- Beranda
- Berita dan Politik
KESAN KESAN KASKUSER terhadap KEPEMIMPINAN SBY
...
TS
AlbusDumbledor
KESAN KESAN KASKUSER terhadap KEPEMIMPINAN SBY
misi MOD, ana tau ini salah kamar, tapi hanya numpang ngumpulin Kesan Kesan Kaskuser BP atas Kepemimpinan SBY selama menjabat
@Agan sekalian,
Mumpung ingatan kita masih segar selama kepemimpinan belau, dan mumpung belum terkontaminasi denga erupia Pemenangan Pemilu dan Pemilihan Presiden,
Silahkan, tuangkan kesan kesan ente sekalian atas Kinerja beliau selama ini,
Dan alangkah indahnya, seandainya ada yang menuangkan pendapatnya dengan menunjukan bukti data data yang agan ketahwi, baik yang merasa Pro maupun yang Merasa Kontra..
Semua Kesan dan Opini Agan Agan, akan menjadi pembelajaran buat kita kita semua, karena ane yakin akan ada kesan kesan yang positif dan negatif akan bermunculan.
Dari kedua jenis kesan itu, semoga menjadikan kita kita bisa mengambil hikmah diantaranya..
NOTE:
Dimohon dengan sangat, untuk tidak menggunakan kata kata yang merendahkan, lantaran bagaimanapun, beliau adalah Presiden/Kepala Negara kita (segera akan menjadi mantan).
Kesan Kesan diutamakan mengenai Jabatan Beliau sebagai Presiden/Kepala Negara, bukan sebagai pribadi beliau
Kesan ane
" Taka ada gading yang tak retak"
Akankah beberapa dari kita merindukan sosok pemimpin seperti Beliau ini kelak..? Sebagaimana dengan maraknya muncul Tulisan tulisan di belakang truk "Enak jamanku, to"
=========================================================================================
KASKUSER is the BEST
Isi otak Kaskuser Makjleb...Objectivitas agan sekalian sangat sangat mendewasakan para newbe seperti ane ini.
Moon maaf masih banyak postingan mantab mantab ga bisa di pajang di pejwan
nyesel ane ga reseve bawah ane, tp semoga yg pertamax bisa bantu bawa ke pejwan postingan yg keren keren
Kesan Kesan PENGHARGAAN buat SBY
Kesan Kesan PUAS dengan Catatan
Kesan Kesan KUCIWA
@Agan sekalian,
Mumpung ingatan kita masih segar selama kepemimpinan belau, dan mumpung belum terkontaminasi denga erupia Pemenangan Pemilu dan Pemilihan Presiden,
Silahkan, tuangkan kesan kesan ente sekalian atas Kinerja beliau selama ini,
Dan alangkah indahnya, seandainya ada yang menuangkan pendapatnya dengan menunjukan bukti data data yang agan ketahwi, baik yang merasa Pro maupun yang Merasa Kontra..
Semua Kesan dan Opini Agan Agan, akan menjadi pembelajaran buat kita kita semua, karena ane yakin akan ada kesan kesan yang positif dan negatif akan bermunculan.
Dari kedua jenis kesan itu, semoga menjadikan kita kita bisa mengambil hikmah diantaranya..
NOTE:
Dimohon dengan sangat, untuk tidak menggunakan kata kata yang merendahkan, lantaran bagaimanapun, beliau adalah Presiden/Kepala Negara kita (segera akan menjadi mantan).
Kesan Kesan diutamakan mengenai Jabatan Beliau sebagai Presiden/Kepala Negara, bukan sebagai pribadi beliau
Kesan ane
" Taka ada gading yang tak retak"
Akankah beberapa dari kita merindukan sosok pemimpin seperti Beliau ini kelak..? Sebagaimana dengan maraknya muncul Tulisan tulisan di belakang truk "Enak jamanku, to"
=========================================================================================
KASKUSER is the BEST
Isi otak Kaskuser Makjleb...Objectivitas agan sekalian sangat sangat mendewasakan para newbe seperti ane ini.
