6ig6osAvatar border
TS
6ig6os
Tips Memilih SPBU + Mengisi BBM Yang Benar
Assalamu'alaikum Wr. Wbr.


Salam hormat tuk para Kaskuser seantero http://www.kaskus.co.id.


Ane mencoba men-share sedikit tips dalam memilih SPBU + mengisi BBB (Premium, Solar, Pertamax, dll) yang benar. Tips ini ane sadur dari http://www.bit.ly/1qr9P9Xyang ane pikir tidak ada salahnya ane share disini karena baik untuk pengetahuan kita bersama. Selain itu, untuk menghargai sumbernya ane tetap mencantumkan http://www.bit.ly/1qr9P9X sebagai sumber utama thead ini.

Selengkapnya agan bisa simak satu/satu yang berikut ini :


Spoiler for "1. Lebih Baik Isi Di Pom Bensin Pertamina Kode 31 Atau (Angka Kedua 1)":


Spoiler for "2. Tiap Isi Bensin Minta Kepada Petugasnya Tuas Handle Selang Jangan Ditekan Tapi Dilepas Aja Waktu Ditaruh Di Tangki Kita":


Spoiler for "3. Isilah Bensin Waktu Hari Masih Pagi Ketika Temperatur Tanah Masih Dingin":


Spoiler for "4. Isi Bensin Saat Tanki Kendaraan Anda Masih Setengah Penuh":


Spoiler for "5. Jangan Isi Bensin Jika Ada Truk Bahan Bakar Sedang Mengisi Tanki Penyimpanan":


Ane dah search, ternyata bahasan ini udah pernah beberapa kali diposting. Yang pasti ane ga maksud copas, ane baru lihat setelah ane posting ini. Mungkin bisa dicerna sebagai "re-fresh" aja bagi kita yang belum sempat tahu tentang hal yang ane share di atas. Berikut postingan sebelumnya :
http://www.bit.ly/1kXbJb7
http://www.bit.ly/RBdmCZ
http://www.bit.ly/1mcl7uu
http://www.bit.ly/1oDd8WR

Yang udah pernah baca semoga ga sakit mata ya muncul lagi yang beginian. Tapi kita harus paham juga bahwa tidak semua member dari http://www.kaskus.co.idsudah pernah baca yang ane share di atas.
emoticon-Salaman TERIMA KASIH emoticon-Salaman
Diubah oleh 6ig6os 11-05-2014 03:17
0
4.6K
38
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
The Lounge
The LoungeKASKUS Official
923KThread83.1KAnggota
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.