anac.goenoenkAvatar border
TS
anac.goenoenk
Hal yang bikin kangen Merbabu
Halo OANC'ers setiap pendaki pasti punya gunung favorit untuk didaki, kalo ane sih sukanya merbabu, karena:

1. Pada bulan November 2013 adalah awal aku mendaki gunung merbabu, ane nglakuin perjalanan menjelang maghrib, otomatis ane jam 8 malam masih berjalan di dalam hutan coz waktu itu saya mendaki via cunthel, begitu keluar hutan saya bisa melihat Pemandangan kota di malam hari.. WOw Keren,,,
Belum puas liat pemandangan kota pas saya Tengok ke atas.. Wow Subhanallah... Bintangnya deket banget.. Wonderfull,, Beautyfull...

2. Masih perjalanan di No.1 Saya summit jam 4 Pagi dari Pos Pemancar, begitu mencapai pertigaan yang ke kiri ke puncak syarif dan ke kanan pundak kenteng songo, Sunrise bro... Keren.. So sweet...
Sunrisenya kayak di lautan lepas, cz awan dan langit lurus horisontal.. Untuk jelasnya liat foto di bawah. tapi maklum ya.. fotonya jelek, cz cuma pakai HP kamera 2 Mp an.. hihii
Spoiler for Sunrise:


3. Masih di perjalanan No 1. Begitu sampai di puncak Kenteng Songo, saya takjub dengan pemandanganya, Ada Gunung Merapi, Sindoro, Sumbing, Lawu, Ungaran, Slamet belum lagi pemandangan sabana nya yang hijau.. Subhanallah, pengalaman pertama Merbabu yang langsung bikin jatuh cinta. Cz sejak saat itu sampai sekarang saya udah mendaki Merbabu 5 kali..

Spoiler for Pemandangan Dari Kenteng Songo:


4. Pemotongan jalur dari mata air belerang ke bawahnya helipad, di situ melewati semak belukar yang lebat. saya dah 2 kali lewat sini..

Spoiler for Pemotongan Jalur:


5. Tebing sebelum kenteng songo.

Spoiler for Tebing:


Itulah yang membuat saya jatuh hati pada Merbabu pada pertama perjalanan,

Mohon maaf bila thread nya tidak menyenangkan, ini threat curhatan saya tentang merbabu pertama kali.
dan besok tgl 1 Maret saya akan melakukan perjalanan ke -6 Ke Gunung Merbabu. Mudah2an dapat view yang mengensankan lagi...
Diubah oleh anac.goenoenk 18-02-2014 01:32
0
3.4K
46
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Catatan Perjalanan OANC
Catatan Perjalanan OANCKASKUS Official
1.9KThread1.5KAnggota
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.