kaptenomarAvatar border
TS
kaptenomar
Penggunaan kata GUNUNG BERAPI itu tidak tepat gan!!!!
Selamat sore agan/sista semua

di sini saya hanya akan sedikit share tentang hal sederhana yang kurang tepat namun seringkali dan hampir selalu dilakukan.
Apa itu?

Ya GUNUNG BERAPI

Penggunaan Kata Gunung Berapi itu kurang tepat gan. dan bahkan ini yang sudah sering kita dengar dari guru-guru kita sejak kecil, dari presenter tv, dan dari orang lain.

Jadi yang benar apa? yang benar adalah GUNUNGAPI (disambung)

mengapa?
karena makna GUNUNG BERAPI dengan GUNUNGAPI itu berbeda gan.
Penjelasan sederhana saja, Gunung BERAPI memiliki arti Gunung Yang ada apinya. ya nggak??? jadi bisa aja gunung yang mati tapi sedang ada kebakaran disebut gunung BERAPI padahal sudah tidak bisa meletus lagi emoticon-Cape d... (S). Seperti kata JALAN BERAIR berarti Jalan yang ada airnya, ya kan?? emoticon-Ngakak

Gunungapi = Volcano
Gunung Berapi = Flaming Mount

Gunungapi


Gunung Berapi


Jika ada yang kurang yakin, silahkan kunjungi webiste Badan Vulkanologi ini ----> http://www.vsi.esdm.go.id/index.php/...-gunungapi/314

Hanya sekedar share saja gan yang ane pelajari di kuliah, emoticon-Toast
Diubah oleh kaptenomar 20-02-2014 10:52
0
2.3K
39
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
The Lounge
The LoungeKASKUS Official
923KThread83KAnggota
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.