Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

tamamenAvatar border
TS
tamamen
Misteri Kode 'A113' di Berbagai film Pixar Terungkap!
Kombinasi misterius angka dan huruf 'A113' yang telah bermunculan di film-film Pixar selama lebih dari satu dekade yang dikenal orang di industri animasi. muncul di trilogi Toy Story, Finding Nemo, A Bug's Life, Up, Brave, serta pertunjukan animasi seperti The Simpson dan American Dad, dan bahkan di film live-action seperti Hunger Games: Catching Fire, merupakan lelucon yang disengaja.

cuplikan gambar kode yang muncul

Quote:


Ternyata 'A113' adalah nomer ruang kelas yang terkenal di California Institute of Arts dimana generasi pertama animator belajar desain grafis dan animasi karakter.

Film The Incredibles dan Ratatouille yang diciptakan Direktur Brad Bird, adalah yang pertama menunjukan A113 ditandai sebagai telur paskah dalam film tersebut, kode tersebut menunjukkan cerita yang menakjubkan dalam pengormatan kepada almamaternya.

Menurut sebuah halaman Wiki, kode tersebut telah muncul setidaknya di 45 kartun, film, bahkan video game.

Margaret Crane, seorang Public Relation untuk CalArts, kelas yang terkenal didunia saat ini digunakan sebagai studio oleh Program Desain Grafis.

Dalam film Toy Story, kode tersebut muncul di plat nomor Van biru, di Finding Nemo muncul di kamera yang digunakan oleh seorang penyelam, di Ratatouille muncul di tag telinga seekor tikus, di film Brave muncul dipintu pondok penyihir bertuliskan ACXIII. dan masih banyak lagi.


Untuk informasi Lengkapnya baca artikelnya gan!!!


Diubah oleh tamamen 02-05-2014 07:42
nona212
nona212 memberi reputasi
1
4.4K
32
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
The Lounge
The LoungeKASKUS Official
923.3KThread84KAnggota
Urutkan
Terlama
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.