Moon maaf masih banyak postingan mantab mantab ga bisa di pajang di pejwan
Quote:
nyesel ane ga reseve bawah ane, tp semoga yg pertamax bisa bantu bawa ke pejwan postingan yg keren keren
Kesan Kesan PENGHARGAAN buat SBY
Spoiler for Kesan Kesan Penghargaan:
Quote:
Original Posted By adoeka►jujur, dalam lubuk hati wa yang paling dalam tipikal kepemimpinan SBY merupakan tipikal pemimpin yang tepat di tahun 2004 - 2012 karena ditahun tahun ini adalah tahun yang menghantarkan indonesia kegerbang demokrasi dan hanya tipikal SBY yang adem , lembut dan serta banyak juga membawa perubahan yang bisa membuat indonesia tampil menjadi negara demokrasi yang seutuhnya
coba kalau modelgusdur yang selalu meletup letup dalam berwacana wa rasa demokrasi akan tersendat sendat juga jalannya , dan coba megawati yang mimpin di tahun 2004 - 2012 kemarin , pasti ketidak fokusannya pada 3 pilar bangsa akan membuat BUMN menjadi BUMA karena terlalu cemas dan siap berbuat apa saja walau harus jual aset aset negara
nb: kenapa wa tulis tahun 2004 -2012 karena di tahun tahun itu adalah tahun untuk indonesia belajar bersikap demokrasi tidak mengedepankan kekerasan hati dan ego , dan tahun 2013 selanjutnya adalah saatnya indonesia butuh pemimpin yang kuat untuk menegakkan lagi cakar cakarnya demi prestige negara dan menaikkan maruah bangsa indonesia ke tingkat yang lebih tinggi
coba kalau modelgusdur yang selalu meletup letup dalam berwacana wa rasa demokrasi akan tersendat sendat juga jalannya , dan coba megawati yang mimpin di tahun 2004 - 2012 kemarin , pasti ketidak fokusannya pada 3 pilar bangsa akan membuat BUMN menjadi BUMA karena terlalu cemas dan siap berbuat apa saja walau harus jual aset aset negara
nb: kenapa wa tulis tahun 2004 -2012 karena di tahun tahun itu adalah tahun untuk indonesia belajar bersikap demokrasi tidak mengedepankan kekerasan hati dan ego , dan tahun 2013 selanjutnya adalah saatnya indonesia butuh pemimpin yang kuat untuk menegakkan lagi cakar cakarnya demi prestige negara dan menaikkan maruah bangsa indonesia ke tingkat yang lebih tinggi
Quote:
Original Posted By atmosphere►He did very well..indonesian will always known his name..,bridge democracy,diplomacy,stability,KPK,handling of natural disasters,push palestinian independence,support to the UN,try to make economy in indonesia grow fast from zero,technology and military going well,etc..
what indonesian must learn is..,how to appreciate your president.its not easy to handle a big nation from zero.
about his crew corrupt just put in..
and its realy hilarious how to think soeharto' era is more better..,are u guys out of your mind..?! its realy different era. dont think like that..or u guys cant move forward. dumb is not a choice.
and now mr.yudhoyono must do is..drive democrat to the right path.democracy more suitable with indonesia,bhinneka tnggal ika. and always make ties with other leaders.
ah yes..,make huge ceremony..and with the new guy. lets start bring up indonesia.
Thanks..(60 percent become an advanced country)
what indonesian must learn is..,how to appreciate your president.its not easy to handle a big nation from zero.
about his crew corrupt just put in..
and its realy hilarious how to think soeharto' era is more better..,are u guys out of your mind..?! its realy different era. dont think like that..or u guys cant move forward. dumb is not a choice.
and now mr.yudhoyono must do is..drive democrat to the right path.democracy more suitable with indonesia,bhinneka tnggal ika. and always make ties with other leaders.
ah yes..,make huge ceremony..and with the new guy. lets start bring up indonesia.
Thanks..(60 percent become an advanced country)
Quote:
Original Posted By bonbenk►Simply the best president Indonesian ever had
kemajuan ekonomi, pertahanan keamanan, stabilitas nasional, netralitas dalam penegakan hukum, dan kebebasan demokrasi paling TOP
Sayangnya disandra kasus korupsi anak buahnya, dan ketidakmampuan dalam menjalin komunikasi dengan rakyat
Yang paling memble tentunya reformasi polri dan kejaksaan
tetep tumpul
ini yang paling gw sayangkan....moga bisa dilanjutkan oleh presiden selanjutnya
kemajuan ekonomi, pertahanan keamanan, stabilitas nasional, netralitas dalam penegakan hukum, dan kebebasan demokrasi paling TOP
Sayangnya disandra kasus korupsi anak buahnya, dan ketidakmampuan dalam menjalin komunikasi dengan rakyat
Yang paling memble tentunya reformasi polri dan kejaksaan
tetep tumpul
ini yang paling gw sayangkan....moga bisa dilanjutkan oleh presiden selanjutnya
Kesan Kesan PUAS dengan Catatan
Spoiler for Kesan Kesan Puas Dengan Catatan:
Quote:
Original Posted By madokafc►Gua pribadi sendiri sih adalah pendukung beliau tapi tetap pada rasionalitas yang ada
Catatan Negatif di zaman beliau yang patut dijadikan koreksi kedepannya
1. Beliau memang berhasil menciptakan kondisi keamanan yang jauh lebih stabil bagi iklim politik, ekonomi dan situasi real keamanan Indonesia yang lebih baik dibandingkan dengan era sebelumnya. Tapi noda hitamnya tetap ada, yaitu mulai dari masih adanya kekerasan atas nama agama hingga riak-riak konflik dalam skala kecil di Papua dan Aceh.
