Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

fikrihakim2005Avatar border
TS
fikrihakim2005
Munchausen Syndrome (Si Pembohong yang lihai)
Assalamualaikum.

Sebelumnya mohon maaf kalo gambar ga pada muncul. trit ini perbaikan dari trit sebelumnya karena disana semua link disangka spam ame hansip. jadilah ane kena pentung. nanti kalo ol dri kompi ane benerin lagi. But now, the show must go on!

Seperti biasa. Ane mau Numpang trit lagi ni gan. emoticon-Smilie

[ SR boleh rate, agan aganwati boleh komeng, yang udah kaya boleh reboisasi. emoticon-Smilie. ]

Mengenal gangguan psikologis Munchausen Syndrome.

Mungkin diantara juragan sekalian ada yang pernah berpura-pura mengerjai teman agan atau orang yang dekat dengan agan, atau orang lain dengan mengiba, pasang muka melas, pura pura sakit yang begitu meyakinkan sampai gesture, suhu tubuh, bahkan keadaan berubah jadi beneran kayak bener bener mengalami. Kondisi ini dalam dunia kejiwaan ada namanya lho gan. Nama kondisinya disebut dengan Munchausen Syndrome. Gejala yang ditunjukkan bermacam macam, tergantung seberapa parah stadium si pengidap. Namanya juga gangguan kejiwaan, maka gejala-gejalanya Bisa menimpa siapapun. Tapi jangan khawatir, Munchausen Syndrome ringan Bisa dihilangkan kok dengan terapi yang relatif mudah dan sedikit kesabaran ekstra. Nah, jika sudah sampai stadium ekstrim itu baru jadi masalah besar. Karena prosesi ngerjainnya jadi nggak lucu lagi, bahkan cenderung mengerikan. Ada semacam kepuasan dalam diri si pengidap jika telah berhasil. Untuk lebih tau, ada baiknya kalau kita bahas lebih detail tentang asal muasal Munchausen Syndrome ini.

++ Apa itu Munchausen Syndrome.

Quote:


Spoiler for ilustrasi:


++ Mengapa seseorang dapat mengidap Munchausen Syndrome ?

Quote:


Spoiler for ilustrasi:


++ Bahayanya Munchausen Syndrome.

Quote:


Spoiler for ilustrasi:


++ Kelakuan Munchausen Syndrome di jejaring sosial.

Quote:


Spoiler for ilustrasi:


Last but not least, pengidap munchausen syndrome sesungguhnya, lewat perilaku mereka yang minus dengan sendirinya berlepas dari perilaku beradab dan tatakrama umum. Pelaku memiliki penilaian yang subversif terhadap definisi kebaikan dan keselamatan. Satu definisi yang mereka buat sendiri demi kepuasan pribadi atau tujuan tertentu milik mereka.

Akhirnya, Munchausen syndrome sebenarnya terjadi karena kebiasaan pengidap yang suka berdusta. Semakin sering berdusta maka semakin lihai pula dusta itu diperindah sehingga tampak seperti nyata. Yuk ah, kita sama sama pelihara kejujuran. Karena tidak dibarat tidak ditimur kejujuran tetaplah kejujuran. Kejujuran adalah mata uang terbaik yang berlaku dimanapun dan kapanoun anda berada. emoticon-Smilie

Spoiler for kejujuran:


Terima kasih sudah berkenan membaca trit ane. emoticon-Smilie

Sumur: google, wikipedia en
Diubah oleh fikrihakim2005 29-03-2014 13:48
0
4.9K
8
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
The Lounge
The LoungeKASKUS Official
923.4KThread84.4KAnggota
Urutkan
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.