Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

eggyhartantoAvatar border
TS
eggyhartanto
ini dia pencium kentut yang di bayar ratusan juta
Di China ada profesi unik sebagai pencium kentut profesional. Meski terkesan seperti lelucon namun pekerjaan ini serius dengan gaji mencapai ratusan juta rupiah.


Dalam pengobatan China, bau kentut merupakan indikasi yang bisa dijadikan tolak ukur penyakit yang diderita pasien. Para pencium kentut ini bertugas menganalisis bau gas yang dihasilkan sistem pencernaan. Dengan mengetahui aroma yang spesifik seperti amis atau gurih diyakini mampu mengidentifikasi penyakit dan menentukan lokasinya di dalam tubuh.

Para ahli di bidang bau meyakini kentut yang sangat bau menunjukkan adanya infeksi bakteri di perut atau usus. Jika ada aroma bawang putih dalam kentut mengisyaratkan peradangan usus kecil atau besar karena terlalu banyak mengkonsumsinya. Jumlah gas yang dikeluarkan lewat kentut juga dapat menunjukkan kondisi kesehatan seseorang.

Saat ini ahli kesehatan sedang mencari para pencium kentut dengan menawarkan gaji mencapai Rp 481 juta per tahun. Namun calon pelamar harus berusia 18-45 tahun, dilarang keras merokok, minum alkohol dan tidak memiliki penyakit hidung. Setelah syarat terpenuhi pelamar akan menjalani serangkaian tes pengenalan bau dan kursus pelatihan yang panjang.

sumber : red susan
zharki
zharki memberi reputasi
1
2.9K
32
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
The Lounge
The LoungeKASKUS Official
923.2KThread83.5KAnggota
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.