2. Kurang decisive-nya pembentukan karakter diplomasi Luar Negeri Indonesia, yang jelas walaupun standing point Indonesia meningkat dimata masyarakat Internasional akan tetapi Indonesia masih dianggap belum memiliki arahan kebijakan politik Luar Negeri yang pasti. Sbg contoh, apakah peranan Indonesia dalam ASEAN? Apakah peranan penting Indonesia dalam mediasi konflik di LCS? dan yang jelas bagaimana caranya Indonesia memperbaiki hubungan luar negeri dengan dua negara tetangga dekat, yaitu Singapore dan Australia yang sempat renggang kemaren karena berbagai issue.
3. Masih tingginya kebocoran anggaran dalam administratif pemerintahan dan korporasi BUMN, walaupun jelas ada perbaikan signifikan dalam reformasi Korps PNS dan BUMN.
4. Masih sangat kurangnya percepatan modernisasi dan reorganisasi militer di Indonesia. Hal ini penting, dengan penguatan TNI, Indonesia akan mampu meningkatkan daya tawar/bargaining position dalam setiap urusan diplomasi baik itu dalam skala regional hingga global. Militer yang kuat disertai kekuatan ekonomi yang tangguh mencerminkan pondasi negara yang kuat pula.
5. Mungkin ada catatan lainnya, tapi biarkan yang lain yang mengisinya....
Tak ada gading yang tak retak, tapi sejauh ini beliaulah Presiden terbaik yang pernah memimpin Indonesia dalam masa jabatan utuh dalam kerangka konstitusi Republik Indonesia yang sekarang. Saya pribadi berharap dengan standing approval-nya yang tinggi di dunia Internasional ia mau mencoba untuk maju sebagai calon Sekjen PBB suatu saat nanti.
Catatan Negatif di zaman beliau yang patut dijadikan koreksi kedepannya
1. Beliau memang berhasil menciptakan kondisi keamanan yang jauh lebih stabil bagi iklim politik, ekonomi dan situasi real keamanan Indonesia yang lebih baik dibandingkan dengan era sebelumnya. Tapi noda hitamnya tetap ada, yaitu mulai dari masih adanya kekerasan atas nama agama hingga riak-riak konflik dalam skala kecil di Papua dan Aceh.
2. Kurang decisive-nya pembentukan karakter diplomasi Luar Negeri Indonesia, yang jelas walaupun standing point Indonesia meningkat dimata masyarakat Internasional akan tetapi Indonesia masih dianggap belum memiliki arahan kebijakan politik Luar Negeri yang pasti. Sbg contoh, apakah peranan Indonesia dalam ASEAN? Apakah peranan penting Indonesia dalam mediasi konflik di LCS? dan yang jelas bagaimana caranya Indonesia memperbaiki hubungan luar negeri dengan dua negara tetangga dekat, yaitu Singapore dan Australia yang sempat renggang kemaren karena berbagai issue.
3. Masih tingginya kebocoran anggaran dalam administratif pemerintahan dan korporasi BUMN, walaupun jelas ada perbaikan signifikan dalam reformasi Korps PNS dan BUMN.
4. Masih sangat kurangnya percepatan modernisasi dan reorganisasi militer di Indonesia. Hal ini penting, dengan penguatan TNI, Indonesia akan mampu meningkatkan daya tawar/bargaining position dalam setiap urusan diplomasi baik itu dalam skala regional hingga global. Militer yang kuat disertai kekuatan ekonomi yang tangguh mencerminkan pondasi negara yang kuat pula.
5. Mungkin ada catatan lainnya, tapi biarkan yang lain yang mengisinya....
Tak ada gading yang tak retak, tapi sejauh ini beliaulah Presiden terbaik yang pernah memimpin Indonesia dalam masa jabatan utuh dalam kerangka konstitusi Republik Indonesia yang sekarang. Saya pribadi berharap dengan standing approval-nya yang tinggi di dunia Internasional ia mau mencoba untuk maju sebagai calon Sekjen PBB suatu saat nanti.
Quote:
Original Posted By FireGun►terlalu berhati2 dan lembek tekesan banyak pencitraan...
dimaenin sama bawahannya ..
tapi kesantunan itu membawa kedewasaan rakyat indo,
selain FPI dan FBR , gw liat rakyat indonesia sudah berkali2 lipat lebih dewasa dibanding sebelum jaman reformasi.
kita berani kritik orang, tapi tidak marah2, lebih rasionalis dalam menilai.
stabilitas negara semakin terjamin, soalnya presidennya tidak suka bikin manuver extrim yang terlalu berbahaya, kita udah cukup kenyang sama yg mananya destabilitas >_>.
teman2 gw orang Ukraine banyak yang lagi setres sekarang, tiap kali denger mereka cerita selalu sedih, jangan sampe kita terpuruk dan menjadi negara gagal .. jangan sampai ..
negosiasi,ekonomi dan persahabatan dengan negara2 internasional, sifat yang mau pleasing semua orang itu sebenarnya sifat yang bagus untuk marketing. ga heran overall ekonomi indonesia cukup meningkat dalam 8 taun ini.
