 14:43
nona212
nona212 memberi reputasi
1
4.7K
13
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Sains & Teknologi
Sains & TeknologiKASKUS Official
15.5KThread11.3KAnggota
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.