makin dikenal secara positif di mata asing
mungkin next time cocoknya pak sby itu kerja bagian marketing.
aku rasa demokrat sendiri bukan partai yang jelek, walaupun gw dulu ga pilih demokrat. tapi sebagai partai pemenang. selalu di guncang dari bawah, disusupi parasit2 penjilat2 ( fuck you Ruhut).so itu hukum alam yang musti diwaspadai.
saya harap siapapun yang menang nanti . musti juga waspada sama hal ini,
banyak parasit2 dan penjilat siap memanfaatkan dan mengguncang partai maupun kabinet mentri anda.
moga2 kedepannya indonesia lebih dewasa dalam berpolitik.
utamakan orang kecil dulu, orang kecil yang saya maksud iini bukan seperti saya atau agan2 yang sudah mampu ngaskus , liat quick count tiap hari.
tapi orang2 yang sangat tidak tersentuh oleh kenikmatan2 modern yang kita rasakan ini.
dan itu masih ADA /banyak !
bahkan katanya 75% penduduk indo masih tidak tersentuh standar media modern yang kita lakukan ini... saya harap itu dulu yang di perhatikan.
do not build too many mall and luxurious apartment./housing,
cmon we had it enough.
sori bahasa indo gw udah mulai terbata2.. hiks ...
dimaenin sama bawahannya ..
tapi kesantunan itu membawa kedewasaan rakyat indo,
selain FPI dan FBR , gw liat rakyat indonesia sudah berkali2 lipat lebih dewasa dibanding sebelum jaman reformasi.
kita berani kritik orang, tapi tidak marah2, lebih rasionalis dalam menilai.
stabilitas negara semakin terjamin, soalnya presidennya tidak suka bikin manuver extrim yang terlalu berbahaya, kita udah cukup kenyang sama yg mananya destabilitas >_>.
teman2 gw orang Ukraine banyak yang lagi setres sekarang, tiap kali denger mereka cerita selalu sedih, jangan sampe kita terpuruk dan menjadi negara gagal .. jangan sampai ..
negosiasi,ekonomi dan persahabatan dengan negara2 internasional, sifat yang mau pleasing semua orang itu sebenarnya sifat yang bagus untuk marketing. ga heran overall ekonomi indonesia cukup meningkat dalam 8 taun ini.
makin dikenal secara positif di mata asing
mungkin next time cocoknya pak sby itu kerja bagian marketing.
aku rasa demokrat sendiri bukan partai yang jelek, walaupun gw dulu ga pilih demokrat. tapi sebagai partai pemenang. selalu di guncang dari bawah, disusupi parasit2 penjilat2 ( fuck you Ruhut).so itu hukum alam yang musti diwaspadai.
saya harap siapapun yang menang nanti . musti juga waspada sama hal ini,
banyak parasit2 dan penjilat siap memanfaatkan dan mengguncang partai maupun kabinet mentri anda.
moga2 kedepannya indonesia lebih dewasa dalam berpolitik.
utamakan orang kecil dulu, orang kecil yang saya maksud iini bukan seperti saya atau agan2 yang sudah mampu ngaskus , liat quick count tiap hari.
tapi orang2 yang sangat tidak tersentuh oleh kenikmatan2 modern yang kita rasakan ini.
dan itu masih ADA /banyak !
bahkan katanya 75% penduduk indo masih tidak tersentuh standar media modern yang kita lakukan ini... saya harap itu dulu yang di perhatikan.
do not build too many mall and luxurious apartment./housing,
cmon we had it enough.
sori bahasa indo gw udah mulai terbata2.. hiks ...
Quote:
Original Posted By KarnaSuryaputra►ikut nulis : saya akan memberikan nilai dari masing-masing point
1. Perdagangan
- dalam negeri (9)
perdagangan antar barang dalam negeri hampir tidak ada masalah.
- luar negeri (4)
masih dominannya impor seperti garam, gandum, beras, barang elektronik, buah2han, motor, mobil dll
2. Tenaga kerja (5)
masih banyak pengangguran, buruh migran dan kurangnya lapangan kerja di dalam negeri sehingga pekerjaan PNS masih menjadi primadona
3. Hak dasar untuk mendapatkan layanan
- Pendidikan (7)
dana BOS terbukti sukses untuk wajib bejalar 9 tahun
- Kesehatan (5)
Adanya jaminan sosial cuma dalam prakteknya haduh
- Makan (0)
Tidak adanya jaminan makan bagi homeless
4. Iklim usaha (penciptaan tenaga kerja) (5)
masih dominannya usaha2 basic (sawit, karet dll) belum mengarah ke usaha2 sekunder
5. Transparansi pemerintah terhadap APBN (8)
pemerintah sangat transparan (wong pemerintah pusat cuma bagi2 APBN kok)
6 Hukum Perusahaan (5)
Masih muter-muternya proses birokrasi sehingga menyebabkan iklim usaha kurang nyaman
7. Intelectual property (2)
Pembajakan lagu, hasil karya, software dll sangat tragis di negeri ini tanpa ada tindakan dari aparat hukum (bahkan di beberapa wilayah aparat hukum menjadi beking lapak cd bajakan)
8. Kompetisi Usaha
- swasta vs swasta (9)
persaingan usaha antar swasta tidak ada masalah
- tender pemerintah (3)
banyaknya perusahaan titipan yang memenangkan tender2 di pemerintahan
9. Layanan per-bankan
- Policy (9)
adanya KUR
- Praktek (4)
Bank-bank penyalur KUR prakteknya masih seperti rentenir
10. Information society, media and censor
- Information society and media (9)
masyarakat tidak dihalangi dalam menerima informasi, pers bebas, fb and gank tidak diblokir
- Censor (0)
masih dominannya agama dalam sensor film #NOAH
#saya lanjutkan lagi nanti gan
1. Perdagangan
- dalam negeri (9)
perdagangan antar barang dalam negeri hampir tidak ada masalah.
- luar negeri (4)
masih dominannya impor seperti garam, gandum, beras, barang elektronik, buah2han, motor, mobil dll
2. Tenaga kerja (5)
masih banyak pengangguran, buruh migran dan kurangnya lapangan kerja di dalam negeri sehingga pekerjaan PNS masih menjadi primadona
3. Hak dasar untuk mendapatkan layanan
- Pendidikan (7)
dana BOS terbukti sukses untuk wajib bejalar 9 tahun
- Kesehatan (5)
Adanya jaminan sosial cuma dalam prakteknya haduh
- Makan (0)
Tidak adanya jaminan makan bagi homeless
4. Iklim usaha (penciptaan tenaga kerja) (5)
masih dominannya usaha2 basic (sawit, karet dll) belum mengarah ke usaha2 sekunder
5. Transparansi pemerintah terhadap APBN (8)
pemerintah sangat transparan (wong pemerintah pusat cuma bagi2 APBN kok)
6 Hukum Perusahaan (5)
Masih muter-muternya proses birokrasi sehingga menyebabkan iklim usaha kurang nyaman
7. Intelectual property (2)
Pembajakan lagu, hasil karya, software dll sangat tragis di negeri ini tanpa ada tindakan dari aparat hukum (bahkan di beberapa wilayah aparat hukum menjadi beking lapak cd bajakan)
8. Kompetisi Usaha
- swasta vs swasta (9)
persaingan usaha antar swasta tidak ada masalah
- tender pemerintah (3)
banyaknya perusahaan titipan yang memenangkan tender2 di pemerintahan
9. Layanan per-bankan
- Policy (9)
adanya KUR
- Praktek (4)
Bank-bank penyalur KUR prakteknya masih seperti rentenir
10. Information society, media and censor
- Information society and media (9)
masyarakat tidak dihalangi dalam menerima informasi, pers bebas, fb and gank tidak diblokir
- Censor (0)
masih dominannya agama dalam sensor film #NOAH
#saya lanjutkan lagi nanti gan
Quote:
Original Posted By CalonPresiden►Pemerintahan SBY selama 2 periode ini menurut ane secara keseluruhan bernilai 7..
Nilai plus dari pemerintahan SBY ini adalah
1. Ekonomi makro Indonesia cukup kuat, sehingga dapat selalu lolos dari krisis yang ekonomi dunia, bahkan ketika USA terjangkit krisis karena kredit macet perumahan dan negara2 lain terkena krisis, Indonesia masih tetap baik pertumbuhan ekonominya
2. Program-program yang ditawarkan cukup baik, contohnya adalah program PNPM Mandiri, program KUR, program MP3EI, dll.. Sehingga terlihat pembangunan bisa sampai ke pelosok2 desa (walau lagi2 pengawasan terhadap pembangunannya masih saja kurang), tetapi setidaknya semangat untuk membangun tidak hanya di kota, tidak hanya di Indonesia Barat, sudah dimulai oleh SBY.
3. Citra Indonesia di mata dunia internasional cukup baik, Indonesia lebih berperan aktif dalam event2 dunia, seperti menjadi pasukan perdamaian, bisa masuk ke dalam keanggotaan G20, dan lain sebagainya..
4. Modernisasi alat pertahanan negara dilakukan dengan cukup besar-besaran oleh pemerintahan SBY, tidak hanya AD, tetapi juga AU dan AL, kita sekarang telah memiliki persenjataan yang lebih baik, pesawat tempur dan kapal perang yang jauh lebih mumpuni, bahkan berani bekerjasama dengan negara lain, untuk dapat mandiri membuat alat pertahanan negara, contoh kerjasama dengan Korea untuk pesawat tempur, kerjasama dengan Belanda untuk pembuatan Fregat Cmiiw.
5. Pada akhir pemerintahannya, berani untuk melakukan program nasionalisasi di sektor pertambangan dan migas. Contoh lahirnya UU Minerba, yang melarang ekspor bahan mentah, tetapi harus diolah dulu di dalam negeri, contoh lainnya kebijakan eksplorasi migas di perairan dangkal harus dilakukan oleh Pertamina, untuk perusahaan asing bila ingin eksplorasi harus di perairan dalam, selain itu kemajuan dalam renegosiasi kontrak karya, terutama dengan freeport, pemerintah sudah bisa memaksa freeport melepas 30% saham ke pemerintah, dan memaksa freeport untuk bisa mengolah sebagian hasil tambangnya di Indonesia, memang tidak langsung, tetapi keberanian renegosiasi telah dimulai oleh SBY.
6. BUMN tumbuh pesat, pelayanan publik semakin baik. Contoh Garuda, yang dulu selalu bangkrut sekarang maskapai terbaik di Asia, bahkan bisa menjadi sponsor club sebesar Liverpool. PT KAI, dulu yang fasilitasnya hanya seadanya, bahkan berubah total mulai dari stasiun sampai keretea ekonomi, semua sudah rapi dan teratur, walau sayang commuter hingga saat ini masih bermasalah. Indonesia juga berhasil menasionalisasi Inalum, sebuah perusahaan timah (cmiiw) yang dulu dimiliki oleh perusahaan Jepang.
Walaupun begitu ada beberapa hal yang masih menjadi sorotan dalam pemerintahan SBY, yaitu
1. Banyaknya kasus korupsi, padahal di saat pendapatan negara meningkat, seharusnya negara juga mampu melakukan pembangunan infrastruktur lebih baik lagi, ternyata peningkatan pendapatan negara juga diimbangi dengan peningkatan kasus korupsi, sehingga kualitas pembangunan menjadi kurang baik.
2. Permasalahan TKI yang bekerja di luar negeri, permasalahan klasik ini juga tidak bisa diselesaikan oleh SBY.. Masih maraknya kasus TKI yang berbuat kriminal, disiksa majikan, sampai TKI2 yang non skill yang ujung2nya hanya dijadikan wanita penghibur di negara tujuan, menjadi bukti bahwa pengawasan terhadap PJTKI nakal belum berjalan dengan baik.
3. Impor barang-barang dan bahan pangan yang merajalela. Hal ini juga menjadi sorotan, di masa pemerintahannya, harga2 sembako tidak stabil, dan terus menanjak. Slogan cintailah produk dalam negeri hanyalah berupa slogan, negara kita masih setia dengan melakukan impor, bahkan garam pun kita impor, padahal negara kita adalah negara kepulauan, ironis.
4. Pemilihan jajaran menteri yang tidak kompeten. SBY tersandera oleh koalisi, bahkan cenderung dipermainkan oleh partai koalisinya, seperti PKS dan Golkar. SBY tidak tegas, cenderung bermain aman, dan bahkan kabinetnya seolah2 hanya sekedar bagi2 jabatan tanpa dilihat kompetensinya. Paling parah disorot adalah jabatan menkominfo, menhut, menakertrans, dan masih banyak lainnya.
5. SBY tidak bisa menjaga kerukunan umat beragama di Indonesia, omongannya mengenai keberagaman seolah hanya omong kosong, ketika masih banyak ormas2 anarki yang berkedok agama, melarang dn mengancam orang beribadah, serta tumbuh suburnya ideologi fanatisme sempit terhadap suatu agama. Banyak kasus2 yang berhubungan terkait hal ini dan SBY tidak pernah bertindak terhadap hal2 ini.
6. SBY mencampuradukkan antara fungsi sebagai kepala negara dengan ketua partai. Bahkan dalam hari kerja pun, SBY sempat2nya berkampanye tanpa harus mengeluarkan surat izin. SBY pun selalu membicarakan masalah partainya di istana negara yang seharusnya digunakan untuk membicarakan masalah2 kenegaraan.
Mungkin itu saja tambahan yang sedikit agak panjang dari cerita ttg pemerintahan SBY.. Pemerintahan SBY jilid 2 lebih baik dibanding jilid 1, yang penuh kasus, skandal, dan pencitraan...
Makasih Pak Beye
Nilai plus dari pemerintahan SBY ini adalah
1. Ekonomi makro Indonesia cukup kuat, sehingga dapat selalu lolos dari krisis yang ekonomi dunia, bahkan ketika USA terjangkit krisis karena kredit macet perumahan dan negara2 lain terkena krisis, Indonesia masih tetap baik pertumbuhan ekonominya
2. Program-program yang ditawarkan cukup baik, contohnya adalah program PNPM Mandiri, program KUR, program MP3EI, dll.. Sehingga terlihat pembangunan bisa sampai ke pelosok2 desa (walau lagi2 pengawasan terhadap pembangunannya masih saja kurang), tetapi setidaknya semangat untuk membangun tidak hanya di kota, tidak hanya di Indonesia Barat, sudah dimulai oleh SBY.
3. Citra Indonesia di mata dunia internasional cukup baik, Indonesia lebih berperan aktif dalam event2 dunia, seperti menjadi pasukan perdamaian, bisa masuk ke dalam keanggotaan G20, dan lain sebagainya..
4. Modernisasi alat pertahanan negara dilakukan dengan cukup besar-besaran oleh pemerintahan SBY, tidak hanya AD, tetapi juga AU dan AL, kita sekarang telah memiliki persenjataan yang lebih baik, pesawat tempur dan kapal perang yang jauh lebih mumpuni, bahkan berani bekerjasama dengan negara lain, untuk dapat mandiri membuat alat pertahanan negara, contoh kerjasama dengan Korea untuk pesawat tempur, kerjasama dengan Belanda untuk pembuatan Fregat Cmiiw.
5. Pada akhir pemerintahannya, berani untuk melakukan program nasionalisasi di sektor pertambangan dan migas. Contoh lahirnya UU Minerba, yang melarang ekspor bahan mentah, tetapi harus diolah dulu di dalam negeri, contoh lainnya kebijakan eksplorasi migas di perairan dangkal harus dilakukan oleh Pertamina, untuk perusahaan asing bila ingin eksplorasi harus di perairan dalam, selain itu kemajuan dalam renegosiasi kontrak karya, terutama dengan freeport, pemerintah sudah bisa memaksa freeport melepas 30% saham ke pemerintah, dan memaksa freeport untuk bisa mengolah sebagian hasil tambangnya di Indonesia, memang tidak langsung, tetapi keberanian renegosiasi telah dimulai oleh SBY.
6. BUMN tumbuh pesat, pelayanan publik semakin baik. Contoh Garuda, yang dulu selalu bangkrut sekarang maskapai terbaik di Asia, bahkan bisa menjadi sponsor club sebesar Liverpool. PT KAI, dulu yang fasilitasnya hanya seadanya, bahkan berubah total mulai dari stasiun sampai keretea ekonomi, semua sudah rapi dan teratur, walau sayang commuter hingga saat ini masih bermasalah. Indonesia juga berhasil menasionalisasi Inalum, sebuah perusahaan timah (cmiiw) yang dulu dimiliki oleh perusahaan Jepang.
Walaupun begitu ada beberapa hal yang masih menjadi sorotan dalam pemerintahan SBY, yaitu
1. Banyaknya kasus korupsi, padahal di saat pendapatan negara meningkat, seharusnya negara juga mampu melakukan pembangunan infrastruktur lebih baik lagi, ternyata peningkatan pendapatan negara juga diimbangi dengan peningkatan kasus korupsi, sehingga kualitas pembangunan menjadi kurang baik.
2. Permasalahan TKI yang bekerja di luar negeri, permasalahan klasik ini juga tidak bisa diselesaikan oleh SBY.. Masih maraknya kasus TKI yang berbuat kriminal, disiksa majikan, sampai TKI2 yang non skill yang ujung2nya hanya dijadikan wanita penghibur di negara tujuan, menjadi bukti bahwa pengawasan terhadap PJTKI nakal belum berjalan dengan baik.
3. Impor barang-barang dan bahan pangan yang merajalela. Hal ini juga menjadi sorotan, di masa pemerintahannya, harga2 sembako tidak stabil, dan terus menanjak. Slogan cintailah produk dalam negeri hanyalah berupa slogan, negara kita masih setia dengan melakukan impor, bahkan garam pun kita impor, padahal negara kita adalah negara kepulauan, ironis.
4. Pemilihan jajaran menteri yang tidak kompeten. SBY tersandera oleh koalisi, bahkan cenderung dipermainkan oleh partai koalisinya, seperti PKS dan Golkar. SBY tidak tegas, cenderung bermain aman, dan bahkan kabinetnya seolah2 hanya sekedar bagi2 jabatan tanpa dilihat kompetensinya. Paling parah disorot adalah jabatan menkominfo, menhut, menakertrans, dan masih banyak lainnya.
5. SBY tidak bisa menjaga kerukunan umat beragama di Indonesia, omongannya mengenai keberagaman seolah hanya omong kosong, ketika masih banyak ormas2 anarki yang berkedok agama, melarang dn mengancam orang beribadah, serta tumbuh suburnya ideologi fanatisme sempit terhadap suatu agama. Banyak kasus2 yang berhubungan terkait hal ini dan SBY tidak pernah bertindak terhadap hal2 ini.
6. SBY mencampuradukkan antara fungsi sebagai kepala negara dengan ketua partai. Bahkan dalam hari kerja pun, SBY sempat2nya berkampanye tanpa harus mengeluarkan surat izin. SBY pun selalu membicarakan masalah partainya di istana negara yang seharusnya digunakan untuk membicarakan masalah2 kenegaraan.
Mungkin itu saja tambahan yang sedikit agak panjang dari cerita ttg pemerintahan SBY.. Pemerintahan SBY jilid 2 lebih baik dibanding jilid 1, yang penuh kasus, skandal, dan pencitraan...
Makasih Pak Beye
Kesan Kesan KUCIWA
Spoiler for Kesan Kesan Yang Tak Puas aka Kecewa:
Quote:
Original Posted By neymardesantos►1. Tersandra oleh koalisi, jadi bodoh banget demokrat dimainin oleh pks, golkar dan pan, sementara sby diem aja. Mentri" yang di isi oleh partai tsb sangat" bukan orang yang kredibel untuk mengisi tempat tsb, contoh : mentri. 0kehutanan, menteri perekonomian, menteri komunikasi dan informatika, mentri hukum dan ham, menteri kemenpora (Andy M)
2. Timbulnya elit" demokrat yang masih saja tidak realistis selalu menjilat sby, selalu mengatakan hal" yang kurang tepat, membuat stigma masyarakat terhadap sby jadi antipadi, bahkan masyarakat cenderung melihat dgn sebelah mata presiden kita,
3. Pemilihan wapres yang tidak tepat? Pernahkah kita melihat wapres bekerja saama dgn dpr untuk merumuskan suatu UU yang tepat untuk rakyat? Gw blom pernah liat, bahkan sebagian kaskuser dsini juga ga pernah liat, atau bahkan ga tau siapa wapres nya, jujur klo wapres begitu lebih pantas sebagai seorang CEO perusahaan persero di indonesia yang sering bermotto (talk less do more) buat gw pemilihan wapres sangat salah, dulu JK berani merumuskan UU dgn dpr bahkan sampai debat mengenai minyak tanah ke gas.
NB yang paling blunder adalah pemilihan koalisi (mentri) dan anak buah yang kebanyakan ikutcampur urusan istana, paling males liat menteri" kayak ESDM gw lupa namanya, klo dia ga tau uang fee suap ke SKK migas mah bener" bodoh, sama bawahan di kadal"in dan gw yakin dia tau, intinya malah orang dalam sby sendiri yang selama ini bikin blunder dan yakinlah masyarakat pasti antipati dgn sby dan demokrat.
2. Timbulnya elit" demokrat yang masih saja tidak realistis selalu menjilat sby, selalu mengatakan hal" yang kurang tepat, membuat stigma masyarakat terhadap sby jadi antipadi, bahkan masyarakat cenderung melihat dgn sebelah mata presiden kita,
3. Pemilihan wapres yang tidak tepat? Pernahkah kita melihat wapres bekerja saama dgn dpr untuk merumuskan suatu UU yang tepat untuk rakyat? Gw blom pernah liat, bahkan sebagian kaskuser dsini juga ga pernah liat, atau bahkan ga tau siapa wapres nya, jujur klo wapres begitu lebih pantas sebagai seorang CEO perusahaan persero di indonesia yang sering bermotto (talk less do more) buat gw pemilihan wapres sangat salah, dulu JK berani merumuskan UU dgn dpr bahkan sampai debat mengenai minyak tanah ke gas.
NB yang paling blunder adalah pemilihan koalisi (mentri) dan anak buah yang kebanyakan ikutcampur urusan istana, paling males liat menteri" kayak ESDM gw lupa namanya, klo dia ga tau uang fee suap ke SKK migas mah bener" bodoh, sama bawahan di kadal"in dan gw yakin dia tau, intinya malah orang dalam sby sendiri yang selama ini bikin blunder dan yakinlah masyarakat pasti antipati dgn sby dan demokrat.
Quote:
Original Posted By brolin►SBY kurang mampu menggerakan secara maksimal menteri dalam kabinet,
sehingga koordinasi antar kementrian menjadi masalah contoh Kementrian Pertanian dengan Kementrian Perdagangan. MP3EI gimana kabarnya ?
SBY tersandera oleh setgab (koalisi setengah hati)&DPR ,seakan-akan indonesia menganut sistem parlementer
banyak keputusan yang diambil terkesan populis, tidak salah memang tapi keputusan tersebut hanya menunda permasalahan
kemudian banyaknya kebijakan bernama bantuan-bantuan A,B,C dst, yang sering tidak tepat sasaran dan sering menjadi ajang korupsi,dan rakyat menjadi pengemis
sehingga koordinasi antar kementrian menjadi masalah contoh Kementrian Pertanian dengan Kementrian Perdagangan. MP3EI gimana kabarnya ?
SBY tersandera oleh setgab (koalisi setengah hati)&DPR ,seakan-akan indonesia menganut sistem parlementer
banyak keputusan yang diambil terkesan populis, tidak salah memang tapi keputusan tersebut hanya menunda permasalahan
kemudian banyaknya kebijakan bernama bantuan-bantuan A,B,C dst, yang sering tidak tepat sasaran dan sering menjadi ajang korupsi,dan rakyat menjadi pengemis
Diubah oleh AlbusDumbledor 10-04-2014 16:42
0
28.5K
Kutip
459
Balasan
Thread Digembok
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Berita dan Politik
677.9KThread•47.2KAnggota
Urutkan
Terlama
Thread Digembok